Dear mamanya Saskia,

Susuk atau implant itu sebenarnya sama fungsinya dengan pil KB, biasanya susuk/implant
tersebut berukuran seperti jarum mesin jahit dan ditanamkan di lengan (biasanya lengan 
yang
sebelah kiri, karena dianggap tidak seaktif sebelah kanan). Banyaknya susuk/implant
sekitar 3 sampai 5 dan efektif untuk 3 sampai 4 tahun.
Dengan penggunaan susuk/implant ini periode bulanan biasanya akan terhenti atau 
sedikit.
Efek sampingan yang terjadi samas dengan penggunaan pil KB, salah satu kasus adalah
terjadinya penambahan berat tubuh.
Demikian sedikit penjelasan, mungkin ada yang akan menambahkan ?

Papanya Rida
--------------------------------


Saya juga mau tanya kt-nya ada alat kb model baru yaitu susuk bgm cara penggunaannya & 
ada tdk efek sampingannya?mungkin rekan-rekan ada yg tau?!

thks
mamanya saskia


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]










Kirim email ke