Dear Netters,

Maaf mungkin ini sudah pernah ditanyakan ...
Putri saya, Vanessa usia 14 bulan belum pernah di-test mantoux (DSA-nya
tidak pernah menganjurkan), sedangkan saya baca di buku bahwa usia setahun
harusnya di-test mantoux.
Mohon sharingnya, apakah sebenarnya test mantoux itu dan usia berapakah
seharusnya dilakukan serta apa dampaknya apabila tidak dilakukan test
tersebut.

Thanks,
mama Vanessa


>> kirim bunga, pesan cake & balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















Kirim email ke