Para pemerhati, penikmat dan pemerhati pariwisata Sumbar yth...
Bagaimana meningkatkan wisatawan ke Ranah Sumbar seperti yang menjadi
tema utama dalam pembahasan kepariwisataan di Sumbar selama ini salha
satunya dengan kegiatan MICE (Meeting, Incentive, Conference,
Exhitibition). Sumbar tentu punya potensi untuk itu, saat ini masih
didominasi Bali dan Bandung selanjutnya Jogja bahkan Lombok dan Bintan
sering juga dijadikan temapt untuk acara 'MICE-MICE' an ini terutama di
lingkungan profesi yang saya geluti saat ini, yaitu DUNIA MIGAS.
Namun kita sadari Ranah Minang memang belum  terlalu siap untuk itu.
Profesional MIgas saja tiap tahun mempunyai banyak sekali kegiatan
seperti konvensi yang diadakan tiap tahun oleh Komunitas  Profesi
IATMI,, IPA, IAGI, HAGI, belum sekalipun melirik Sumbar untuk kegaiatn
KOnvensi tersebut. Saya yang kebetulan waktu itu duduk di jajaran
Pengurus Pusat HAGI pernah menawarkan Sumbar untuk kegiatan HAGI untuk
Pertemuan Ilmiah Tahun lalu, namun memang dari Pengurus Pusat agak ragu
melihat fasilitas pendukung di Sumbar, akhirnya  di lakukan di Bandung
yang dihadiri sekitar 1000 an orang komuniatas Profesional Geophysics.
Untuk Kegiatan Program Kerja dengan MIgas, BP Migas antar KPS, Internal
KPS, Perusahaan Pertambangan dan lain-lain memang belum sepenuh hati
untuk memilih Sumbar sebagai  tempat untuk 'bermeeting-meeting' ini
selain fasilitas utama juga fasilitas pendukung lainnya yang belum
memadai. Inillah yang menjadi  kendala utama kenapa SUmbar belum dipilih
walaupun menurut kita 'SUmbar Berhak dipilih' 
Namun begitu, di komunitas kecil grup saya di tempat lain,  saya mencoba
untuk 'memperkenalkan' sumbar ini kepada rekan-rekan dan komandan
sebagai salah satu tempat yang layak untuk di pilih sebagi tempat
rencana finalisasi salah satu projek, dengan sedikit 'alasan'  yang
cenderung hiperbolik akhirnya diterima. Yang akan datang memang tidak
banyak sekitar 30 an orang, tapi bila acara ini berhasil dan ' peserta
puas' dengan suasana Sumbar nantinya menjadi suatu hal yang mungkin
apabila direferesnsi untuk acara lainnya
Setelah itu saya coba menghubungi salah satu Travel di Bukittinggi
untuk meng'EO' kan acara dimaksud, namun daya responsifnya  memang belum
sehebat EO-EO di Bandung dan Bali. Ini menjadi satu catatan kedepan
kalau Pariwisata MICE kita mau progressif harus kita bantu membenahi
dari segala aspek baik dari aspek utama maupun pendukungnya.
Mungkin beginilah cara sedikit sumbangan kita sebagi komunitas pariwsata
sumbar demi kemajuan pariwisata ranah tercinta.
 
Wassalm
Dedi Yusmen 
 





*****
This message may contain confidential and/or privileged information. If you are 
not the addressee or authorized to receive this for the addressee, you must not 
use, copy, disclose or take any action based on this message or any information 
herein. If you have received this communication in error, please notify us 
immediately by responding to this email and then delete it from your system. PT 
Pertamina (Persero) is neither liable for the proper and complete transmission 
of the information contained in this communication nor for any delay in its 
receipt.
*****

--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
.
Posting yg berasal dari Palanta RantauNet ini, jika dipublikasikan ditempat 
lain wajib mencantumkan sumbernya: ~dari Palanta r...@ntaunet 
http://groups.google.com/group/RantauNet/~
===========================================================
UNTUK DIPERHATIKAN, melanggar akan dimoderasi:
- DILARANG:
  1. Email besar dari 200KB;
  2. Email attachment, tawarkan disini & kirim melalui jalur pribadi; 
  3. One Liner.
- Anggota WAJIB mematuhi peraturan serta mengirim biodata! Lihat di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi pada setiap posting
- Hapus footer & seluruh bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Untuk topik/subjek baru buat email baru, tidak dengan mereply email lama 
===========================================================
Berhenti, kirim email kosong ke: rantaunet-unsubscr...@googlegroups.com 
Untuk melakukan konfigurasi keanggotaan di: 
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Kirim email ke