Assalamualaikum wr. wb.

Salam sejahtera untuk kita semua.

Rekan-rekan Yth.

Sudah satu tahun KPLI Bogor berdiri kembali atas dukungan dan
pengorbanan dari kita semua. Semoga di tahun mendatang KPLI Bogor dapat
meraih pencapaian yang lebih baik, tentu saja tetap dengan dukungan dan
pengorbanan dari kita semua.

Kita pernah belajar bahwa ternyata mempertahankan sesuatu lebih sulit
dibanding mendirikannya. Kemudian, kita juga tahu bahwa untuk
mendapatkan pencapaian yang lebih baik akan terhalangi oleh tantangan
yang lebih sulit. Namun, dengan komitmen yang tinggi, mari kita berusaha
dan berdoa semoga kesulitan-kesulitan tersebut dapat kita atasi.

Dalam kesempatan ini, saya meminta izin untuk mengucapkan terimakasih
dan penghargaan sebesar-besarnya untuk rekan-rekan yang telah
berkontribusi bekerjasama, memberikan dukungan dan pengorbanan, baik
berupa tenaga, pemikiran, materi ataupun yang lainnya selama setahun
terakhir bagi KPLI Bogor. Semoga rekan-rekan mendapat kebaikan yang jauh
lebih baik atas kebaikan yang telah diberikan rekan-rekan untuk KPLI Bogor.

Berkembang(biak)lah terus, Linux Indonesia.. :-)

Merdeka !!!

Wassalamualaikum wr. wb.


----------


Terimakasih saya haturkan kepada :
~ linux.or.id (http://linux.or.id)
~ daunsalam.net (http://daunsalam.net)
~ [EMAIL PROTECTED] (http://linux2.arinet.org)
~ yayasan ummul quro
~ azoebs linux corners (http://azoebs.com)
~ benny istanto (logo creator) (bennyistanto [at] yahoo [dot] co [dot] uk)
~ bogor.linux.or.id administrators (http://bogor.linux.or.id/)
~ lembaga pengembangan insani (http://www.lpi-dd.net/web)
~ smu negeri 1 leuwiliang
~ sekolah madania (http://www.madania.net)
~ smk wikrama (http://www.smkwikrama.net)
~ yayasan adisanggoro (http://www.adisanggoro.or.id)
~ bonet (bogor internet) (http://www.bogor.indo.net.id)
~ majalah infolinux (http://www.infolinux.web.id)
~ harian radar bogor (http://radar-bogor.co.id)
~ laboratorium klimatologi ipb
~ cer indonesia (http://cerindonesia.org)
~ pili (http://www.pili.or.id)
~ nectar (netbeans user groups indonesia)
~ cidepoks (http://www.cidepoks.org/cms)
~ poss ipb (pusat pendayagunaan opensource institut pertanian bogor)
~ dan rekan-rekan lain yang tidak tersebutkan namanya di sini

--
Utian Ayuba
__________________________________________________
Apakah Anda Yahoo!?
Lelah menerima spam? Surat Yahoo! memiliki perlindungan terbaik terhadap spam http://id.mail.yahoo.com
--
Berhenti langganan: [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis

Kirim email ke