Linux saya, mandrake 9.2 berisi:
Webserver
Mail server
Proxy server
dan Firewall server (shorewall)

Webserver berisi aplikasi perkantoran yg di akses dari kanor cabang
Web adrress sudah terdaftar di DNS pada ISP A, tp untuk memudahkan akses
karena kantor cabang menggunakan akses satelit dengan ISP B, maka di Linux
server ditambah IP global yg melalui ISP B juga, sehingga di server terdapat
2 IP global dari ISP A dan ISP B, menggunakan 2 NIC card yang berbeda,
dengan setting gateway masing2 ISP.

Selain itu di tambah satu card lagi untuk akses LAN, dengan IP lokal untuk
penggunaan proxy.
Jadi Linux server mempunyai konfigurasi network :

Eth0: IP adress  : 202.xxx.isp.A  gateway:  isp A
Eth1: IP adress : 192.local.Lan   gateway: router
Eth2: IP Adress ; 202.xxx.isp.B  gateway : isp B

Permasalahan:
Pada saat semua Network card di aktifkan, internet user tidak bisa akses ke
webserver saya, www.company.com dengan adress yg terdaftar di DNS pada ISP
A, dengan symptom
....website found.... waiting for reply...., lamaaaaaaaa, akhirnya time out,
dengan result page not displayed
coba di akses dengan http://202.xxx.isp.A  hasilnya sama dengan atas..

tapi apabila di akses dengan : http://202.xxx.isp.B website dapat di buka
dengan baik .... (berarti ada pakcket yg reply)
(tapi adress ini tidak terdaftar di DNS)

Buat rekan2 yang sudah pakar, saya mohon pencerahannya...

Tatang Ridwan



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Info, Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 
:: Hapus bagian yang tidak perlu (footer, dst) saat reply! :: 
## Jobs: itcenter.or.id/jobs ## Bursa: itcenter.or.id/bursa ##
$$ Iklan/promosi : www.itcenter.or.id/sponsorship $$
 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 


Kirim email ke