hallo vero,

bagaimana kalau bantalnya tetap besar, tapi isinya yang dikurangi...jadinya
ya tetap lebar, gitu...soalnya sama dengan Callista, 3,5 th juga maunya
bantal dewasa, akhirnya saya akalin seperti itu, yah untungnya dia mau
juga...

semoga membantu, ya...

cheers
mamanya Callis

-----Original Message-----
From: veronica sakti [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Thursday, June 12, 2003 10:16 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] bantal.... & kasur


Dear Moms & Dads
 
Putra saya 9 bulan, belakangan ini kalau tidur maunya memakai bantal besar
(bantal dewasa).  Kalau dikasih bantal bayi, bolak-balik terus enggak mau
tidur, begitu bantalnya diganti, keliatan banget kalau dia sangat menikmati
bantal besar.  Saya takut.. efeknya enggak kalau pakai bantal besar,
terutama untuk tulang belakang dan leher nya?.  Sekalian mau tanya, ada moms
yang tahu enggak, kasur apa yang terbaik buat bayi, kasur busa, springbed
atau yang latex.  Lagi mau beli nih....
 
makasih ...




---------------------------------
Yahoo! Plus - For a better Internet experience

---------------------------------------------------------------------
>> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke