Sebenarnya Lacto-B itu apa sih? Bagaimana mengkonsumsinya ? Apa dijual
bebas?
Maaf ya, banyak pertanyaan.

Rgds
Theny
----- Original Message -----
From: <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Thursday, August 21, 2003 3:51 PM
Subject: Re: [balita-anda] Berat Badan Susah Naik


> Lacto - B bukan Pak Iwan ?
>
>
>
>
>                       "Iwan/finance
>                       dept."                   To:
[EMAIL PROTECTED]
>                       <[EMAIL PROTECTED]         cc:
>                       -cgm.com>                Subject: Re: [balita-anda]
Berat Badan Susah Naik
>
>                       08/21/03 03:42
>                       PM
>                       Please respond
>                       to balita-anda
>
>
>
>
>
>
> kalau unt pencernaan bukan obat tuh, ttp semacam enzim pencernaan
> (mengandung laktobasilus) spt yakult lah spy pencernaan/penyerapannya
> efisien. Ada yg buat bayi kok (namanya lupa, harus tanya istri dulu
> nech...)
>
>   ----- Original Message -----
>   From: surya.pratiwi
>   To: [EMAIL PROTECTED]
>   Sent: Thursday, August 21, 2003 3:14 PM
>   Subject: Re: [balita-anda] Berat Badan Susah Naik
>
>
>   Mbak,
>
>   Mungkin obatnya sudah memperbaiki sistem pencernaannya kali ya?? So
> setiap makanan yg masuk terserap secara efisien. Makanya saya pingin tau
> siapa sih Mbak dokternya? Boleh dong ya :)
>   Thanks a lot before.
>
>   wiwiek
>     ----- Original Message -----
>     From: Tiara Heradadi
>     To: [EMAIL PROTECTED]
>     Sent: Thursday, August 21, 2003 3:13 PM
>     Subject: RE: [balita-anda] Berat Badan Susah Naik
>
>
>     Dear Mbak wiwiek,
>     Terus terang saya juga awalnya takut seperti itu. Takut ketergantungan
> obat. Ada lho  temanku yang seperti itu juga, obatnya di stop eh nafsu
> makannya ikutan surut. Padahal dokternya sama-sama ahli pencernaan (malah
> dokter dia lebih senior dari dokter ku).Untuk Alika, anak ku, seperti yang
> aku ceritakan, alika nggak terlalu susah makan meskipun kadang-kadang
kumat
> juga hobi "mingkem" nya. Jadi waktu treatment dari dokter (+/- 2 bln) aku
> tidak merasa sulit memberi dia makan, wong makannya sama seperti biasanya
> kok. Waktu obat di stop, nafsu makannya ya tetep sama aja kayak gitu,
> kadang susah kadang lancar.Yang aku takjub, setelah selesai pengobatan,
> tanpa minum obat/vitamin apapun dan dengan nafsu makan yang standard itu,
> berat badannya malah gampang naik. Saya belum pernah nimbang dia lagi,
tapi
> kalo sekarang saya gendong ya lumayan bikin encok-pegel linu  juga sih
> mbak...hihihihi....
>
>     Maaf kayaknya jawaban saya kok nggak membantu ya mbak Wiwik ?
>
>     Wassalam,
>     Tiara
>
>
>
>      -----Original Message-----
>     From: surya.pratiwi [mailto:[EMAIL PROTECTED]
>     Sent: 21 August 2003 13:31
>     To: [EMAIL PROTECTED]
>     Subject: Re: [balita-anda] Berat Badan Susah Naik
>
>
>
>     Mbak Tiara,
>
>     Dokter ahli pencernaannya siapa ya Mbak ? dan berapa lama treatment
> (makan obat) dari dokter tersebut? Soalnya aku pernah ajak anakku ke
dokter
> pencernaan dan pada saat ngantri ibu-ibunya pada saling cerita, kalau
> obatnya sudah habis, makannya jadi sulit lagi. So balik lagi ke dokter.
> Demikian juga yg dialami anak saya. Kok jadi ketergantungan gitu ya Mbak?
>     Ditunggu ya Mbak ceritanya.
>
>     Thanks
>     Wiwiek
>
>     ----- Original Message -----
>     From: Tiara Heradadi <mailto:[EMAIL PROTECTED]>
>     To: [EMAIL PROTECTED]
>     Sent: Thursday, August 21, 2003 12:16 PM
>     Subject: RE: [balita-anda] Berat Badan Susah Naik
>
>     Dear Mama Thiery,
>     Thiery mah mending banget. Anak saya sampe 2 tahun berat nya 10 kg ! 5
> bulan kemudian cuma bisa naik sekilo. Dsa nya terang-terangan bilang "bb
> nya kurang nih buk"...hixx...hixx... Anak saya itu makan nggak susah,
> kadang-kadang iya tapi nggak sampe bikin kriting deh ngebujuknya. Minum
> susu juga lancar jaya. Tes mantoux, tes flek paru-paru, tes ini-itu udah
> saya jalani semua. Hasilnya, Alhamdulillah sesuai dengan harapan saya
alias
> tidak ada gangguan apa-apa. Saya dikiiiit lagi putus asa, sampe saya
denger
> temen-temen ngomongin dokter ahli pencernaan anak yang katanya bagus dan
> banyak yang cocok. Saya terus terang awalnya defensif dan pesimis juga,
> saya bilang yang namanya dokter kan cocok-cocokan, obat apalagi, saya
> bilang mungkin emang anak saya bawaannya kurus, mungkin emang keturunan
> keluarga suami yang langsing-langsing, mungkin karena dia akfif banget,
> dlsb.  Ibu saya yang akhirnya meyakinkan bahwa kalau memang dokter ini
> bagus dan cocok itu berarti rejeki anak, tapi kalau pun nggak yaaa bukan
> kerugian siapa-siapa, demi kesehatan anak nggak ada kata rugi.
> Wheeekkk...pikiran saya baru terbuka. Dan benar, setelah di bawa ke dokter
> ini, berangsur-angsur berat badannya naik. Tanpa obat pun sekarang
beratnya
> tetap stabil. Setelah di bawa ke dokter ahli pencernaan ini dalam 4 bulan
> naik 5 kilo. Mungkin karena makanan yang masuk ke dalam tubuhnya bisa di
> cerna dgn baik maka daya tahan tubuhnya juga jadi lebih baik, ini manfaat
> yang sebenarnya. BB naik dan keliatan gemuk kita anggap bonus aja mbak.
> Alhamdulillah, sekarang anak ku nggak gampang sakit walaupun
temen-temennya
> batuk-pilek udah kayak paduan suara. Kalo udah pernah di tes mantox, flek
> paru, dlsb dan terbukti tidak ada "gangguan" mungkin mbak bisa bawa ke
> dokter ahli pencernaan.
>
>     Wassalam,'
>     Tiara
>
>     ----- Original Message -----
>     From: Theny Fertina
>     To: balita anda
>     Sent: Wednesday, August 20, 2003 4:34 PM
>     Subject: [balita-anda] Berat Badan Susah Naik
>
>
>
>
>     Dear Netters,
>     Anak pertama saya, 2th 5 bln berat 13.4 kg dan tingginya 96 cm,
> terlihat
>     kurus. Padahal sebenarnya mau makan walau sedikit-sedikit (2-3 x
> sehari),
>     ngemil dan minum susu 5 botol sehari @ 200 ml.
>     Kenapa kok BB-nya susah sekali naik ya?
>     Kalau buang airnya lancar, malah bisa 2x sehari.
>     Apa karena makanannya ini tidak bisa terserap dengan baik oleh ususnya
>     sehingga BAB-nya jadi banyak ya shg berat badannya tidak bisa naik?
>     Mohon sharing dari Netters sekalian, sebaiknya apa yang mesti saya
> lakukan
>     dahulu, apa membawa anak ke DSA, ahli gizi atau lainnya?
>
>     Mama Thierry
>
>
>
>     ---------------------------------------------------------------------
>     >> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
>     >> Info balita, http://www.balita-anda.com
>     >> Stop berlangganan, e-mail ke:
> [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>     ---------------------------------------------------------------------
>     >> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
>     >> Info balita, http://www.balita-anda.com
>     >> Stop berlangganan, e-mail ke:
> [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
> --------------------------------------------------------------------------
----
>
>
>
>   ---------------------------------------------------------------------
>   >> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
>   >> Info balita, http://www.balita-anda.com
>   >> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
> --------------------------------------------------------------------------
-
> This message (including any attachments) is confidential and may be
> privileged. If you have received it by mistake please notify the sender by
> return e-mail and delete this message from your system. Any unauthorised
> use or dissemination of this message in whole or in part is strictly
> prohibited. Please note that e-mails are susceptible to change.
> ABN AMRO Bank N.V. (including its group companies) shall not be liable for
> the improper or incomplete transmission of the information contained in
> this communication nor for any delay in its receipt or damage to your
> system. ABN AMRO Bank N.V. (or its group companies) does not guarantee
that
> the integrity of this communication has been maintained nor that this
> communication is free of viruses, interceptions or interference.
> --------------------------------------------------------------------------
-
>
>
>
>
> ---------------------------------------------------------------------
> >> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
> >> Info balita, http://www.balita-anda.com
> >> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
>
>


---------------------------------------------------------------------
>> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke