[saham] SP Turunkan Peringkat Indonesia Jadi Stabil

2013-05-02 Terurut Topik wahid ma'ruf
Lembaga pemeringkat Standard Poor’s merevisi prospek di Indonesia menjadi stabil dari sebelumnya positif. Mereka menilai, momentum perbaikan terlalu lama, sedangkan potensi untuk peningkatan rating telah berkurang.

[saham] Bumi Plc Adakan Pertemuan di Singapura Pekan Ini

2012-10-08 Terurut Topik wahid ma'ruf
Jajaran direksi Bumi Plc, produsen batu bara yang terdaftar di bursa saham Inggris, berencana untuk melucuti kewenangan Bakrie atas Bumi Plc. The Sunday Times melaporkan, tanpa mengutip sumber. Usulan ini akan diajukan pada pertemuan dewan pada Kamis (11/10/2012) di Singapura.

[saham] Amati Saham Berpotensi Menguat Cukup Tinggi

2012-08-23 Terurut Topik wahid ma'ruf
Pada 24 dan 29 Agustus akan menjadi momen yang signifikan dalam pembentukan turning point sehingga menjadi sebuah area time resistance yang sangat potensial. Pada kedua tanggal tersebut akan terjadi Sun Opposes Neptune dan Sun Trines Pluto yang memiliki korelasi positif terhadap pembentukan

[saham] Ketika Batu Bara Tak Lagi Merajai Industri Listrik

2012-07-14 Terurut Topik wahid ma'ruf
Kapasitas pembangkit listrik AS yang menggunakan gas alam meningkat pesat, hampir melampaui kapasitas pembangkit listrik bertenaga batu bara. Inikah saat kritis bagi bahan bakar fosil ini? Energy Information Administration (EIA) merilis data tentang daya listrik yang dihasilkan pembangkit

[saham] Quantitative Easing AS Mencuat, Rupiah Bangkit

2012-07-03 Terurut Topik wahid ma'ruf
Kurs rupiah terhadap dolar AS di pasar spot valas antar bank Jakarta, Selasa (3/7/2012) ditutup menguat 20 poin (0,21%) ke posisi 9.365/9.370 dari posisi kemarin 9.385/9.395. Analis senior Monex Investindo Futures Zulfirman Basir mengatakan, penguatan rupiah hari ini dipicu oleh kembali

[saham] Pasar Masih Terdongkrak Uni Eropa

2012-07-02 Terurut Topik wahid ma'ruf
IHSG dan rupiah kompak menguat. Pasar masih terdongkrak positif oleh dimungkinkannya The European Stability Mechanism (ESM) membeli obligasi Uni Eropa. Analis senior Monex Investindo Futures Zulfirman Basir mengatakan, penguatan rupiah awal pekan ini seiring sentimen eksternal yang membaik

[saham] Saham PGAS Masih Mengilap

2012-06-26 Terurut Topik wahid ma'ruf
sosiasi industri pengguna gas bumi, terbukti, tidak sia-sia. Kalau tak ada aral melintang, Selasa (26/6/2012) atau paling lambat besok, pemerintah akan mengumumkan harga gas yang baru untuk industri, yang akan diberlakukan per 1 September. Itu berarti, harga baru sebesar US$10,2 per mmbtu

[saham] Saham BUMI Sudah di Harga Dasar

2012-06-18 Terurut Topik wahid ma'ruf
Saham BUMI Sudah di Harga Dasar Saham sejuta umat PT Bumi Resources (BUMI), kembali mendapat sorotan. Terutama setelah harganya sempat terperosok di bawah Rp1.000. Tepatnya, Jumat (15/6/2012) pekan lalu, ketika BUMI diperdagangkan di level Rp970. Tapi, kejadian itu hanya berlangsung beberapa

[saham] Bersiaplah Hadapi Sinyal Negatif Baru!

2012-05-25 Terurut Topik wahid ma'ruf
IHSG tutup di bawah 3.907. Pelaku pasar pun harus bersiap dengan sinyal negatif baru dengan support 3.838. Apalagi, dengan posisi net sell asing yang tak kunjung reda. Kepala Riset PT Universal Broker Indonesia Satrio Utomo mengatakan, Hang Seng Index (HSI) kembali dari keterpurukandan ditutup

[saham] Solusi Konkret Yunani Raib, Rupiah Terus Melandai

2012-05-25 Terurut Topik wahid ma'ruf
Kurs rupiah terhadap dolar AS di pasar spot valas antar bank Jakarta, Jumat (25/5/2012) ditutup melemah 10 poin (0,10%) ke 9.280/9.295 dari posisi kemarin 9.270/9.280. Analis senior Monex Investindo Futures Daru Wibisono mengatakan, pelemahan rupiah hari ini, salah satunya seiring juga

[saham] Nasib Saham Bank Lapis Dua di Tangan Bandar?

2012-05-10 Terurut Topik wahid ma'ruf
Saham-saham bank berkapitalisasi menengah-bawah dinilai tak ditentukan oleh laju IHSG melainkan fundamental emiten. Tapi, market maker alias bandar lebih menentukan. Pada perdagangan Kamis (10/5/2012) saham PT Bank Jabar Banten (BJBR) ditutup melemah Rp10 (1%) ke angka Rp990; PT Bank Sinarmas

[saham] IHSG Fase Bearish, Harus Main Cepat

2012-05-08 Terurut Topik wahid ma'ruf
Meski dalam jangka pendek memasuki tren naik, tapi IHSG masih dalam fase bearish. Karena itu, bermain cepat hit and run cocok jadi strategi pasar. Abidin, analis teknikal dari Millenium Danatama Securities mengatakan, selama berada di atas 4.172, tren jangka pendek IHSG masih naik. Tapi,

[saham] Strong Buy Saham-saham Berdividen!

2012-05-07 Terurut Topik wahid ma'ruf
Rekomendasi Sesi Dua Hingga penutupan, lajut indeks diprediksi variatif dalam kisaran terbatas. Pasar mencemaskan perkembangan politik di Eropa. Tapi, enam saham layak strong buy! Pengamat pasar modal Willy Sanjaya memperkirakan, indeks saham domestik bergerak variatif dalam kisaran terbatas

[saham] Saham Konsumen yang Kebal Isu

2012-04-29 Terurut Topik wahid ma'ruf
Di antara sekian banyak bidang usaha, bisnis barang konsumsi tampaknya salah satu yang tahan terhadap berbagai isu negatif. Itu bisa terlihat dari pergerakan sahamnya di lantai bursa yang cenderung stabil. Maka, masuk akal bila saham sektor makanan dan minuman (consumer goods) banyak

[saham] Risiko Politik Eropa Untungkan IHSG

2012-04-24 Terurut Topik wahid ma'ruf
Pelaku pasar yang mencemaskan risiko politik Eropa dinilai keliru. Sebab, hal itu jusru menguntungkan bursa saham Indonesia. Para hedge fund beralih ke emerging market. Pengamat pasar modal Willy Sanjaya menegaskan, justru bursa saham Indonesia diuntungkan oleh situasi politik Eropa yang tidak

[saham] Saham dari Tiga Sektor Layak Akumulasi

2012-04-24 Terurut Topik wahid ma'ruf
Merespon Wall Street, bursa saham regional Asia melaju positif. Kondisi ini diprediski berimbas positif juga bagi pergerakan IHSG. Delapan saham layak akumulasi. Apa saja? Pada sesi pertama perdagangan Rabu (25/4/2012), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah tipis 5,82 poin (0,14%)

[saham] Inilah Saham Pilihan Trading untuk Besok

2012-04-22 Terurut Topik wahid ma'ruf
Secara teknikal, laju IHSG awal pekan ini diprediksi variatif-menguat. Penjualan rumah, kepercayaan konsumen AS, dan manufaktur China warnai sentiment. Empat saham layak trading. Pada perdagangan Jumat (20/4/2012) Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG ) ditutup menguat 17,65 poin (0,42%) ke posisi

[saham] IHSG Variatif, Banyak Saham Layak Akumulasi

2012-04-19 Terurut Topik wahid ma'ruf
IHSG Variatif, Banyak Saham Layak Akumulasi IHSG dinilai cukup sulit untuk menguat, meski pelemahan Dow Jones tidak memberikan sinyal bearish. Namun, banyak saham bertenaga naik sehingga layak akumulasi. Apa saja? Pada perdagangan Kamis (19/4/2012), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG ) ditutup

[saham] Dana tak Bertuan di KSEI Capai Rp75 Miliar

2012-04-18 Terurut Topik wahid ma'ruf
Total dana yang masih berada di PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) mencapai Rp75 miliar sehubungan dengan sejumlah rekening yang ditolak bank pembayar terkait pemisahan rekening dana nasabah dengan perusahaan efek.

[saham] tiga sektor saja

2012-04-17 Terurut Topik wahid ma'ruf
Bursa saham Indonesia pada Rabu (18/4/2012) akan bergerak sideways. Saham properti, perbankan dan perkebunan masih direkomendasikan. Maxi Listyaputra, analis BNI Sekuritas mengatakan, sentimen pasar hari ni masih bervariasi dan cenderung didominasi oleh faktor eksternal. Data-data ekonomi AS

[saham] Inilah Saham Pilihan Trading Awal Pekan

2012-04-16 Terurut Topik wahid ma'ruf
Inilah Saham Pilihan Trading Awal Pekan Seiring negatifnya sentimen regional, IHSG melandai. Tapi, selama support 4.065 belum ditembus, indeks dalam tren naik jangka menengah. Buy on weakness saham-saham berdividen. Kepala Riset PT Universal Broker Indonesia Satrio Utomo mengatakan, Dow Jones

[saham] Mereka Ingin Euro Menghilang

2012-04-16 Terurut Topik wahid ma'ruf
Keberadaan Euro sebagai mata uang bersama kawasan Euro terancam terdepak dari panggung dunia. Pesaingnya tidak lain adalah duo Y, Yen dan Yuan. Pemodal dan filantropis George Soros berada di Berlin pekan lalu untuk memperingatkan Jerman adanya malapetaka dalam Penyatuan Ekonomi dan Moneter

[saham] Pilih Saham Infrastruktur yang Masih Murah!

2012-04-11 Terurut Topik wahid ma'ruf
Saham-saham sektor infrastruktur dinilai berada dalam tren bullish. Faktor program MP3EI dan Undang-undang pembebasan lahan menjadi katalisnya. Pilih yang masih murah! http://pasarmodal.inilah.com/read/detail/1849996/pilih-saham-infrastruktur-yang-masih-murah

[saham] Ambil Posisi Buy On Weakness!

2012-04-10 Terurut Topik wahid ma'ruf
Indeks untuk jangka pendek akan melemah, sementara jangka menengah masih naik. Investor disarankan buy on weakness saham-saham unggulan pada Rabu (11/4/2012). http://pasarmodal.inilah.com/read/detail/1849644/ambil-posisi-buy-on-weakness

[saham] Saham Lapis Dua Tiga Lebih Ramai Ditransaksikan

2012-04-10 Terurut Topik wahid ma'ruf
Seiring minimnya sentimen, laju IHSG diprediksi variatif Rabu (11/4/2012) ini. Tapi, saham-saham lapis dua dan tiga bakal lebih ramai ditransakiskan dibandingkan bluechips. http://pasarmodal.inilah.com/read/detail/1849585/saham-lapis-dua-tiga-lebih-ramai-ditransaksikan

[saham] IHSG Variatif, Lima Saham Jadi Perburuan

2012-04-09 Terurut Topik wahid ma'ruf
Sentimen positif dan negatif bakal mewarnai variatifnya pergerakan IHSG hingga akhir pekan. Tapi, ada lima saham yang jadi perburuan investor. Apa saja dan mengapa? http://pasarmodal.inilah.com/read/detail/1849223/ihsg-variatif-lima-saham-jadi-perburuan

[saham] Telkom-Star One Belum Sepakat Merger

2012-03-14 Terurut Topik wahid ma'ruf
PT Telekomunikasi Indonesia (Telkom) Tbk (TLKM) tetap akan melanjutkan bisnis jaringan telepon CDMA, meski kondisi pasar di segmen itu mulai menurun. Demikian disampaikan Direktur Utama Telkom, Rinaldi Firmansyah saat ditemui pada acara 'Resisting the Doomsday of Big Telco Player' di Jakarta,

[saham] Sampoerna jadi Pemegang saham BTEL

2012-03-14 Terurut Topik wahid ma'ruf
PT Bakrie Telecom, Tbk (BTEL) dan PT Sampoerna Telekomunikasi Indonesia (STI) sepakat untuk bekerja sama mempercepat penetrasi penawaran konvergensi mobile untuk setiap pelanggan di Indonesia. Kesepakatan tersebut ditandai dengan penandatanganan Penjualan Bersyarat Perjanjian Jual Beli yang

[saham] Penyatuan Zona Waktu Indonesia Akan Menguntungkan

2012-03-12 Terurut Topik wahid ma'ruf
Rencana penyatuan zona waktu untuk seluruh wilayah di Indonesia, dinilai akan banyak menguntungkan dari sisi ekonomi. Demikian disampaikan Menteri Koordinator Perkonomian, Hatta Rajasa saat ditemui di Jakarta, Minggu (11/3/2012). Kalau timezone kita katakan sama dengan negara-negara tetangga

[saham] Cut Loss Jalan Terbaik untuk Saham FREN?

2012-03-07 Terurut Topik wahid ma'ruf
Setelah reverse stock dan rights issue sekaligus, harga saham FREN justru meluncur karena tak mendapat dukungan fundamental. Cut loss jalan terbaik untuk saham ini?  Pada perdangan Rabu (7/3) pukul 13.40 WIB, saham PT Smartfren Telecom (FREN) ditransaksikan melemah Rp1 (1,14%) ke angka Rp86

[saham] Kenaikan Harga BBM tak Terlalu Pengaruhi IHSG

2012-03-05 Terurut Topik wahid ma'ruf
Kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) dinilai tidak akan terlalu berdampak terhadap pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). Hal itu disebabkan pasar telah merespon rencana kenaikan harga BBM pada akhir Februari 2012 dan selama ini arah tren IHSG berbalikkan dengan IHSG. Kepala

[saham] Stock Spilt Saham ASII, Untungkan Investor

2012-02-27 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - PT Astra International Tbk (ASII) yang akan melakukan pemecahan nilai nominal saham atau stock split dengan ratio 1:10 dinilai berdampak positif terhadap harga saham ASII. Dampaknya positif karena secara implisit dengan adanya stock split tersebut ada harga saham akan

[saham] ASII akan Bagikan Sisa Dividen Rp1.380 per Saham

2012-02-27 Terurut Topik wahid ma'ruf
PT Astra International Tbk (ASII) akan membagikan dividen final sebesar Rp1.380 per saham. Hal itu disampaikan manajemen ASII dalam siaran pers yang diterbitkan Senin (27/2/2012). Usulan dividen tersebut akan diajukan kepada pemegang saham pada saat Rapat Umum Pemegang Saham pada April 2012.

[saham] Bapepam: Aksi Korporasi FREN Lazim Dilakukan (kok..)

2012-02-24 Terurut Topik wahid ma'ruf
Bapepam: Aksi Korporasi FREN Lazim Dilakukan INILAH.COM, Jakarta - Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK) menilai aksi korporasi reverse stock lalu rights issue yang dilakukan PT Smartfren Telecom Tbk (FREN) merupakan hal biasa yang dilakukan oleh perusahaan.

[saham] January Effect Belum Pasti Akan Terjadi

2012-01-08 Terurut Topik wahid ma'ruf
Reza Priyambada January Effect Belum Pasti Akan Terjadi Oleh: Ahmad Munjin Pasar Modal - Senin, 9 Januari 2012 | 03:00 WIB TERKAIT * Inilah Saham Pilihan Senin (9/1) * IHSG Sepekan Menguat 1,58% * Wall Street Sumringah Sepekan Pertama 2012 * Bursa Asia Negatif

[saham] Inilah Saham dengan Gain Besar di 2011

2011-12-28 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - Sepanjang 2011, saham second liner dan third liner mencatatkan keuntungan terbesar di Bursa Efek Indonesia. Analis PT Batavia Prosperindo Sekuritas Billy Budiman menuturkan, kenaikan saham lapis kedua dan ketiga ini didukung dari aksi fund manager untuk menaikkan nilai

Re: [saham] wanita..

2011-03-24 Terurut Topik wahid ma'ruf
dapat cuan banyak,, gagal pdkthrus swing nih... From: sekarmadji_jeze...@yahoo.com sekarmadji_jeze...@yahoo.com To: saham@yahoogroups.com Sent: Thu, March 24, 2011 7:19:23 PM Subject: Re: [saham] wanita.. Hahahaha Curhat colongan apa gmn bro? :D

Re: [saham] HOTS NGADAT LAGI NIH???

2011-03-20 Terurut Topik wahid ma'ruf
Bosm, td sempet mati berapa menit ya..wah rugi dong From: Steven Messakh mess...@ymail.com To: saham@yahoogroups.com Sent: Mon, March 21, 2011 10:24:48 AM Subject: RE: [saham] HOTS NGADAT LAGI NIH??? ini semuanya pada mat.. ---

[saham] BUMI Crossing?

2011-03-03 Terurut Topik wahid ma'ruf
Siang semuanya.. Suhu (Bang) Ian dkk Sesi hari ini kok transaksi asing tinggi sekali..apa mereka crossing saham BUMI ya..? tq

Re: [saham] BUMI Crossing?

2011-03-03 Terurut Topik wahid ma'ruf
: saham@yahoogroups.com Subject: Re: [saham] BUMI Crossing? Crossing CS beli dari Recapital, Deutsch, Sinar mas dari harga 1871,2500,2750 lebih dari 7 T , sisanya transaksi semu dengan Tujuan tertentu http://prediksisahambei.blogspot.com From: wahid ma'ruf

Re: [saham] Malam ini Jam 19.00-20.00

2011-02-28 Terurut Topik wahid ma'ruf
Malam ini apa malam selasa ya..kok sekarang yg live Pak Alfatih? From: Yanuar Utomo yanuar.ut...@gmail.com To: saham@yahoogroups.com saham@yahoogroups.com Sent: Mon, February 28, 2011 3:53:05 PM Subject: Re: [saham] Malam ini Jam 19.00-20.00 Yg terhormat

Re: [saham] Malam ini Jam 19.00-20.00

2011-02-28 Terurut Topik wahid ma'ruf
itu minggu lalu untuk hari selasa malam tanggal 22 peb lalu :) Kalau tidak ada perubahan, mungkin giliran saya tanggal 1 atau 2 Maret. Tergantung pihak MNC saja pengaturan skedulnya. jabat erat, Irwan Ariston Napitupulu Sent from my BlackBerry® From: wahid

Re: [saham] Happy Weekend

2011-02-11 Terurut Topik wahid ma'ruf
kok bisa naik Bang..asing kan net sell? From: Irwan Ariston Napitupulu irwanaris...@gmail.com To: saham@yahoogroups.com Sent: Fri, February 11, 2011 4:24:58 PM Subject: [saham] Happy Weekend Happy weekend semuanya, semoga banyak senyum hari ini ya. :)

Re: [saham] Happy Weekend

2011-02-11 Terurut Topik wahid ma'ruf
sementara saya saja lho ya :) jabat erat, Irwan Ariston Napitupulu 2011/2/11 wahid ma'ruf wihide2...@yahoo.com kok bisa naik Bang..asing kan net sell? From: Irwan Ariston Napitupulu irwanaris...@gmail.com To: saham@yahoogroups.com Sent: Fri, February 11

Re: Re[2]: [saham] GIAA gagal take off...semua penumpangnya tewas...

2011-02-10 Terurut Topik wahid ma'ruf
Bro, lebih pedih lagimenterinya bilang yang penting garuda dah dapet duit Rp3,3 T..terlalu.. From: Oguds og...@sega.gatra.com To: stock gainer saham@yahoogroups.com Sent: Fri, February 11, 2011 12:44:41 PM Subject: Re[2]: [saham] GIAA gagal take

[saham] Tommy Yu: Penguatan BUMI ke Rp3.500 Sangat Solid

2011-01-05 Terurut Topik wahid ma'ruf
Tommy Yu Penguatan BUMI ke Rp3.500 Sangat Solid INILAH.COM, Jakarta - Potensi penguatan saham BUMI, Kamis (6/1) dinilai sangat solid. Sebab, sejak 17 Desember 2010, sudah menembus EMA20-nya dan terus naik. Rekomendasi hold. Tommy Yu, technical analyst dari Jsxpro.com mengatakan, potensi

[saham] BUMI Siap Tancap Gas ke Level Rp3.500

2010-11-25 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - Saham BUMI sudah naik 24,4% delapan hari terakhir. Hingga akhir tahun BUMI diprediksikan masih bisa melaju ke level Rp3.500. Tapi, semakin tinggi kenaikannya, risiko koreksinya besar. Hold saja! Vice President Research Valbury Asia Securities Nico Omer Jonckheere

[saham] Sesi II, Cermati Saham Infrastruktur-Agri

2010-11-15 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta – IHSG siang ini berhasil bertengger di area positif. Untuk sesi dua, investor bisa cermati saham sektor infrastruktur dan perkebunan. Pada sesi pertama perdagangan Selasa (16/11), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ^JKSE ditutup menguat 22,260 poin (0,61%) ke level

[saham] Waspadai Aksi Cuci Gudang Jelang Libur Besok

2010-11-15 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - Jelang libur sehari di tengah pekan Rabu besok atau libur menggantung berpotensi terjadi clearing atau cuci gudang. Sebab masih banyak data ekonomi regional, eropa dan AS yang akan keluar. Investor harus mencermati aksi cuci gudang sebelum penutupan bursa sore

[saham] Hindari Saham Krakakau Steel

2010-11-10 Terurut Topik wahid ma'ruf
NILAH.COM, Jakarta - Saham Krakatau Steel diburu banyak investor pada penawaran saham perdananya. Namun, wanita ini justru memilih untuk menghindarinya. Saya malas antri untuk beli saham Krakatau Steel. Jadi saya tinggalkan, ujar Dwi Eka Sari, salah satu investor PT e-Trading Securities

[saham] Euforia Fed Pudar, Saham Dunia Mayoritas Jatuh

2010-11-09 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Bangkok - Pasar saham dunia mayoritas melemah akibat memudarnya euforia atas stimulus Federal Reserve sekaligus menghentikan reli. AP melaporkan harga minyak juga turun mengikuti bursa saham, tetapi emas mencapai level tertinggi barunya di atas $ 1.400 per ounce karena

[saham] Inilah Syarat Pembatalan IPO Krakatau Steel

2010-11-08 Terurut Topik wahid ma'ruf
NILAH.COM, Jakarta - Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan (Bapepam-LK) menegaskan syarat pembatalan initial public offering (IPO) PT Krakatau Steel (KS) kalau terjadi bencana alam, IHSG turun 10% atau pabrik kebakaran. Hal itu pun harus atas permintaan dari perseroan terkait.

[saham] Saham Batu Bara Masih Bisa Jadi Pilihan

2010-11-04 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - Bursa saham Indonesia Jumat (5/11) diperkirakan terkoreksi. Namun saham dari sektor komoditas batu bara dan infrastruktur masih berpeluang menguat. Yuganur Wijanarko dari HD Capital mengatakan, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini masih akan terkoreksi.

[saham] Risiko Investasi RI Aman Sambut QE The Fed

2010-11-03 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - Pelonggaran moneter AS digulirkan. Fitch Rating pun menempatkan RI paling berisiko ketiga di Asia. Namun, kalangan ekonom tidak yakin atas peringkat tersebut. M Doddy Arifianto, ekonom senior Bank Mandiri mengatakan, risiko akibat digulirkannya pelonggaran moneter

[saham] Merger Esia-Flexi Hampir Dipastikan Terjadi

2010-11-03 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - Merger dua produk CDMA, Esia milik PT Bakrie Telecom Tbk (BTEL) dan Flexy milik PT Telkom Tbk hampir dipastikan akan terjadi. Hal ini disampaikan Presdir BTEL, Anidya N.Bakrie di Jakarta, Kamis (4/11). Dia mengakui sudah mengikuti semua proses terkait merger antara

[saham] Saham Lapis II Jadi Incaran Sesi II

2010-11-02 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - IHSG sesi pertama ditutup melemah terbatas akibat aksi profit taking saham bluechips. Karena itu, saham-saham second liner jadi incaran untuk spekulasi di sesi dua. Pada sesi pertama perdagangan Rabu (3/11), Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah tipis

[saham] Inilah Saham CPO Pilihan Analis

2010-10-28 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta Di tengah aksi ambil untung yang membayangi pergerakan bursa, saham dari sektor perkebunan minyak kelapa sawit (CPO) masih bisa dilirik. Mana saja saham pilihan analis? Alex sudarto, Direktur Minapadi Investama mengatakan saham berbasis perkebunan CPO masih

[saham] Harga IPO Krakatau Steel Terlalu Murah?

2010-10-27 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - Penetapan harga saham perdana PT Krakatau Steel (KS) di level Rp850 per saham menuai pro-kontra. Ada yang menilai wajar tapi ada juga yang mengkritiknya obral saham pemerintah. Usman Hidayat, pengamat pasar modal dari Indef mengatakan, jika Initial Public Offering

[saham] Misteri Harga Rights Issue BBNI

2010-10-27 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - Banyak yang merekomendasikan beli untuk saham PT Bank Negara Indonesia (BBNI). Anehnya, dalam rights issue yang akan digelar awal Desember, bank BUMN ini memasang harga pelaksanaan di level Rp2.300-3.700. Ada apa? Inilah pertanyaan yang mengantung di benak para pelaku

[saham] Melirik Daya Pikat Saham Perbankan

2010-10-26 Terurut Topik wahid ma'ruf
Melirik Daya Pikat Saham Perbankan INILAH.COM, Jakarta Di tengah laju penguatan bursa domestik, sektor perbankan masih menunjukkan peluang penguatan. Saham apa saja yang menjadi pilihan analis? Widhi Indratmo Nugroho dari Lautandhana Securities melihat, saham sektor perbankan masih

[saham] Jelang IPO Krakatau Steel, Saham Baja Diburu

2010-10-21 Terurut Topik wahid ma'ruf
Jelang IPO Krakatau Steel, Saham Baja Diburu INILAH.COM, Jakarta - Menjelang masuknya PT Krakatau Steel (persero) di lantai bursa, saham-saham baja mengalami kenaikan. Hal ini terlihat pada saham JPRS, JKSW, GDST dan NIKL. Hal itu dikatakan analis saham dari Milenium Danatama Securities,

[saham] Dekati 3.600 Lagi, IHSG Ditutup Naik

2010-10-20 Terurut Topik wahid ma'ruf
Dekati 3.600 Lagi, IHSG Ditutup Naik 25,87 Poin INILAH.COM, Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan Selasa (19/10) ditutup naik 25,87 poin (0,73%) di 3.592,79. Volume perdagangan mencapai Rp6,7 miliar senilai Rp4,2 triliun. Pergerakan indeks diwarnai dengan 138 saham

[saham] Kisah Investor 'Menang dan Kalah Sudah Biasa'

2010-10-19 Terurut Topik wahid ma'ruf
INILAH.COM, Jakarta - Awalnya memang coba-coba. Namun, dua tahun terlibat dengan arus naik turunnya pasar modal, bukannya membuatnya bosan. Ia malah ketagihan untuk terus bergelut di dunia saham. Aditya, demikian nama pria berkulit putih dengan penampilannya yang rapi tersebut. Ditemui

[saham] Sesi II, Cermati Saham Tambang-Bank

2010-10-18 Terurut Topik wahid ma'ruf
Sesi II, Cermati Saham Tambang-Bank INILAH.COM, Jakarta – IHSG siang ini berhasil melandai di zona positif. Namun, ada potensi pelemahan pada sesi dua. Saham-saham yang bisa dicermati berasal dari sektor tambang dan perbankan. Pada sesi pertama perdagangan Selasa (19/10), Indeks Harga

[saham] BEI memberikan sanksi peringatan tertulis kepada PT Trimegah Securities

2010-10-13 Terurut Topik wahid ma'ruf
Jakarta, 14/10 (ANTARA) - Bursa Efek Indonesia (BEI) memberikan sanksi peringatan tertulis kepada PT Trimegah Securities Tbk karena perusahaan sekuritas itu menyampaikan order yang tidak wajar. Dalam keterbukaan informasi Kamis, Direktur BEI Wan Wei Yiong mengatakan, dari pemantauan

[saham] Adrian Maulana, Investasi Saham adalah Bisnis Terbaik

2010-10-12 Terurut Topik wahid ma'ruf
Investasi Saham adalah Bisnis Terbaik INILAH.COM, Jakarta – Tidak hanya rupawan. Cara pandang yang berbeda dan semangatnya untuk belajar dan meraih sukses, menjadikan Adrian Maulana salah satu pemain dalam bisnis investasi saham. “Saya jadikan ini (investasi saham) sebagai bisnis utama.

[saham] Saham Dunia Menguat, Futures AS Naik

2010-07-28 Terurut Topik wahid ma'ruf
28/07/2010 - 16:29 Saham Dunia Menguat, Futures AS Naik INILAH.COM, Bangkok - Saham dunia Rabu (28/7) menguat akibat naiknya laba perusahaan dan sinyal pemulihan ekonomi Eropa di tengah turunnya indeks kepercayaan konsumen AS. Yen melemah terhadap dolar, sementara euro naik. Harga minyak

[saham] Mayoritas Saham Asia Menguat Dipicu Wall Street

2010-07-26 Terurut Topik wahid ma'ruf
27/07/2010 - 09:59 Mayoritas Saham Asia Menguat Dipicu Wall Street INILAH.COM, Jakarta - Pada perdagangan Selasa (27/7) pagi mayoritas saham Asia menguat setelah reli lanjutan di Wall Street didorong sentimen positif terhadap peningkatan penjualan rumah baru dan kekuatan laporan laba

[saham] Pilih Saham Perbankan Infrastruktur

2010-07-26 Terurut Topik wahid ma'ruf
27/07/2010 - 06:45 Pilih Saham Perbankan Infrastruktur INILAH.COM, Jakarta – Bursa domestik Selasa (27/7) diperkirakan bergerak cenderung flat. Namun, investor bisa memilih saham prospektif dari sektor perbankan dan infrastruktur. Teuku Hendry Adrian, analis riset dari Jakarta Securities,