Kadang terjadi SOP yang dibentuk untuk IT departemen khususnya untuk staff
IT-Support bukan dibuat oleh seorang yang memang benar-benar berkompeten
dalam bidang IT, bicara soal management perusahaan bisa bermacam-macam
model. 

 

Singkatnya kalau nasib IT disebuah perusahaan mau baik ya struktur
departemen IT itu sendiri harus sudah berdiri dengan baik pada awal
perusahaan berdiri, kalau tidak, yang mungkin terjadi adalah sebuah SOP yang
“copy paste” dan mau tidak mau harus ditelan sang IT-Support karena sudah
disahkan dan diberlakukan.

 

Management yang tidak betul-betul mengerti siapa itu IT-Support, apa
tanggung jawabnya, apa hak nya, apa yang mungkin dilakukan olehnya
(buruk/baik), apa yang menguntungkan darinya… pastinya telah atau akan
berani menanggung resiko kegagalan sistem informasi yang mendukung jalannya
perusahaan.

 

Bayangkan seorang IT-Support dengan sedikit pengalaman saja bisa melakukan
hal buruk bila merasa terlalu stress menghadapi management yang terkesan
bodoh dan semena-mena .. suatu hari bos besar komputernya bermasalah, ‘dia’
datang dan menyelesaikan masalah, namun ada sedikit trik jahat yang
dilakukan thd komputer si bos.. seperti ;

 

[ADMIN: dihapus. posting mengenai pembajakan, crack, serial number, dan 
kejahatan komputer lainnya tdk diperkenankan di milis.]

 

Lalu ?

 

(dalam hati sang TS) : “emang lu bisa apa sih… bikin SOP aja ngga becus
apalagi execute, ngapain kuliah jauh² ke boston… dasar moron” ………

 

 

 

begitulah kira² …

 

 

 

 

 

 

  _____  

From: ITCENTER@yahoogroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf
Of Steph
Sent: 19 Juni 2007 8:51
To: ITCENTER@yahoogroups.com
Subject: Re: [ITCENTER] Menjadi Seorang Technical Support

 

Bicara tentang pekerjaan IT Suport memang bisa panjang dan lebar.
Thanks untuk Pak Jimmy yang sudah mengangkat topik ini.

Saya pribadi sangat setuju tetapi dibarengi dengan SOP yang jelas tentunya.
Selain itu juga dicari jalan keluar yang terbaik.

Dari tanggapan-tanggapan yang masuk rasanya bisa kita rumuskan hal itu.
Masukan-masukan yang sangat bagus, tinggal di rangkum saja nantinya.
Semua yang rekan-rekan katakan semuanya benar dan itulah kondisi yang harus
dihadapi di lapangan he 3x...



[Non-text portions of this message have been removed]



-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 
## Jobs: itcenter.or.id/jobs ## Bursa: itcenter.or.id/bursa ##

## Jaket ITCENTER tersedia di http://shop.itcenter.or.id 
 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 

Kirim email ke