Pak Roi,

Bisa nggak dikirim lagi ke milis balita-anda, soalnya khan ada beberapa 
anggota baru (termasuk saya) yang belum punya pembahasan ini. 
Mudah-mudahan Bapak nggak keberatan. 
Terima kasih.........................

Ibunya Hanin






[EMAIL PROTECTED]
19/07/01 10:47
Please respond to balita-anda

 
        To:     [EMAIL PROTECTED]
        cc: 
        Subject:        Re: RE: [balita-anda] Prolacta (was: Ortu Alergi vs Makanan 
Anak)


Saya pernah membahas masalah ini, dengan rekan milis lain. (Coba liat 
archieve sebelumnya). Dan kesimpulan sementara saya dari beberapa ulasan 
email bahwa:
Karena DHA merupakan zat yang tidak bisa larut oleh air, dan hanya larut 
dalam minyak. Maka penggunaan berlebihan akan memunculkan penimbunan zat 
ini yang bisa mengakibatkan disfungsi vitamin A yang kita konsumsi.
Jadi efek sampingnya akan terlihat tidak pada waktu dekat. Sehingga kalau 
mengkonsumsi DHA dalam bentuk kapsul, tidak terlalu banyak, tidak terlalu 
sering, hanya untuk waktu terbatas.










Kirim email ke