Memang biasanya luka akibat suntikan BCG akan membengkak dan sedikit bernanah (sisa 
dari vaksin tersebut). Yang perlu dijaga adalah kebersihannya agar jangan terinfeksi. 
Kalau ingin mengeluarkan nanah sebaiknya tidak dipencet terlalu keras, cukup 
mengeluarkan yang dipermukaan kulit saja dan setelah itu dibasuh dengan kapas direndam 
alkohol/betadine/dettol agar tidak infeksi.
Setelah sembuh luka bekas BCG ada yang tetap menggembung ada yang tidak, tergantung 
apakah kulit anak berbakat keloid (daging yang tumbuh setelah ada robekan) atau tidak.
Demikian , mungkin rekan yang lain dapat menambahkan?

Riefna Azwita Fahmi
Test System Unit/QRS
mailto:[EMAIL PROTECTED]
------------------------------------------
*       Learn Telecommunication Technology at http://www.gematel.com 
*       http://www.ristinet.com - See the difference think better
*       Be the witness of todays technology, http://www.gematel.com/qanews



-----Original Message-----
From:   Mamet Santosa [SMTP:[EMAIL PROTECTED]]
Sent:   Thursday, April 15, 1999 8:59 AM
To:     '[EMAIL PROTECTED]'
Subject:        [balita-anda] Bekas Suntikan BCG

Dear All,
Saya mau tanya.
Anak saya 2 1/2 bulan bekas suntikan BCG, dilengan kanan, agak bengkak
merah.
Dan kemarin keluar nanahnya. Kemudian saya kompress alkohol. Sekarang
luka rapet lagi. Tapi masih bengkak.
Apa tidak bahaya.........??
Tks.


Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, klik:
http://www.mail-archive.com/balita-anda%40indoglobal.com/

--------------------------------------------------------------------------
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat & cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet



Untuk melihat diskusi milis ini sebelumnya, klik:
http://www.mail-archive.com/balita-anda%40indoglobal.com/

--------------------------------------------------------------------------
"Untuk mereka yang mendambakan anak balitanya tumbuh sehat & cerdas"
Berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
http://pencarian-informasi.or.id/ - Solusi Pencarian Informasi di Internet

Kirim email ke