Solusi untuk masa depannya, pernah saya sarankan beberapa kali di milis ini, 
maupun di milis komputer lainnya.

Pertama, semua drive komputer harus dipisahkan antara drive sistim dan drive 
data dengan cara, saat memformat, hard disk di partisi menjadi sedikitnya 2 
partisi.  Kenapa ?  Karena umumnya, virus menyerang drive sistim dan jarang 
menyerang drive data.

Kedua, selalu menggunakan program anti virus dengan virus definition yang 
selalu di updated.  Jadi bukan program anti virusnya yang terpenting, namun 
virus definitionnya yang paling penting.

Ketiga, selalu membackup data, sehingga kalau terkena virus atau data rusak, 
paling-paling yang harus diulang pekerjaan hari itu saja.

Keempat, selalu hindarkan menerima file dari orang lain, membuka website 
porno, karena ini merupakan sumber paling banyak kemungkinan membawa virus.

Salam.

----- Original Message ----- 
From: "Umar Wahidin" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <ITCENTER@yahoogroups.com>
Sent: Friday, December 29, 2006 3:50 PM
Subject: [ITCENTER] Virus Rungbu-c


> dear,
>
> mas-mas,mba-mba,bpk-bapak yang bergelut d bidng IT
>
> Kompter d kntr sy dpt msalah nih
> jd file2 mulai tergerogoti virus, virus menyerang file extensi *.Doc 
> (word)
> shngga bnyk file yg hilang sy sdh cba pke anti virus sophos dan sdh 
> terdteksi nama nya Rungbu-c cm ga biz mendelete virus trsbt..gmn ya.....
>
> tlg bri sya solusi dan pencerahannya.....
>
>
> terima kasih,
>
>
>
>
> wahid
>
> __________________________________________________
> Apakah Anda Yahoo!?
> Lelah menerima spam?  Surat Yahoo! memiliki perlindungan terbaik terhadap 
> spam
> http://id.mail.yahoo.com
>
> [Non-text portions of this message have been removed]
>
>
>
> -- 
> www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia
> Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED]
> ## Jobs: itcenter.or.id/jobs ## Bursa: itcenter.or.id/bursa ##
>
> ## Jaket ITCENTER tersedia di http://shop.itcenter.or.id
>
> Yahoo! Groups Links
>
>
>



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 
## Jobs: itcenter.or.id/jobs ## Bursa: itcenter.or.id/bursa ##

## Jaket ITCENTER tersedia di http://shop.itcenter.or.id 
 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 

Kirim email ke