Mbak Yuni,

Menambahkan informasi saja.

Untuk keramik bisa juga beli di Pinangsia.
Banyak pilihan, harga kalau dibandingkan dengan Panglima Polim selisih Rp.
2,500 - 3,500,- per dus.
Kalau kita belinya diatas 50 m2, setahu saya orangnya mau kok kirim ke
rumah.
Dulu waktu saya beli di Pinangsia, barang bisa dikirim ke daerah pondok labu
cilandak.

Kalau dana minim, coba saja minta digambarin dulu design rumahnya seperti
apa, terus kasih deh ke tukang, bair dia hitung perincian material dan
ongkos kerjanya.
Nah ongkos keja ada 2 option, bisa harian dan borongan.
Kalau borongan, material sebaiknya beli sendiri, dan nanti pas finishing,
kalau mau bagus pakai saja beberapa tukang senir tapi hitungannya harian,
biar rapih hasilnya.

Oya, tukang untuk daerah cilandak dan cibubur yang saya tahu pasaran sekitar
50 rb, kenek 35 rb.


----- Original Message -----
From: "Qyanasmom" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <balita-anda@balita-anda.com>
Sent: Thursday, December 29, 2005 8:05 AM
Subject: Re: [balita-anda] OOT : Harga bahan bangunan dan biaya tukang untuk
renovasi rumah


Bunda Adam rumahnya di daerah mana? Soalnya tukang itu harganya tergantung
lingkungannya, kalau lingkungannya banyak premannya yang suka malak,
biasanya harganya juga mahal. Aku juga sedang bikin rumah di bintaro
harganya itu 1,8 juta permeter, aku bikin bertingkat specnya bata merah,
keramik mulia, toilet amstad, rangka atap meranti.. tapi aku transaksinya
dulu sebelum bensin naik, jadi sekarang pasti sudah lebih mahal.
  Kalau keramik murah bisa beli yang kw2 atau 3 di percetakan negara, tapi
kalau aku belinya di  panglima polim nama tokonya bangunan baru, dia punya
katalog keramik juga jadi mbak bisa punya banyak pilihan... harganya memang
lebih mahal 2000 - 3000 perbox tapi karena rumahku di bintaro dan gak besar
yah lebih baik beli disana aja soalnya ngirimnya juga gak terlalu jauh. Yah
segitu saja deh mbak, mudah-mudahan membantu.

  Thanks
  Mey

Yuni Astuti <[EMAIL PROTECTED]> wrote:


Selamat pagi Moms and Dads

Maaf ..nih pagi-pagi udah OOT, mau Tanya nih mungkin Moms & Dads ada
yang baru saja renovasi/bangun rumah. Mohon sharingnya harga bahan
bagunan dan biaya tukang berapa ya ??? juga minta info juga dimana beli
keramik yang murah , maklum nih ibu-ibu enggak tahu perkembangan.
Thanks buat sharingnya ya ..ditunggu lewat Japri saja ya..

Thaks B4
Bunda Adam





---------------------------------
Yahoo! for Good - Make a difference this year.




================
Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke