Dear ITers

Saya punya diskete yang berisi data penting, nah pas saya buka :
  1.. muncul password,kemudian saya isi passwordnya
  2.. muncul password lagi dgn keterangan "enter password for write,access or 
open read only, saya isi passwordnya sesuai dengan no 1. Pada dialog password 
tersebut ada button ok, cancel dan read only. (saya coba ok dan read only 
bergantian setelah salah satu proses gagal)
  3.. tetapi kemudian muncul pesan : " The file may be read-only or you may 
trying to access a read-only location. Or, the server the document is stored on 
may not be responding" dengan pilihan retry dan cancel. Jika di klik retry, 
pesan tersebut akan muncul kembali. 
  4.. Pada taskbar juga muncul dua windows dengan nama file tersebut.
Pertanyaanya :
  1.. ada apa dengan diskete saya, apakah bad sector atau filenya yang salah, 
atau apa ?
  2.. bagaimana cara recory data tersebut yach, coz file penting nih...?
atas saran-saran,pendapat dan perhatian rekan-rekan semua, saya ucapkan terima 
kasih..


[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.ITCENTER.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Info, Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 
::: Hapus bagian yang tidak perlu (footer, dst) saat reply! ::: 
## Jobs: ITCENTER.or.id/jobs ## Bursa: ITCENTER.or.id/bursa ##

 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 



Kirim email ke