Tentang hotel & tempat wisata saya nggak banyak tau tapi kalo makanan mungkin 
tahu beberapa tempat yg menurut saya enak..
Kalo suka soto coba deh soto ayam Sungeb(di Jalan Bank)Di sana banyak soto 
Sungeb tp yg menurut saya paling enak yg namanya Soto Sungeb Asli
Trus, sate ayam martawi, manis & gurih ada di deket alun-alun..
Deket sate martawi kalo malem ada tenda untuk ketupat tahu, lumayan juga untuk 
iseng malem2x..
Masih di deket alun2x ada juga ayam goreng lunak mbok Sarun yg enak apalagi 
kalo dimakan panas2x..
Mendoan-dijual di banyak tempat, mungkin yg paling gampang di cari Eco 21 di 
Sawangan..
Kripik tempe bisa dibeli juga di Eco 21 tapi kayaknya lebih enak kripik Niti di 
rumah pembuatnya langsung di Jl Pramuka (kalo gak salah)
Getuk goreng ada di Sokaraja, disana juga ada Soto daging, yg terkenal Soto 
kecik, tapi aku lebih suka Soto Sutri (Cuma tepatnya dimana aku gak tau, hehe..)
Trus kalo pagi di GOR ada ketupat empal, abang2x pake gerobak dorong, nikmat..
Trus bakmi goreng/rebus deket Ps Wage (namanya aku lupa) kalo nggak salah 
bukanya kalo pas malem aja..
Dari arah Cirebon menuju ke Purwokerto ada sate kambing di daerah Tanjong di 
kanan jalan (namanya aku lupa) empuk & potongannya gede..di Bumiayu juga ada 
tapi tempatnya agak susah masuk ke dalem...eh, tapi sekarang takut antrax ya...
Trus kue srabi kalo pagi2x, banyak di jual oleh mbok2x di pinggir jalan, tapi  
aku gak tau mana yg enak..
Gudeg di pasar manis juga boleh tuh dicoba, adanya pagi2x, nasi 
rames+gudeg+telor+ayam suwir kalo gak salah 4 ribu..murah meriah..
Apalagi ya??? Mungkin masih banyak, tp yg keinget baru itu...
Semoga membantu..




-----Original Message-----
From: Tri Agustiyadi [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Tuesday, November 09, 2004 11:15 AM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: Re: [balita-anda] OOT-Liburan ke Purwokerto 

Kalo tempat wisata, ya paling Batu Raden.
Hotel Borobudur lumayan juga, bersih dan gak mahal.
Kalo mau beli2 keramik bisa ke Purbalingga, gak jauh dari Purwokerto ...
keramiknya bisa dikirim.
Tempat makan yang recomend bagi saya cuma Ayam goreng tulang lunak yang gak
jauh dari alun-alun (kalo gak salah jalan Jend. Sudirman). Oleh2 bisa beli
getuk goreng, jangan lupa ya bawain ..he..he..he...

M. Tri Agus
----- Original Message ----- 
From: "Chrisbijantoro" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Tuesday, November 09, 2004 9:33 AM
Subject: [balita-anda] OOT-Liburan ke Purwokerto


Moms and Dads,

Hari ke 4 setelah Lebaran, saya sekeluarga rencana ingin mengajak jalanČ
mertua ke Purwokerto.
Selain ke Baturaden, apakah ada tempat atau objekČ lain atau tempat jual
makanan yang wajib kita datangi.
Oya utk penginapan di Purwokerto sebaiknya didaerah mana yg bersih,aman dan
tidak terlalu mahal.

salam
chris






---------------------------------------------------------------------

DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita & Anak 2004-2005
versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10
paket merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung.
Satu nomor ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap
kategorinya. Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun
Excelcom dengan tarif Rp 1.500.

---------------------------------------------------------------------
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


---------------------------------------------------------------------

DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita & Anak 2004-2005 
versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10 paket 
merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung. Satu nomor 
ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap kategorinya. 
Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun Excelcom dengan 
tarif Rp 1.500.

---------------------------------------------------------------------
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke