Betul sekali ,Dinda Ajoduta. Saya sedang menghubungi beberapa pakar untuk 
menanyakan bagaimana caranya menjelaskan fenomena yang agak aneh ini, pada 
sukubangsa Minangkabau, yang secara serius menyatakan diri berdasar ABS SBK.
 
Apa perlu kita tanya pakar psikiatri ?

Wassalam,
Saafroedin Bahar
(Laki-laki, masuk 73 th, Jakarta) 


--- On Mon, 12/14/09, ajo duta <ajod...@gmail.com> wrote:


From: ajo duta <ajod...@gmail.com>
Subject: Re: [...@ntau-net] 33 TH KKSS, Bagaimana dg MINANG ???
To: rantaunet@googlegroups.com
Cc: "Dr Mochtar NAIM" <mochtarn...@yahoo.com>, "azmi datuk bagindo" 
<azmi_libra_kenc...@yahoo.co.id>, "Farhan Muin DATUK BAGINDO" 
<farhanm...@ymail.com>, "gebuminang pusat" <gebuminangpu...@gmail.com>, "Ir. 
Raja Ermansyah YAMIN" <hanni.ja...@gmail.com>
Date: Monday, December 14, 2009, 5:03 PM


Suku Minangkabau itu low trust society?
Sangat banyak contoh pembenarannya. Antaranya yang paling dekat dengan
kita adalah tidak berhasilnya kita membadan hukumkan RN.
Padahal sdh diwcanakan cukup lamo.

Hayoo ngaku ajalah kita memang susah membina saling percaya.

Wassalam


On 12/13/09, Dr.Saafroedin BAHAR <saaf10...@yahoo.com> wrote:
> Waalaikumsalam w.w. Sanak Zulidamel dan para sanak sa palanta,
> Cepat atau lambat memang harus kita akui, bahwa tingkat rasa percaya
> mempercayai dalam kalangan kita orang Minang memang amat rendah. Padahal,
> kata seorang pengamat, sikap saling percaya mempercayai itu adalah modal
> sosial ('social capital').
>
> Yang perlu kita gali lagi adalah jawaban terhadap pertanyaan : mengapa
> demikian sudah membangun sikap saling percaya mempercayai ini di kalangan
> orang Minang ? Apa yang salah pada kita ?
> Saya agak ragu dengan pernyataan Sanak bahwa ada sikap saling menghargai di
> kalangan kita orang Minang, walau ada rasa saling kurang percaya. Bagaimana
> mungkin akan saling menghargai kalau percaya saja tidak ?
> Wassalam,
> Saafroedin Bahar(Laki-laki, masuk 73 th, Jakarta)
>
>
> --- On Mon, 12/14/09, zulidamel <zulida...@yahoo.co.id> wrote:
>
> From: zulidamel <zulida...@yahoo.co.id>
> Subject: Re: [...@ntau-net] 33 TH KKSS, Bagaimana dg MINANG ???
> To: rantaunet@googlegroups.com
> Date: Monday, December 14, 2009, 2:33 AM
>
> Assalammulaikum w.w.
>
> Sanak Firdaus sarato dusanak di Palanta
>
> Saya bekerja dengan orang Makasar dan melihat KKSS dan juga jaringan bisnis
> mereka sangat kuat. Mereka mempunyai rasa saling percaya yang sangat tinggi
> dan hal itu tidak saya lihat pada pengusaha orang Minang. Kebanyakan
> Pengusaha Minang berjalan sendiri2, besar sendiri, jatuh juga sendiri bahkan
> banyak saya lihat antar saudara sendiri saja tidak bisa bekerjasama,
> sehingga tidak heran banyak perusahaan milik orang Minang bila pemiliknya
> meninggal perusahaannya juga ikut bubar.
>
> Banyak ungkapan yang menggambarkan orang Minang sulit untuk disatukan bahkan
> dalam adat saja hanya "Salingka Nagari".  Beruntung nenek moyang orang
> Minang memiliki kearifan dalam menyikapi keberagaman tersebut sehingga masih
> terbentuk orang Minang yang berbudaya. Dalam budaya Minang terlihat sikap
> yang dikedepatkan adalah saling menghargai sekalipun didalamnya terselip
> fakta bahwa kita kurang dalam memiliki rasa saling percaya.
>
> Menurut saya mengembangkan rasa saling percaya inilah hal yang paling
> penting sehingga dalam menjalankan usaha terbentuk jaringan yang kuat sesama
> orang Minang walaupun tanpa harus dalam satu organisasi dengan satu nama.
>
> wassalam,
> Zulidamel st.Malin Marajo lk 46 Jkt
>
> ---
>
>
>
>
>
> --
> .
> Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat
> lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet
> http://groups.google.com/group/RantauNet/~
> ===========================================================
> UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
> - DILARANG:
>   1. Email besar dari 200KB;
>   2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi;
>   3. One Liner.
> - Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di:
> http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
> - Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
> - Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
> - Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama
> ===========================================================
> Berhenti, kirim email kosong ke: rantaunet-unsubscr...@googlegroups.com
> Untuk melakukan konfigurasi keanggotaan di:
> http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe


-- 
Wassalaamu'alaikum
ajoduta/17081947/usa

-- 
.
Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat 
lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. Email besar dari 200KB;
  2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama 
===========================================================
Berhenti, kirim email kosong ke: rantaunet-unsubscr...@googlegroups.com 
Untuk melakukan konfigurasi keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe


__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Tired of spam?  Yahoo! Mail has the best spam protection around 
http://mail.yahoo.com 

-- 
.
Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat 
lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. Email besar dari 200KB;
  2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama 
===========================================================
Berhenti, kirim email kosong ke: rantaunet-unsubscr...@googlegroups.com 
Untuk melakukan konfigurasi keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe

Kirim email ke