Re: [balita-anda] Apakah wajar....?

2000-03-28 Terurut Topik basuki rahmat

Yah begitulah pak, setiap obat mungkin memang selalu dicampurin obat tidur kayanya.
Anak saya juga pernah begitu pak. Sampai takut saya. Karna itu setelah sembuh ya
saya stop saja obat-obatnya. Habis gimana ya pagi jam 8 minum obat trus tidur bangun
sekitar jam 11 kemudian makan  trus dikasih obat lagi, tidur lagi. bangun sore habis
makan dikasih obat lagi, tidur lagi.
 Atau ada kemungkinan bapak kasih dosisnya lebih. Misalnya, kalau harusnya 1/2
sendok teh, bapak kasih 1/2 sendok biasa. Sebaiknya ya konsultasi lagi dengan
DSA bapak lagi.

"D. Agung" wrote:

> Dear Netter All,
>
> Anak saya sakit radang tenggorokan,
> diberi oleh dokter, puyer + sirup antibiotik...
> Yang jadi masalah buat saya adalah tidurnya...
> Setelah minum obat, tidurnya jadi lama sekali.
> Minum obat jam setengah tujuh pagi, bangun jam 12 siang
> makan siang sedikit (maunya malah buah pepaya saja) +
> minum obat, 12.30 sudah tidur lagi bangun jam 17.30.
> Jam enam sore sudah tidur lagi bangun jam 12 malam
> minum susu, tidak sampai 15 menit tidur lagi.
> Bangun jam 6 pagi. Malamnya itu agak gelisah,
> tetapi tidak sampai bangun...
> Menurut kawan-kawan apakah ini wajar..?
> Mohon pencerahannya...
>
> Best Regards,
> (Ayahnya Farhan yang sembari ngantuk2 nulis email ini)
>
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]



Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]











RE: [balita-anda] Apakah wajar....?

2000-03-28 Terurut Topik Nining

Ayahnya Farhan,

Anak saya juga pernah dikasih obat yang bentuknya puyer dan memang reaksinya
tidur terus sampai2 enggak mau ASI sedangkan anak saya baru berusia 2 bln
kan saya bingung akhirnya balik lagi ke DSA nya dan obatnya diganti dalam
bentuk syrup dan diminumnya jangan 3 x sehari tetapi 2 x sehari dan
alhamdullilah anak saya sembuh dan mau ASI lagi bahkan susu tambahannya pun
dia mau.
Kasihan kan kalau tidur terus. Tapi itu juga tergantung dari usia si anak
sebaiknya Bapak coba konsult lagi ke DSA nya.

Mama Nisa
Nb. Semoga lekas sembuh.

-Original Message-
From: D. Agung [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Tuesday, March 28, 2000 2:46 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Apakah wajar?


Dear Netter All,

Anak saya sakit radang tenggorokan,
diberi oleh dokter, puyer + sirup antibiotik...
Yang jadi masalah buat saya adalah tidurnya...
Setelah minum obat, tidurnya jadi lama sekali.
Minum obat jam setengah tujuh pagi, bangun jam 12 siang
makan siang sedikit (maunya malah buah pepaya saja) +
minum obat, 12.30 sudah tidur lagi bangun jam 17.30. 
Jam enam sore sudah tidur lagi bangun jam 12 malam
minum susu, tidak sampai 15 menit tidur lagi.
Bangun jam 6 pagi. Malamnya itu agak gelisah,
tetapi tidak sampai bangun...
Menurut kawan-kawan apakah ini wajar..?
Mohon pencerahannya...

Best Regards,
(Ayahnya Farhan yang sembari ngantuk2 nulis email ini)




Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]










Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













RE: [balita-anda] Apakah wajar....?

2000-03-28 Terurut Topik Sugiarti

Buat Ayahnya Farhan

Sebaiknya bapak menghubungi dokter yang memberi resep obat itu.
Karena anak saya pernah juga dikasih obat oleh DSAnya berbentuk puyer dan
antibiotik, memang tidurnya agak lama, tapi paling lama ya 3 jam. Tidak
sampai lama sekali.
Tanyakan pak apakah dosisnya sudah benar?
Membaca email dari bapak, terus terang saya juga ikut khawatir.
Semoga cepat sembuh ya

Salam
Ibunya Laras

-Original Message-
From: D. Agung [mailto:[EMAIL PROTECTED]]
Sent: Tuesday, March 28, 2000 2:46 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Apakah wajar?


Dear Netter All,

Anak saya sakit radang tenggorokan,
diberi oleh dokter, puyer + sirup antibiotik...
Yang jadi masalah buat saya adalah tidurnya...
Setelah minum obat, tidurnya jadi lama sekali.
Minum obat jam setengah tujuh pagi, bangun jam 12 siang
makan siang sedikit (maunya malah buah pepaya saja) +
minum obat, 12.30 sudah tidur lagi bangun jam 17.30.
Jam enam sore sudah tidur lagi bangun jam 12 malam
minum susu, tidak sampai 15 menit tidur lagi.
Bangun jam 6 pagi. Malamnya itu agak gelisah,
tetapi tidak sampai bangun...
Menurut kawan-kawan apakah ini wajar..?
Mohon pencerahannya...

Best Regards,
(Ayahnya Farhan yang sembari ngantuk2 nulis email ini)




Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]












Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













Re: [balita-anda] Apakah wajar....?

2000-03-28 Terurut Topik Wahyu Tri Handayani

Pak Agung,
anak saya dulu juga pernah dapat obat seperti itu dari dokter THT pada waktu
dia kena infeksi telinga sama radang tenggorokan. (merah sekali hingga
panas).
terus dia kasih obat antibiotik 4 kali sehari, yang kalau diminum dengan
hitungan 1 menit saja anak saya langsung ngantuk dan tidur. Tidurnya lama
juga tapi kayaknya enggak sampai kayak anak bapak lamanya sih. paling dia
tidur jam 9 pagi bangun jam 11.30 minum obat terus makan, nanti tidur lagi,
sore bangun minum obat dan makan, tidur lagi, jadi bangun malam terpaksa
dibangunin, karena kalau tidak waduh obatnya tidak masuk. tidurnya sih tidak
gelisah, malah terkesan anteeenn buanget dan nggak kebangun-bangun
seperti biasanya. obat itu untuk sekitar 4 harian sih. menurut dokternya
tidak apa-apa, kalau mau diambil obatnya yang bikin ngantuk juga bisa tapi
nanti katanya anak saya malah tidak mau istirahat (karena anak saya aktif)
sehingga lama sembuh.
mungkin ada yang punya pengalaman lain. ?

- Original Message -
From: D. Agung <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Tuesday, March 28, 2000 2:46 PM
Subject: [balita-anda] Apakah wajar?


> Dear Netter All,
>
> Anak saya sakit radang tenggorokan,
> diberi oleh dokter, puyer + sirup antibiotik...
> Yang jadi masalah buat saya adalah tidurnya...
> Setelah minum obat, tidurnya jadi lama sekali.
> Minum obat jam setengah tujuh pagi, bangun jam 12 siang
> makan siang sedikit (maunya malah buah pepaya saja) +
> minum obat, 12.30 sudah tidur lagi bangun jam 17.30.
> Jam enam sore sudah tidur lagi bangun jam 12 malam
> minum susu, tidak sampai 15 menit tidur lagi.
> Bangun jam 6 pagi. Malamnya itu agak gelisah,
> tetapi tidak sampai bangun...
> Menurut kawan-kawan apakah ini wajar..?
> Mohon pencerahannya...
>
> Best Regards,
> (Ayahnya Farhan yang sembari ngantuk2 nulis email ini)
>
>
>
>
> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
> Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
> Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
> Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
> Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>
>
>
>
>
>
>
>
>
>


Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













Re: [balita-anda] Apakah wajar....?

2000-03-28 Terurut Topik Siti BKC1082 Fatmawati



Ayahnya Farhan...?

Setelah saya baca keluhan bapak tentang anak bapak, saya jadi kasihan kenapa..?
Karena, kenapa setelah minum obat tersebut anak bapak sering tidur sampai-sampai
konsumsi makannya tidak teratur, apakah obat tersebut ada obat tidurnya? apakah
Bapak sudah menanyakan terhadap Dokter yang memeriksa anak Bapak? (Obat apa ini)
selain puyer + Antibiotik?
Menurut saya coba Bapak konsultasi lagi ke Dokter yang memberikan obat tersebut.

Biasanya Kalau anak saya sakit, sama saya kasih obat sehari tiga kali dan untuk
tidur normal-normal ajah
tidak berlebihan sampai 5 jam, kasiha pak Anak kitakan mesti makan cemilan dan
minum susu biar badannya tidak lemas apalagi kondisi badannya sedang tidak
bagus.

Jadi menurut saya sekalilagi bawa ke dokter SPA ajah biar bisa dijelaskan lagi
kenapa begini...?

Itu pendapat saya dan pengalaman saya  maaf kalau saya menggurui Ayah Farhan.
Atau ada dari Netter's yang mau nambahin pengalamannya.

Salam kangen buat Farhan dari Gege semoga lekas sembuh dan makan yang banyak.

Wassalam,

Ifat



From: "D. Agung" <[EMAIL PROTECTED]> on 28/03/2000 07:46 AM

Please respond to [EMAIL PROTECTED]


To:   [EMAIL PROTECTED]
cc:(bcc: Siti BKC1082 Fatmawati/BKCP/BKC)

Subject:  [balita-anda] Apakah wajar?




Dear Netter All,

Anak saya sakit radang tenggorokan,
diberi oleh dokter, puyer + sirup antibiotik...
Yang jadi masalah buat saya adalah tidurnya...
Setelah minum obat, tidurnya jadi lama sekali.
Minum obat jam setengah tujuh pagi, bangun jam 12 siang
makan siang sedikit (maunya malah buah pepaya saja) +
minum obat, 12.30 sudah tidur lagi bangun jam 17.30.
Jam enam sore sudah tidur lagi bangun jam 12 malam
minum susu, tidak sampai 15 menit tidur lagi.
Bangun jam 6 pagi. Malamnya itu agak gelisah,
tetapi tidak sampai bangun...
Menurut kawan-kawan apakah ini wajar..?
Mohon pencerahannya...

Best Regards,
(Ayahnya Farhan yang sembari ngantuk2 nulis email ini)




Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]

















Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













Re: [balita-anda] Apakah wajar....?

2000-03-28 Terurut Topik Vera Supati


Ayahnya Farhan yang lagi ngantuk,
apakah bapak tidak bertanya dgn DSAnya Farhan, apa ada obat tidurnya,
sepertinya jam tidur Farhan terlalu panjang yah, trus kalo boleh tahu, umur
berapa Farhan sekarang pak ?

salam
mama Marchel
-Original Message-
From: D. Agung <[EMAIL PROTECTED]>
To: [EMAIL PROTECTED] <[EMAIL PROTECTED]>
Date: Tuesday, March 28, 2000 12:04 AM
Subject: [balita-anda] Apakah wajar?


>Dear Netter All,
>
>Anak saya sakit radang tenggorokan,
>diberi oleh dokter, puyer + sirup antibiotik...
>Yang jadi masalah buat saya adalah tidurnya...
>Setelah minum obat, tidurnya jadi lama sekali.
>Minum obat jam setengah tujuh pagi, bangun jam 12 siang
>makan siang sedikit (maunya malah buah pepaya saja) +
>minum obat, 12.30 sudah tidur lagi bangun jam 17.30.
>Jam enam sore sudah tidur lagi bangun jam 12 malam
>minum susu, tidak sampai 15 menit tidur lagi.
>Bangun jam 6 pagi. Malamnya itu agak gelisah,
>tetapi tidak sampai bangun...
>Menurut kawan-kawan apakah ini wajar..?
>Mohon pencerahannya...
>
>Best Regards,
>(Ayahnya Farhan yang sembari ngantuk2 nulis email ini)
>
>
>
>
>Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
>Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com
>Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
>Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
>Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]
>
>



Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]













[balita-anda] Apakah wajar....?

2000-03-27 Terurut Topik D. Agung

Dear Netter All,

Anak saya sakit radang tenggorokan,
diberi oleh dokter, puyer + sirup antibiotik...
Yang jadi masalah buat saya adalah tidurnya...
Setelah minum obat, tidurnya jadi lama sekali.
Minum obat jam setengah tujuh pagi, bangun jam 12 siang
makan siang sedikit (maunya malah buah pepaya saja) +
minum obat, 12.30 sudah tidur lagi bangun jam 17.30. 
Jam enam sore sudah tidur lagi bangun jam 12 malam
minum susu, tidak sampai 15 menit tidur lagi.
Bangun jam 6 pagi. Malamnya itu agak gelisah,
tetapi tidak sampai bangun...
Menurut kawan-kawan apakah ini wajar..?
Mohon pencerahannya...

Best Regards,
(Ayahnya Farhan yang sembari ngantuk2 nulis email ini)




Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Kirim bunga untuk handaitaulan & relasi di jakarta http://www.indokado.com 
Situs sulap pertama di Indonesia http://www.impact.or.id/dmc-sulap/
Etika berinternet, kirim email ke: [EMAIL PROTECTED]
Berhenti berlangganan, e-mail ke:  [EMAIL PROTECTED]