Rekan milis, 

Saya berencana titip beli satu unit ponsel di Singapura kepada teman
yang akan pulang ke Indonesia.

Dari Singapura, teman saya itu akan ke Batam dengan naik kapal. Setelah
itu baru terbang ke kota tujuan akhir di Indonesia.

Pertanyaan saya:
1. Apakah di Pelabuhan Batam bisa daftar IMEI? Apa saja yang perlu
disiapkan oleh teman saya? 

2. Harga ponsel yang ingin saya beli sekitar SGD 100. Apakah berarti
cukup daftar tanpa perlu bayar apa pun? Bila ya, apakah teman saya akan
memperoleh bukti pendaftaran IMEI? 

Terima kasih. 



Salam,


Herry SW

-- 
===========
Ayo Subscribe >>  Channel YouTube
https://www.youtube.com/user/komunitasandroid

----------------------
Kontak Admin: 
IG   https://www.instagram.com/agushamonangan

-----------------------
FB Groups     :  https://www.facebook.com/groups/android.or.id

Aturan Umum  ID-ANDROID >> goo.gl/mL1mBT

==========
--- 
Anda menerima pesan ini karena Anda berlangganan grup "[id-android] Indonesian 
Android Community" dari Google Grup.
Untuk berhenti berlangganan dan berhenti menerima email dari grup ini, kirim 
email ke id-android+unsubscr...@googlegroups.com.
Untuk melihat diskusi ini di web, kunjungi 
https://groups.google.com/d/msgid/id-android/20231107105123.ABC5.E672008A%40gmail.com.

Kirim email ke