[EMAIL PROTECTED] Re: Mantan Kasum TNI berkunjung ke RS PMC Pekanbaru

2008-06-08 Terurut Topik suheimi ksuheimi
Terima kasih banyak Elthaf
Laporan pandangan matanya  betul-betul luar biasa
kami serasa tersanjung
Semoga  semua ini jadi amal ibadah utk Elthaf.. salam utk keluarga
Setelah melepas tamu
Hari ini menunggu ananda dr Irham spog   datang bersama 
temannya  utk lebih mempercantik Rs PMC
 
salam teriring do'a
 
K Suheimi


--- On Sun, 6/8/08, Elthaf (elthaf) <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

From: Elthaf (elthaf) <[EMAIL PROTECTED]>
Subject: [EMAIL PROTECTED] Mantan Kasum TNI berkunjung ke RS PMC Pekanbaru
To: [EMAIL PROTECTED]
Date: Sunday, June 8, 2008, 10:01 PM



    
    Assalaamualaikum wr.wb., 
    RS Pekanbaru Medical Center (RS PMC) 
Pekanbaru-Riau sering mendapat kunjungan tamu dari pelbagai kalangan, daerah 
dan profesi, kali ini, Sabtu, 7 Juni 2008, mantan Kasum TNI, Bapak Letjen TNI 
(Purn) Endang Suwirya bersama isteri tercinta dan putri bungsu tersayangnya 
mengadakan kunjungan ke RS PMC di Pekanbaru, kunjungan tamu ini disambut di 
ruang VIP Lancang Kuning Bandara Sultan Syarif Qasim II Pekanbaru oleh Owner RS 
PMC yaitu pasangan Bapak Prof. dr. H. K. Suheimi, SpOG alumni SMA 1 Bkt 65 dan 
Ibu dr. Hj. Zurtias Suheimi, MARS yang juga adalah alumni SMA Negeri 1 
Bukittinggi angkatan 1965.
    Pagi Sabtu itu, setibanya di RS PMC 
bapak dan Ibu Suheimi memberikan gambaran tentang kota Pekanbaru, RS PMC dan 
kepeduliaan PMC dengan masyarakat sekitarnya secara luas, lugas dan yang 
menjadi "trade mark" beliau yaitu kocak dan membuat suasana menjadi sangat 
hidup dan heboh,  Pak Endang yang baru pertama kali datang ke Pekanbaru 
nampak terpesona dan beliau sangat kagum, itu terlihat saat beliau melihat view 
kota Pekanbaru dari teras lantai 6 RS PMC di jl. Lembaga Permasyarakatan 25 
Pekanbaru.
    Hadir dalam penyambutan itu putra 
bungsu kel Pak Suheimi, Dedek, Direktur RS PMC Pak dr. Nurcholis, Management 
PMC, Pak Kombes Pol. (Purn) dr. Nusa, pak dr. Zul Hendri dan pak Adrianis 
masing-masing beserta isteri serta Elthaf.
    Seharian Sabtu itu pada beberapa 
kesempatan bincang-bincang berdua dengan mantan Kasum TNI ini saya banyak 
mendapat  cerita sharing pengalaman beliau di berbagai negara di luar 
negeri, seperti waktu beliau sebagai Observer di Pilipina, begitu pula waktu 
penugasan di Karachi, Afrika, New Zealand dan berbagai negara di benua Eropah, 
di Arab serta berbagai negara di Asia, begitu juga pengalaman dalam negeri 
beliau di Timtim, Papua dan Aceh.
    Malamnya, seperti biasa setiap 
menyambut tamu Pak Suheimi juga mengadakan acara ramah tamah di Hall Granada 
lantai 4 RS PMC yang tentunya diiringi organ tunggal, malam itu begitu 
meriahnya karena pak Suheimi memulai acara dengan permainan sulap yang 
dimainkan oleh pak K. Suheimi sendiri, yaitu memasukkan sapu tangan dari 
telinga kiri dan dikeluarkan di telinga kanan, wah untung saja tidak ada dokter 
ahli THT, bisa-bisa dia protes keras karena akses dua telinga itu nggak ada, 
he..he.., beliau juga ikut menyumbang beberapa lagu kesayangan beliau dan 
tentunya nggak lupa "lagu wajib" dokter ahli kandungan yang berjudul Untuk kau 
dan si buah hati.
    Yang membuat acara lebih meriah, 
malam itu juga hadir dari jajaran TNI AD, yaitu : Danrem 131 WB, Pak Kolonel 
Inf. Syafril Mahyudin, AKABRI 1982, urang awak yang baru menjabat Danrem 
seminggu ini, Kasrem Pak Letkol Inf Agus, Dandim pak Letkol Inf Ibrahim 
Pulungan. Pak Endang dan isteri beserta Danrem, Dandim Pekanbaru masing-masing 
bersama isteri, beliau-beliau ini juga didaulat untuk membawakan lagu 
kesesayangan mereka dan beliau dengan gembiranya menyumbangkan lagu 
masing-masing dua buah lagu.
    Besoknya, Minggu Pak Endang Suwirya 
main Golf di Labersar bersama Danrem, dan sore minggu nya beliau dilepas di VIP 
lancang Kuning di Bandara SSK II Pekanbaru untuk kembali ke jakarta oleh 
Gubernur Riau pak HM. Rusli Zainal, SE., MP, Danrem 131 WB dan jajarannya.
    Pak Letjen TNI (Purn) Endang Suwirya 
adalah alumni AKABRI angkatan 1973, seangkatan dengan pak SBY dan pak Mayjen 
TNI Jasri Marin urang Pikumbuah yang mantan Komandan POM TNI, ketua Himpunan 
Alumni SLTA se Sumatera barat dan ketua alumni SMA 1 Payakumbuh, Pak Endang 
setelah menjadi Pangdam Iskandar Muda Aceh dipromosikan sebagai Wakasad dan 
selanjutnya dipromosikan sebagai KASUM TNI yang merupakan jabatan paling senior 
untuk perwira bintang tiga di TNI, Januari 2008 beliau memasuki masa purna 
bakti. 
    Pak Suheimi adalah orang tua kita 
yang aktif di milis SMA 1 Bkt dan Rantau net, beliau sangat sangat rajin 
mengirimkan buah pikiran beliau yang enak dibaca dan perlu itu, karena pada 
setiap tulisan beliau selalu diakhiri dengan kutipan ayat-ayat Al Quran.
    Bravo RS PMC semoga makin mendapat 
tempat di hati masyarakat Riau, amiin. 
    Foto saya dengan Pak Endang bisa 
dicigok di sini: \\sgh4290gvk\FotoKasumTNI 
    Wassalam, 
    L'thaf, 
    IASMA1Bkt, Ank 80 
 




  
--~--~-~--~~~---~--~~
==

[EMAIL PROTECTED] Re: Jelang Visit Minangkabau 2009, Arzetti Bilbina sebagai icon wisata Sumbar...gmn??

2008-06-08 Terurut Topik J.R Wantania,S.Sos
iko acara untuak sia sajo?
lai buliah ambo ikuik ciek...

Pada 7 Juni 2008 18:03, Fitr Tanjuang <[EMAIL PROTECTED]> menulis:

> AslmWrWb
>
> Ajo Duta masiah di DC ko?
> Hari ko barangkek ka Ina kan?
>
> Kalau jadi ikuik acara rang mudo palanta RN ko, sato pulo ambo mewakilkan
> diri ka Ajo Duta..:)
> Ambo tgl 16 Juni baru sampai di Jkt.
>
> Wassalam
> fitr tanjuang
> lk/33/Albany NY
>
> 2008/6/7 ajo duta <[EMAIL PROTECTED]>:
>
>>
>> Rancak ide komah Bot,
>>
>> Baa caronyo bisa ditaruihan ka BA1. Mappas mungkin pas.
>>
>> ajoduta
>>
>>
> >
>

--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Re: Met B'day Uda DOTO Rahyu Salim di .... Guanzhou

2008-06-08 Terurut Topik Herman Jambak
Sato sakaki, mengucapkan selamat ultah ka Pak Doto Rahyu Salim.

 
Wass.& Bgds.,

Herman Jambak
Cooperative of Garuda Indonesia Group Employees/Koperasi Karyawan Garuda 
Indonesia Group (KOKARGA)

GarudaIndonesia Building7th Fl.
Jl. Gunung Sahari Raya 52, Jakarta 10610 Indonesia
Ph. (62-21) 4262058-4262060 Fax. (62-21) 4262061
M. +62811961908, +622194391784
E-mail: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] http://www.kokarga.com
Secretary of Board of Eldership Member Federasi Awak Kabin Udara Indonesia 
(FAKUI)

Board of Eldership Member Indo-Beatlemania Club (IBC)
Owner of mailing list Saudagar Minang & Arrasuli




- Original Message 
From: Elthaf (elthaf) <[EMAIL PROTECTED]>
To: RantauNet@googlegroups.com
Sent: Monday, June 9, 2008 8:51:55 AM
Subject: [EMAIL PROTECTED] Re: Met B'day Uda DOTO Rahyu Salim di  Guanzhou


Sanak Doto Rahyus Salim nan parnah basuo di Lapangan tenis RSAU Halim ,
Tahniah dan salamaik ulang tahun bagi sanak, semoga panjang umua, murah rasaki 
dan selalu sehat-sehat sajo, amiin.
Ambo salut ateh pengabdian sanak di nagari Cino ko, semoga pekerjaannyo 
lancar-lancar sajo, salamaik sampai di nagari awak baliak, amiin.
Wassalam,
Elthaf
 



From: RantauNet@googlegroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of Rahyus 
Salim
Sent: Saturday, June 07, 2008 8:47 AM
To: RantauNet@googlegroups.com
Subject: [EMAIL PROTECTED] Re: Met B'day Uda DOTO Rahyu Salim di  Guanzhou


MakNgah dan sanak di palanta yth,
Awak bajalan sasuai suruh dari Jakarta, pulang keceknyo wak pulang. Dek karano 
alah sampai pulo harinyo (2 minggu total jo pajalanan) mako tapaso pulo lah wak 
bakameh pulang. Kok karajo iyo subana banyak, mulai dari korban sampai ka 
infrastruktur. Tapi awak kan iyo urusan tulang-tulang urang nan patah se  nyo 
mak. Walaupun Wenxian tuh jauh dari palosok namun mbo caliak kampong ko alah 
maju walaupun mereka disiko masih tacirik baupuih jo daun karisik..
Lumayan banyak korban nan kami tangani dan Alhamdulillah lai pulo dapek respon 
hangek dari masyarakat dan government.
 
Kini ko ambo sadang di Lanzhou sambia manunggu flight ka Guangzhou (jam 19.00) 
kami ditarimo di government Gansu, (sarupo biaso acara protokoler). 
Kok lai sempat bialah mbo silau pulo Makau tu.. sasuai patunjuk mamak. Ambo 
adoh di no +628558885671
 
Salam 
rahyussalim
 
-Original Message-
From: RantauNet@googlegroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On Behalf Of 
hambociek
Sent: 07 Juni 2008 8:25
To: RantauNet@googlegroups.com
Subject: [EMAIL PROTECTED] Met B'day Uda DOTO Rahyu Salim di  Guanzhou
 
 
Eh, kok sabanta sajo lah taguluik pulang? Indak banyak nan ka 
dikakok lai sinan?
 
 http://rahyussalim.multiply.com/ 

Bergabunglah dengan orang-orang yang berwawasan, di bidang Anda di Yahoo! 
Answers


  
--~--~-~--~~~---~--~~
===
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
===
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED]
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Re: SI MINANG DIKAMPUSKU

2008-06-08 Terurut Topik Herman Jambak
Alhamdulillah kejadian yg dialami oleh bapak/ibi/sanak yg merasa terpinggirkan 
tidak terjadi pada diri saya.
Saya punya pengalaman bekerja sama dengan orang Minang (mari kita bersama-sama 
membetulkan terminologi kesukuan kita yg selama ini disebut Padang) yang mana 
kebanyakan dari mereka cenderung culas dan menohok dari belakang.
Oleh karena itu kebanyakan kami yg lahir dan besar di Betawi tidak seperti 
Batak dan Jawa tetapi kami cukup memperhatikan juga keminangan kami, kalau 
orang Minang yang kita ajak punya kredibilitas dan tidak akan mempermalukan 
nama baik yg sudah kita bangun maka kami lebih baik mengajak sesama Minang.

 
Wass.& Bgds.,

Herman Jambak
Cooperative of Garuda Indonesia Group Employees/Koperasi Karyawan Garuda 
Indonesia Group (KOKARGA)

GarudaIndonesia Building7th Fl.
Jl. Gunung Sahari Raya 52, Jakarta 10610 Indonesia
Ph. (62-21) 4262058-4262060 Fax. (62-21) 4262061
M. +62811961908, +622194391784
E-mail: [EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] http://www.kokarga.com
Secretary of Board of Eldership Member Federasi Awak Kabin Udara Indonesia 
(FAKUI)

Board of Eldership Member Indo-Beatlemania Club (IBC)
Owner of mailing list Saudagar Minang & Arrasuli




- Original Message 
From: hendri jhon <[EMAIL PROTECTED]>
To: rantaunet@googlegroups.com
Sent: Monday, June 9, 2008 11:08:03 AM
Subject: [EMAIL PROTECTED] Re: SI MINANG DIKAMPUSKU


 
Ass, 
Maaf, mungkin kejadian Minang terpinggirkan bukan hanya terjadi di kampus aja. 
Tetapi juga dikantor. Seperti saya alami pada awal kerja, sehari-hari siminang 
yang identik dengan siPadang selalu disebut,.. "dasar padang". Ada yang janggal 
kayaknya saya memegang status si Padang ini dikantor,..namun lama-lama saya 
cuek juga karena saya lebih konsen ke pekerjaan.
Mungkin yang saya kritik sejak saya bekerja, adalah kurangnya kepedulian atasan 
yang jelas orang minang terhadap bawahan yang juga orang minang. Berbeda dengan 
orang suku Batak jika mempunyai jabatan dimana semua suku Batak dibawahnya 
selalu diutamakan. Saya pernah mendengar celotehan antar pejabat yang 
menanyakan yang berbeda suku menanyakan kepada orang pejabat Batak, kok kalau 
bapak yang megang jabatan bawahannya kok batak semua,..kemudian dijawab oleh 
pejabat tersebut, kalau saya membawa orang batak memangnya merugikan bapak??? 
ketegasan dan sikap yang jelas tersebut membuat saya terkejut,..kok kita si 
Padang ga kayak gitu yah???  



  
--~--~-~--~~~---~--~~
===
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
===
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED]
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Mantan Kasum TNI berkunjung ke RS PMC Pekanbaru

2008-06-08 Terurut Topik Elthaf (elthaf)

Assalaamualaikum wr.wb.,
RS Pekanbaru Medical Center (RS PMC) Pekanbaru-Riau sering
mendapat kunjungan tamu dari pelbagai kalangan, daerah dan profesi, kali
ini, Sabtu, 7 Juni 2008, mantan Kasum TNI, Bapak Letjen TNI (Purn)
Endang Suwirya bersama isteri tercinta dan putri bungsu tersayangnya
mengadakan kunjungan ke RS PMC di Pekanbaru, kunjungan tamu ini disambut
di ruang VIP Lancang Kuning Bandara Sultan Syarif Qasim II Pekanbaru
oleh Owner RS PMC yaitu pasangan Bapak Prof. dr. H. K. Suheimi, SpOG
alumni SMA 1 Bkt 65 dan Ibu dr. Hj. Zurtias Suheimi, MARS yang juga
adalah alumni SMA Negeri 1 Bukittinggi angkatan 1965.
Pagi Sabtu itu, setibanya di RS PMC bapak dan Ibu Suheimi
memberikan gambaran tentang kota Pekanbaru, RS PMC dan kepeduliaan PMC
dengan masyarakat sekitarnya secara luas, lugas dan yang menjadi "trade
mark" beliau yaitu kocak dan membuat suasana menjadi sangat hidup dan
heboh,  Pak Endang yang baru pertama kali datang ke Pekanbaru nampak
terpesona dan beliau sangat kagum, itu terlihat saat beliau melihat view
kota Pekanbaru dari teras lantai 6 RS PMC di jl. Lembaga Permasyarakatan
25 Pekanbaru.
Hadir dalam penyambutan itu putra bungsu kel Pak Suheimi, Dedek,
Direktur RS PMC Pak dr. Nurcholis, Management PMC, Pak Kombes Pol.
(Purn) dr. Nusa, pak dr. Zul Hendri dan pak Adrianis masing-masing
beserta isteri serta Elthaf.
Seharian Sabtu itu pada beberapa kesempatan bincang-bincang
berdua dengan mantan Kasum TNI ini saya banyak mendapat  cerita sharing
pengalaman beliau di berbagai negara di luar negeri, seperti waktu
beliau sebagai Observer di Pilipina, begitu pula waktu penugasan di
Karachi, Afrika, New Zealand dan berbagai negara di benua Eropah, di
Arab serta berbagai negara di Asia, begitu juga pengalaman dalam negeri
beliau di Timtim, Papua dan Aceh.
Malamnya, seperti biasa setiap menyambut tamu Pak Suheimi juga
mengadakan acara ramah tamah di Hall Granada lantai 4 RS PMC yang
tentunya diiringi organ tunggal, malam itu begitu meriahnya karena pak
Suheimi memulai acara dengan permainan sulap yang dimainkan oleh pak K.
Suheimi sendiri, yaitu memasukkan sapu tangan dari telinga kiri dan
dikeluarkan di telinga kanan, wah untung saja tidak ada dokter ahli THT,
bisa-bisa dia protes keras karena akses dua telinga itu nggak ada,
he..he.., beliau juga ikut menyumbang beberapa lagu kesayangan beliau
dan tentunya nggak lupa "lagu wajib" dokter ahli kandungan yang berjudul
Untuk kau dan si buah hati.
Yang membuat acara lebih meriah, malam itu juga hadir dari
jajaran TNI AD, yaitu : Danrem 131 WB, Pak Kolonel Inf. Syafril
Mahyudin, AKABRI 1982, urang awak yang baru menjabat Danrem seminggu
ini, Kasrem Pak Letkol Inf Agus, Dandim pak Letkol Inf Ibrahim Pulungan.
Pak Endang dan isteri beserta Danrem, Dandim Pekanbaru masing-masing
bersama isteri, beliau-beliau ini juga didaulat untuk membawakan lagu
kesesayangan mereka dan beliau dengan gembiranya menyumbangkan lagu
masing-masing dua buah lagu.
Besoknya, Minggu Pak Endang Suwirya main Golf di Labersar
bersama Danrem, dan sore minggu nya beliau dilepas di VIP lancang Kuning
di Bandara SSK II Pekanbaru untuk kembali ke jakarta oleh Gubernur Riau
pak HM. Rusli Zainal, SE., MP, Danrem 131 WB dan jajarannya.

Pak Letjen TNI (Purn) Endang Suwirya adalah alumni AKABRI
angkatan 1973, seangkatan dengan pak SBY dan pak Mayjen TNI Jasri Marin
urang Pikumbuah yang mantan Komandan POM TNI, ketua Himpunan Alumni SLTA
se Sumatera barat dan ketua alumni SMA 1 Payakumbuh, Pak Endang setelah
menjadi Pangdam Iskandar Muda Aceh dipromosikan sebagai Wakasad dan
selanjutnya dipromosikan sebagai KASUM TNI yang merupakan jabatan paling
senior untuk perwira bintang tiga di TNI, Januari 2008 beliau memasuki
masa purna bakti. 
Pak Suheimi adalah orang tua kita yang aktif di milis SMA 1 Bkt
dan Rantau net, beliau sangat sangat rajin mengirimkan buah pikiran
beliau yang enak dibaca dan perlu itu, karena pada setiap tulisan beliau
selalu diakhiri dengan kutipan ayat-ayat Al Quran.
Bravo RS PMC semoga makin mendapat tempat di hati masyarakat
Riau, amiin.
Foto saya dengan Pak Endang bisa dicigok di sini:
\\sgh4290gvk\FotoKasumTNI
Wassalam,

L'thaf, 
IASMA1Bkt, Ank 80
 


--~--~-~--~~~---~--~~
===
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
===
Be

[EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- sejarah ...

2008-06-08 Terurut Topik hambociek

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh,
Angku Masoed Abidin,

Sama-sama Maaf, bukan MENGGANGGU, tetapi perlu untuk MELURUSKAN 
bahan Sejarah. Pembicaraan mengenai sejarah dan mengetengahkan 
sumber-sumbernya tidak harus dilakukan tagageh-gageh dengan 
ganggguan tamu dan setan.

Sekedar tambahan samping pelurusan juga,  Nancy Tanner tidak 
hanya "pernah datang ke Sumbar tahun 1969-1970" tetapi pernah 
tinggal di Bukittinggi 1962/63-1966 masuk kampung keluar kampung di 
Sumatera Barat, Nias, dan Aceh, mempelajari Budaya Minangkabau. 
Disertasinya "Minangkabau Disputes", University of California 
Berkely, 1970, 600+  halaman, adalah salah satu sumber yang 
diperlukan bagi para penelaah ABS-SBK.

Kalau yang Angku Masoed Abidin maksudkan memang Audrey R. Kahin and 
George McT. Kahin yang "amat bijak bercerita ini" dengan buku mereka 
Subversion as Foreign Policy; The Secret Eisenhower and Dulles 
Debacle in Indonesia; New York Press, New York; 1995; mereka 
bukanlah "penulis sejarah yang kurang memahami sejarahnya" seperti 
Angku ketengahkan. 

Karya mereka ini adalah hasil research selama empat puluh tahun 
dengan banyak menggunakan sumber-sumber utama yang belum pernah 
diketahui orang sebelumnya (newly classified secret documents plus 
countless personal interviews with many of the participants). Buku 
ini adalah sumber yang tidak boleh tidak harus dibaca, dipelajari, 
ditelaah dengan serius dan teliti, oleh para penelaah Sejarah 
mengenai periode sekitar PRRI.

Salam,
-- Sjamsir Sjarif  

--- In [EMAIL PROTECTED], Masoed Abidin <[EMAIL PROTECTED]> 
wrote:
>
> Alaikum salam wa Rahmatullahi wa Barakatuh,
>
>   Maaf Angku,
> Memang karajo capek tu disaratoi setan.
>
>   Dek tagageh mangetik, ado lo tamu, nan ka dimukasuik sabananyo 
indak Nancy Tunner nan memang panah datang ka Sumbar di tahun 1969-
1970 tu doh, tapi na di mukasuik ka diketik tadi tu adalah AUDREY R. 
Kahin dan George Mc.T.Kahin.
>
>   MAAF KAN SAKALI LAI, DEK MANGGANGGU ANGKU "HAMBOCIEK".
>
>   Wassalam,
>   Buya HMA
>   
> hambociek <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>   
> Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh,
> Angku Masoed Abidin,
> 
> Kok buliah ambo batanyo, bilo Nancy Tanner "amat bijak bercerita 
> ini"? Tolong berikan referensi cerita bijaknya itu, kalau ada. 
> Terima kasih banyak.
> 
> Salam,
> -- Sjamsir Sjarif
> --- In [EMAIL PROTECTED], Masoed Abidin 
> wrote:
> >
> > Asslamu'alaikum Warahmatullahi wa barakatuh'
> > 
> > Pak Abraham dan dunsanak kasadonyo,
> > 
> > PRRI suatu pergolakan di daerah Sumatera Tengah (meliputi 
> Sumbar, Riau dan Jambi), kemudian diikuti beberapa daerah lainnya 
di 
> Nusantara, sehingga menjadi perjuangan semesta.
> > 
> > Pergolakan itu bukan ciptaan asing, apalagi CIA sebagai 
> diungkapkan oleh beberapa penulis sejarah yang kurang memahami 
> sejarahnya dari sisi idealis. Nancy Tunner dan Kahin amat bijak 
> bercerita ini.
> > 
> > . 
> > Terimakasih,
> > Wassalam, 
> > HMA



--~--~-~--~~~---~--~~
===
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
===
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED]
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Re: SI MINANG DIKAMPUSKU

2008-06-08 Terurut Topik hendri jhon
 






Ass, 
Maaf, mungkin kejadian Minang terpinggirkan bukan hanya terjadi di kampus aja. 
Tetapi juga dikantor. Seperti saya alami pada awal kerja, sehari-hari siminang 
yang identik dengan siPadang selalu disebut,.. "dasar padang". Ada yang janggal 
kayaknya saya memegang status si Padang ini dikantor,..namun lama-lama saya 
cuek juga karena saya lebih konsen ke pekerjaan.
Mungkin yang saya kritik sejak saya bekerja, adalah kurangnya kepedulian atasan 
yang jelas orang minang terhadap bawahan yang juga orang minang. Berbeda dengan 
orang suku Batak jika mempunyai jabatan dimana semua suku Batak dibawahnya 
selalu diutamakan. Saya pernah mendengar celotehan antar pejabat yang 
menanyakan yang berbeda suku menanyakan kepada orang pejabat Batak, kok kalau 
bapak yang megang jabatan bawahannya kok batak semua,..kemudian dijawab oleh 
pejabat tersebut, kalau saya membawa orang batak memangnya merugikan bapak??? 
ketegasan dan sikap yang jelas tersebut membuat saya terkejut,..kok kita si 
Padang ga kayak gitu yah???


  
--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Re: [EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- sejarah ...

2008-06-08 Terurut Topik bandaro labiah
Assalamu'alaikum Wa Rahmatullahi wa Barakatuh

Boeya Masoed Abidin !!

sado nan Boeya sampaikan, raso ndak ado ka pambilai lai doh,  sabana sanang
di hati sajuak dalam kiro-kiro, apo lai bagi ambo (kami) nan mudo-mudo,

Jujur sajo ambo ka Boeya, mambaco  : " *Sepuluh tahun kemudian, terjadi
pergolakan lagi Nagari, taratak dan dusun kembali dipenuhi urang dari
kota.Mereka rela menerima, sepertinya di rasakan di Halaban, Taram, Lintau,
Maninjau, Lubuak Basuang, Katiagan, dan Muaro Selaya Mangilang, Bandue Picak
di XII Koto Kampar atau Silaiang di Mapat Tunggul, dan banyak nagari kalau
di sabuik satu persatu*" Iyo tagak bulu ramang ko rasono, walaupun kajadian
jo situasi maso itu, nan ambo sandiri indak tahu / indak maalmi doh, tapi
lah tabayang sajo baa kaadaan maso itu
malalui  surek ko pulo, mamuhun kapado nan tuo-tuo, nan mangatahui, nan
maalami kutiko itu, iyo curai papakan
lah ka kami nan mduo-mudo ko, jan sampai tajadi ameh dituka "urang"
 jo loyang, nan awak indak tau, karano lamak ganduah liau tu

kapado Boeya, ambo pribadi banyak-banyak manyampaikan ucapan tarimokasih
ateh tulisan nan Boeya barikan

Wasssalamu'alaykum Wa Rahmatullahi wa Barakatuh

Bandaro Labiah

Pada tanggal 09/06/08, Masoed Abidin <[EMAIL PROTECTED]> menulis:
>
> Assalamu'alaikum Wa Rahmatullahi wa Barakatuh,
> e. Bandaro Labieh, yang dimuliakan Allah,
>
> Sabananyo, nan paralu di gali baliek adolah baa rakyaik banyak di Sumatera
> Barat khususnya menerima keberadaan PRRI itu.
> Peristiwa itu terjadi 1958.
> Artinya baru sepuluh tahun setelah nagari awak di hoyak perang kemerdekaan
> (clash I dan clash II).
> Di tahun 1947 maso KNIL masuak kanagari awak kutiko parang kemerdekaan itu,
> alah banyak korban nan di rasoi oleh urang banyak.
> Mereka rela berkorban, karena ada satu keinginan "*ingin merdeka dari
> penjajahan*".
> Artinya ada idea dalam masyarakat yang kemudian mendukung sebuah gerak.
> Sepuluh tahun kemudian, terjadi pergolakan lagi.
> Nagari, taratak dan dusun kembali dipenuhi urang dari kota.
> Mereka rela menerima, sepertinya di rasakan di Halaban, Taram, Lintau,
> Maninjau, Lubuak Basuang, Katiagan, dan Muaro Selaya Mangilang, Bandue Picak
> di XII Koto Kampar atau Silaiang di Mapat Tunggul, dan banyak nagari kalau
> di sabuik satu persatu.
>
> Nan buya mukasuik, adolah nilai kegotong royongan masyarakat itu lahir
> karena ada idea dalam jiwanya. Ini yang menjadi kekuatan di dalam membangun
> umat meraih masa datang.
> Sejarah hendaknya mengungkap ini pula, walau di dalam perjalanan sejarah,
> revolusi selalu memakan korban.
>
> Tarimo kasih e. Bandaro Labiek.
> Wassalam,
> BuyaHMA.
>
>
>

--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Pahlawan ke Neraka?

2008-06-08 Terurut Topik suheimi ksuheimi

Pahlawan ke Neraka?
 
Suatu hari satu pertempuran telah berlaku di antara pihak Islam dengan pihak 
Musyrik. Kedua-dua belah pihak berjuang dengan hebat untuk mengalahkan antara 
satu sama lain. Tiba saat pertempuran itu diberhentikan seketika dan kedua-dua 
pihak pulang ke markas masing-masing.
Di sana Nabi Muhammad S.A.W dan para sahabat telah berkumpul membincangkan 
tentang pertempuran yang telah berlaku itu. Peristiwa yang baru mereka alami 
itu masih terbayang-bayang di ruang mata. Dalam perbincangan itu, mereka begitu 
kagum dengan salah seorang dari sahabat mereka iaitu, Qotzman. Semasa bertempur 
dengan musuh, dia kelihatan seperti seekor singa yang lapar membaham mangsanya. 
Dengan keberaniannya itu, dia telah menjadi buah mulut ketika itu.
"Tidak seorang pun di antara kita yang dapat menandingi kehebatan Qotzman," 
kata salah seorang sahabat.
Mendengar perkataan itu, Rasulullah pun menjawab, "Sebenarnya dia itu adalah 
golongan penduduk neraka."
Para sahabat menjadi hairan mendengar jawapan Rasulullah itu. Bagaimana seorang 
yang telah berjuang dengan begitu gagah menegakkan Islam boleh masuk dalam 
neraka. Para sahabat berpandangan antara satu sama lain apabila mendengar 
jawapan Rasulullah itu.
Rasulullah sedar para sahabatnya tidak begitu percaya dengan ceritanya, lantas 
baginda berkata, "Semasa Qotzman dan Aktsam keluar ke medan perang 
bersama-sama, Qotzman telah mengalami luka parah akibat ditikam oleh pihak 
musuh. Badannya dipenuhi dengan darah. Dengan segera Qotzman meletakkan 
pedangnya ke atas tanah, manakala mata pedang itu pula dihadapkan ke dadanya. 
Lalu dia terus membenamkan mata pedang itu ke dalam dadanya."
"Dia melakukan perbuatan itu adalah kerana dia tidak tahan menanggung kesakitan 
akibat dari luka yang dialaminya. Akhirnya dia mati bukan kerana berlawan 
dengan musuhnya, tetapi membunuh dirinya sendiri. Melihatkan keadaannya yang 
parah, ramai orang menyangka yang dia akan masuk syurga. Tetapi dia telah 
menunjukkan dirinya sebagai penduduk neraka."
Menurut Rasulullah S.A.W lagi, sebelum dia mati, Qotzman ada mengatakan, 
katanya, "Demi Allah aku berperang bukan kerana agama tetapi hanya sekadar 
menjaga kehormatan kota Madinah supaya tidak dihancurkan oleh kaum Quraisy. Aku 
berperang hanyalah untuk membela kehormatan kaumku. Kalau tidak kerana itu, aku 
tidak akan berperang."
Riwayat ini telah dirawikan oleh Luqman Hakim.
 
,Tulisan ini dapat dilihat di Website WWW.ksuheimi.blogspot.com 


  
--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] FW: Beda Habib Riziq sama Abdurahman...

2008-06-08 Terurut Topik rinalvi
 

 

  _  

From: Septa Iskandar [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Monday, June 09, 2008 10:11 AM
To: Dayat Surahmat; Deddy WK; Deddy Nugraha; Syafrudin Alim; Syahrul
Hardoyo; IrsyamPasha; M. Fuad Rizal; Rinalvi; Fredy Aris Setiawan
Subject: Beda Habib Riziq sama Abdurahman...

 

 Di Mana Habib Rizieq dan Abdurrahman Wahid Sebelum Kasus Monas

 

Apa yang dilakukan Habib Rizieq dan Abdurrahman Wahid beberapa hari sebelum
pecahnya bentrokkan di Monas, Ahad, 1 Juni 2008, bisa dijadikan cerminan
siapa yang berjuang membela agama Allah SWT ini dan mana yang malah berada
di sisi musuh Allah SWT? Inilah faktanya:

Habib Muhammad Rizieq Syihab

Sejak pertengahan Mei 2008, Habib Rizieq memiliki kesibukan tersendiri
dengan pengacara Indra Sahnun Lubis, SH, sahabatnya. Keduanya bukan tengah
mengurus masalah hukum, namun tengah mempersiapkan seorang selebritis yang
mau kembali ke Islam.

Kepada sang artis, Habib berkali-kali menanyakan apakah dirinya memang
sungguh-sungguh ingin kembali ke Islam, bukan dengan paksaan atau ada
motivasi lain selain hidayah dari Alah SWT. Sang artis, bernama Steve
Emmnauel, berkali-kali pula menyatakan keseriusannya dan menegaskan jika
keinginannya itu keluar dari hati nuraninya sendiri. Bukan paksaan siapa
pun.

   Akhirnya,
pada hari Sabtu, 24 Mei 2008, didampingi oleh Pengacara Indra Sahnun Lubis,
Steve Emmanuel mengucapkan dua kalimah syahadat di depan Habib Rizieq,
puluhan anggota FPI, dan para wartawan. Setelah bersyahadat, Steve memilih
nama baru "Yusuf Iman". Menurutnya, nama tersebut dipilih Steve alias Yusuf
Iman karena terinspirasi oleh Cat Steven, seorang penyanyi ternama Inggris
yang kembali ke Islam dan mengubah namanya menjadi Yusuf Islam.

"Alhamdulillah, saya senang, bahagia, merasa excited. Sebentar lagi mau
bulan puasa, mungkin ini jadi awal yang baik untuk saya, " ujar Yusuf Iman
usai resmi mengucap dua kalimah syahadat. Kini Yusuf Iman mengisi hari demi
hari dengan mendalami Islam bersama seorang Ustadz yang ditunjuk untuk
membinanya.

 

Abdurrahman Wahid

Awal Mei 2008, Abdurrahman Wahid terbang ke Amerika serikat memenuhi
undangan Simon Wiesenthal Center (SWC), sebuah LSM Zionis garda terdepan di
AS. SWC akan menganugerahkan Medal of Valor, Medali Keberanian, buat
Durahman yang dianggap sangat berani membela kepentingan Zionis di sebuah
negeri mayoritas Muslim terbesar dunia bernama Indonesia.

   Dalam konferensi pers
di Gedung PBNU Jakarta, sebelum keberangkatannya, Durahman menyatakan bahwa
kepergiannya ke AS selain untuk menerima penghargaan tersebut juga akan
merayakan seklaigus mengucapkan selamat atas kemerdekaan negara Israel
ke-60. Durahman bukannya tidak tahu jika kemerdekaan Israel merupakan awal
dimulainya teror, pembunuhan, pemerkosaan, pengusiran yang dilakukan teroris
Zionis Yahudi terhadap ratusan ribu hingga jutaan warga Palestina yang
sampai detik ini masih jutaan jumlahnya yang menjadi pengungsi di
negeri-negeri sekitar tanah airnya. Tapi Durahman telah memilih posisi
sebagai sekutu Zionis-Israel, bukan Palestina.

   Acara penganugerahan
medali tersebut dilakukan dalam sebuah acara makan malam istimewa yang
dihadiri banyak tokoh Zionis Amerika dan Israel, termasuk aktor pro-Zionis
Will Smith (The Bad Boys Movie), di Beverly Wilshire Hotel, 9500 Wilshire
Blvd., Beverly Hills, Selasa (6 Mei), dimulai pukul 19.00 waktu Los Angeles.

Sebagai tuan rumah adalah Rabbi Mervin Hier (Pendiri SWC dan Rabbi paling
berpengaruh di AS 2007-2008), yang dengan tangannya sendiri mengalungkan
medali tersebut ke leher Durahman. Durahman sendiri, sambil terus duduk di
kursi rodanya, tersenyum dan mencium dengan penuh takzim medali tersebut.
Inilah seorang manusia yang bernama Abdurrahman Wahid, tokoh sentral dalam
AKKBB.

   Sudah sedemikian jelas
sekarang, siapa yang memperjuangkan Islam dan siapa yang memilih bersekutu
dengan musuh-musuh Allah SWT. Masihkan Anda ragu mengambil posisi dalam
perjuangan ini? (rz)

 
 


 

 

 

 

 

 

 

 


 

 

Jika engkau berpikir untuk satu tahun ke depan, semailah sebiji benih. 
Jika engkau berpikir untuk sepuluh tahun ke depan, tanamlah sebatang pohon. 

"Berikan kehidupan kepada alam, seperti alam memberikan kehidupan kepada
Kita"   

  

 

 

 

 

 

 


 

 

 

 

 

 

 

 


 

 

Jika engkau berpikir untuk satu tahun ke depan, semailah sebiji benih. 
Jika engkau berpikir untuk sepuluh tahun ke depan, tanamlah sebatang pohon. 

"Berikan kehidupan kepada alam, seperti alam memberikan kehidupan kepada
Kita"   

  

 

 

 


--~--~-~--~~~---~--~~
=

[EMAIL PROTECTED] Re: [EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- sejarah ...

2008-06-08 Terurut Topik Masoed Abidin
Assalamu'alaikum Wa Rahmatullahi wa Barakatuh,
  e. Bandaro Labieh, yang dimuliakan Allah,
   
  Sabananyo, nan paralu di gali baliek adolah baa rakyaik banyak di Sumatera 
Barat khususnya menerima keberadaan PRRI itu.
  Peristiwa itu terjadi 1958. 
  Artinya baru sepuluh tahun setelah nagari awak di hoyak perang kemerdekaan 
(clash I dan clash II).
  Di tahun 1947 maso KNIL masuak kanagari awak kutiko parang kemerdekaan itu, 
alah banyak korban nan di rasoi oleh urang banyak. 
  Mereka rela berkorban, karena ada satu keinginan "ingin merdeka dari 
penjajahan". 
  Artinya ada idea dalam masyarakat yang kemudian mendukung sebuah gerak.
  Sepuluh tahun kemudian, terjadi pergolakan lagi.
  Nagari, taratak dan dusun kembali dipenuhi urang dari kota.
  Mereka rela menerima, sepertinya di rasakan di Halaban, Taram, Lintau, 
Maninjau, Lubuak Basuang, Katiagan, dan Muaro Selaya Mangilang, Bandue Picak di 
XII Koto Kampar atau Silaiang di Mapat Tunggul, dan banyak nagari kalau di 
sabuik satu persatu.
   
  Nan buya mukasuik, adolah nilai kegotong royongan masyarakat itu lahir karena 
ada idea dalam jiwanya. Ini yang menjadi kekuatan di dalam membangun umat 
meraih masa datang.
  Sejarah hendaknya mengungkap ini pula, walau di dalam perjalanan sejarah, 
revolusi selalu memakan korban.
   
  Tarimo kasih e. Bandaro Labiek.
  Wassalam,
  BuyaHMA.
  

bandaro labiah <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Assalamu'alaykum 
   
  Boeya Masoed Abidin !
   
  salamo di palanta RN ko lah banyak pulo carito tantang PRRI ko, umuno dari 
carito nan disampaikan, iyo masyakarakat awak manarimo kaadaan nanatun, sarupo 
jo nan Boeya sampaikan, kalau banyak bantuan nan dibarikan dek masyarakat. 
Sabagai urang mudo, ambo iyo indak pulo manyasa kalau ado PRRI tu doh, malah 
sabaliakno bisa dikatokan bangga pulo. baa dek baitu ??
  indak lain indak bukan iyo karano mndangakan carito nan heroik dari ;para 
pelaku PRRI nantun, baa baliau bajuang, baa baliau dalam rimbo, baa bantuan nan 
datang dari masyarakat
  mungkin nan agak babeda carito tu kalau datangno dari upeh nan datang dan 
atau upeh nan di atua dari jawa, nan mamandang PRRI sabagai pemberontakan
   
  sagalo surek nan bahubuangan jo PRR nan masuak ka RN ko iyo ambo simpan bana, 
untuang kok lai baguno di ari kini jo isuak
   
  wasssalamu'alaykum
   
  Bandaro Labiah
  

 
  Pada tanggal 09/06/08, Masoed Abidin <[EMAIL PROTECTED]> menulis: 
Asslamu'alaikum Warahmatullahi wa barakatuh'
   
  Pak Abraham dan dunsanak kasadonyo,
   
  PRRI suatu pergolakan di daerah Sumatera Tengah (meliputi Sumbar, Riau dan 
Jambi), kemudian diikuti beberapa daerah lainnya di Nusantara, sehingga menjadi 
perjuangan semesta.
   
  Pergolakan itu bukan ciptaan asing, apalagi CIA sebagai diungkapkan oleh 
beberapa penulis sejarah yang kurang memahami sejarahnya dari sisi idealis. 
Nancy Tunner dan Kahin amat bijak bercerita ini.
   
  Hebatnya, rakyat di kampung-kampung dan pelosok nagari menerimanya, dengan 
resiko memberikan bantuan makan, pakaian, sandang, dan tempat diam, di atas 
segalanya itu perlindungan.
   
  Mereka telah berikan apa yang dapat mereka sumbangkan, dan resikonya tidak 
kecil, bahkan rumah mereka banyak yang dibumi hanguskan, dibarakar dengan bom 
napalm dari pesawat, yang ketika itu tidak dipunyai oleh orang PRRI. Alasannya 
penumpasan pemberontakan.
   
  Secara ideal pergolakan itu berjalan terus, akhirnya pemerintah RI setelah 3 
tahun (sama lamanya dengan masa Jepang berkuasa di Indonesia), mengakui sendiri 
dengan mengeluarkan abolisi dan amnesti, artinya pemulihan kembali hak-hak 
mereka yang di rampas, dengan istilah Bung Karno dan Jenderal Nasution ketika 
itu "tidak ada yanag kalah dan tidak ada yang menang, yang menang hanya ibu 
pertiwi". Satu kalimat yang lebih kepada titik berat pengakuaan idealis.
   
  Pelakunya sekarang sudah banyak yang tiada.
  Karena satu kepentingan, sejarah banyak dibelokan.
  Perlu ditulis kembali, ditanya kembali, cerita dari bawah, dari rakyat biasa, 
bagaimana perasaan mereka, bagaimana isi lubuk hati mereka, bagaimana 
penderitaan mereka, dan bagaimana-bagaimana yang lainnya..., sehingga 
hal-hal akan terungkap banyak dan bahkan lebih banyak, yang secara sosial 
budaya terjadi pemesraan antara pusat dan daerah, berkembangnya sumando 
manyumando antara daerah ini dengan tanah seberang.
   
  Adakah pergolakan itu semata menampilkan kerusuhan dan kerugian saja?? Tidak 
sama sekali. Membaca sejarah tidak hanya yang tertulis dengan tanggal dan bukti 
autentik, tulisan atau akta, tetapi sejarah juga apa yang belum diungkap karena 
masih terbenam di dalam sanubari.
   
  Sebuah karya besar bila dapat mengungkap hati nurani orang banyak, untuk 
menata dan meraih "back to future".
   
  Terimakasih,
  Wassalam, 
  HMA   









   
--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dip

[EMAIL PROTECTED] Re: [EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- sejarah ...

2008-06-08 Terurut Topik Masoed Abidin
Alaikum salam wa Rahmatullahi wa Barakatuh,
   
  Maaf Angku,
Memang karajo capek tu disaratoi setan.
   
  Dek tagageh mangetik, ado lo tamu, nan ka dimukasuik sabananyo indak Nancy 
Tunner nan memang panah datang ka Sumbar di tahun 1969-1970 tu doh, tapi na di 
mukasuik ka diketik tadi tu adalah AUDREY R. Kahin dan George Mc.T.Kahin.
   
  MAAF KAN SAKALI LAI, DEK MANGGANGGU ANGKU "HAMBOCIEK".
   
  Wassalam,
  Buya HMA
  
hambociek <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
  
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh,
Angku Masoed Abidin,

Kok buliah ambo batanyo, bilo Nancy Tanner "amat bijak bercerita 
ini"? Tolong berikan referensi cerita bijaknya itu, kalau ada. 
Terima kasih banyak.

Salam,
-- Sjamsir Sjarif
--- In [EMAIL PROTECTED], Masoed Abidin 
wrote:
>
> Asslamu'alaikum Warahmatullahi wa barakatuh'
> 
> Pak Abraham dan dunsanak kasadonyo,
> 
> PRRI suatu pergolakan di daerah Sumatera Tengah (meliputi 
Sumbar, Riau dan Jambi), kemudian diikuti beberapa daerah lainnya di 
Nusantara, sehingga menjadi perjuangan semesta.
> 
> Pergolakan itu bukan ciptaan asing, apalagi CIA sebagai 
diungkapkan oleh beberapa penulis sejarah yang kurang memahami 
sejarahnya dari sisi idealis. Nancy Tunner dan Kahin amat bijak 
bercerita ini.
> 
> . 
> Terimakasih,
> Wassalam, 
> HMA
> 








   
--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- sejarah ...

2008-06-08 Terurut Topik hambociek

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh,
Angku Masoed Abidin,

Kok buliah ambo batanyo, bilo Nancy Tanner "amat bijak bercerita 
ini"?  Tolong berikan referensi cerita bijaknya itu, kalau ada. 
Terima kasih banyak.

Salam,
-- Sjamsir Sjarif
--- In [EMAIL PROTECTED], Masoed Abidin <[EMAIL PROTECTED]> 
wrote:
>
> Asslamu'alaikum Warahmatullahi wa barakatuh'
>
>   Pak Abraham dan dunsanak kasadonyo,
>
>   PRRI suatu pergolakan di daerah Sumatera Tengah (meliputi 
Sumbar, Riau dan Jambi), kemudian diikuti beberapa daerah lainnya di 
Nusantara, sehingga menjadi perjuangan semesta.
>
>   Pergolakan itu bukan ciptaan asing, apalagi CIA sebagai 
diungkapkan oleh beberapa penulis sejarah yang kurang memahami 
sejarahnya dari sisi idealis. Nancy Tunner dan Kahin amat bijak 
bercerita ini.
>
> .   
>   Terimakasih,
>   Wassalam, 
>   HMA
> 



--~--~-~--~~~---~--~~
===
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
===
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED]
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Re: [EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- sejarah ...

2008-06-08 Terurut Topik bandaro labiah
Assalamu'alaykum

Boeya Masoed Abidin !

salamo di palanta RN ko lah banyak pulo carito tantang PRRI ko, umuno dari
carito nan disampaikan, iyo masyakarakat awak manarimo kaadaan nanatun,
sarupo jo nan Boeya sampaikan, kalau banyak bantuan nan dibarikan dek
masyarakat. Sabagai urang mudo, ambo iyo indak pulo manyasa kalau ado PRRI
tu doh, malah sabaliakno bisa dikatokan bangga pulo. baa dek baitu ??
indak lain indak bukan iyo karano mndangakan carito nan heroik dari ;para
pelaku PRRI nantun, baa baliau bajuang, baa baliau dalam rimbo, baa bantuan
nan datang dari masyarakat
mungkin nan agak babeda carito tu kalau datangno dari upeh nan datang dan
atau upeh nan di atua dari jawa, nan mamandang PRRI sabagai pemberontakan

sagalo surek nan bahubuangan jo PRR nan masuak ka RN ko iyo ambo simpan
bana, untuang kok lai baguno di ari kini jo isuak

wasssalamu'alaykum

Bandaro Labiah



Pada tanggal 09/06/08, Masoed Abidin <[EMAIL PROTECTED]> menulis:
>
> Asslamu'alaikum Warahmatullahi wa barakatuh'
>
> Pak Abraham dan dunsanak kasadonyo,
>
> PRRI suatu pergolakan di daerah Sumatera Tengah (meliputi Sumbar, Riau dan
> Jambi), kemudian diikuti beberapa daerah lainnya di Nusantara, sehingga
> menjadi perjuangan semesta.
>
> Pergolakan itu bukan ciptaan asing, apalagi CIA sebagai diungkapkan oleh
> beberapa penulis sejarah yang kurang memahami sejarahnya dari sisi idealis.
> Nancy Tunner dan Kahin amat bijak bercerita ini.
>
> Hebatnya, rakyat di kampung-kampung dan pelosok nagari menerimanya, dengan
> resiko memberikan bantuan makan, pakaian, sandang, dan tempat diam, di atas
> segalanya itu perlindungan.
>
> Mereka telah berikan apa yang dapat mereka sumbangkan, dan resikonya tidak
> kecil, bahkan rumah mereka banyak yang dibumi hanguskan, dibarakar dengan
> bom napalm dari pesawat, yang ketika itu tidak dipunyai oleh orang PRRI.
> Alasannya penumpasan pemberontakan.
>
> Secara ideal pergolakan itu berjalan terus, akhirnya pemerintah RI setelah
> 3 tahun (sama lamanya dengan masa Jepang berkuasa di Indonesia), mengakui
> sendiri dengan mengeluarkan *abolisi* dan *amnesti, *artinya pemulihan
> kembali hak-hak mereka yang di rampas, dengan istilah Bung Karno dan
> Jenderal Nasution ketika itu "*tidak ada yanag kalah dan tidak ada yang
> menang, yang menang hanya ibu pertiwi*". Satu kalimat yang lebih kepada
> titik berat pengakuaan idealis.
>
> Pelakunya sekarang sudah banyak yang tiada.
> Karena satu kepentingan, sejarah banyak dibelokan.
> Perlu ditulis kembali, ditanya kembali, cerita dari bawah, dari rakyat
> biasa, bagaimana perasaan mereka, bagaimana isi lubuk hati mereka, bagaimana
> penderitaan mereka, dan bagaimana-bagaimana yang lainnya...,
> sehingga hal-hal akan terungkap banyak dan bahkan lebih banyak, yang secara
> sosial budaya terjadi pemesraan antara pusat dan daerah, berkembangnya
> sumando manyumando antara daerah ini dengan tanah seberang.
>
> Adakah pergolakan itu semata menampilkan kerusuhan dan kerugian saja??
> Tidak sama sekali. Membaca sejarah tidak hanya yang tertulis dengan tanggal
> dan bukti autentik, tulisan atau akta, tetapi sejarah juga apa yang belum
> diungkap karena masih terbenam di dalam sanubari.
>
> Sebuah karya besar bila dapat mengungkap hati nurani orang banyak, untuk
> menata dan meraih "back to future".
>
> Terimakasih,
> Wassalam,
> HMA
>

--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Re: Jelang Visit Minangkabau 2009, Arzetti Bilbina sebagai icon wisata Sumbar...gmn??

2008-06-08 Terurut Topik Reni Sisri Yanti
uni arzetti memang berdarah minang...tp cubo caliakambo malah memperhatikan 
uni arzetti malah bangga bersuamikan seorg jawa dan malah lebih kental ke 
jawa2an .untuak mencari  icon wisata  jaan 
 cantiknyo sajo,tp harus jiwanyo benar2 mewakilkan dan mangarati  yg 
di icon kan nnyoitu pendapat ambose...tp manurui ambo uni arzetti baru 
dikenal sbg uni  serkarang karna di indosiar sajo...seharian2nya ambo 
 rasa lebih kental ke jawa2an.,,,kenapa tidak dgn pesinetron dude herlino? 
kebetulan lagi bersinar ,tampangnyopun minang bana???  truss 
Zaskia Mecca ? disamping berjilban juga berdarah minang? 

--- On Sat, 6/7/08, Bot S Piliang <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

From: Bot S Piliang <[EMAIL PROTECTED]>
Subject: [EMAIL PROTECTED] Jelang Visit Minangkabau 2009, Arzetti Bilbina 
sebagai icon wisata Sumbar...gmn??
To: RantauNet@googlegroups.com
Date: Saturday, June 7, 2008, 4:52 PM


Sekedar usul aja. Antah ka sia ka disampaian. 
Pemda DKI beberapa waktu lalu menggandeng Anang dan KD untuk jadi icon wisata 
DKI untuk enjoy JAkarta.
Mungkin untuk menyongsong Visit Minangkabau Year 2009 nanti, ba'a gati kok 
digaet pulo artis atau selebritis yang punya track record bagus untuk jadi icon 
wisata SUmbar. Khususnya artis dan keluarga. KArena segmen wisata Sumbar kan 
wisata keluarga dan religi.
Sepeintas yang muncul di benak ambo adalah Artis Mantan Model yang juga urang 
Awak, Arzetti Bilbina dan KEluarga.Selain kedekatan kesukuan, Arzetti juga 
punya track record yang bagus dan ambo rao citra beluai poun cocok dengan citra 
Sumbar dan Pariwisatanya, Anggun dan Cantik. 
Yah, ibarat marketing, inyolah Icon marketing pariwisata Sumatera BArat. Gimana 
Apak, Buya, Bundo dan KAwan-kawan di PAlanta...

Tks 4 comment

Bot SP
Denpasar






  
--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Re: Met B'day Uda DOTO Rahyu Salim di .... Guanzhou

2008-06-08 Terurut Topik Elthaf (elthaf)
Sanak Doto Rahyus Salim nan parnah basuo di Lapangan tenis RSAU Halim ,
Tahniah dan salamaik ulang tahun bagi sanak, semoga panjang umua, murah
rasaki dan selalu sehat-sehat sajo, amiin.
Ambo salut ateh pengabdian sanak di nagari Cino ko, semoga pekerjaannyo
lancar-lancar sajo, salamaik sampai di nagari awak baliak, amiin.
Wassalam,
Elthaf
 



From: RantauNet@googlegroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On
Behalf Of Rahyus Salim
Sent: Saturday, June 07, 2008 8:47 AM
To: RantauNet@googlegroups.com
Subject: [EMAIL PROTECTED] Re: Met B'day Uda DOTO Rahyu Salim di 
Guanzhou



MakNgah dan sanak di palanta yth,

Awak bajalan sasuai suruh dari Jakarta, pulang keceknyo wak pulang. Dek
karano alah sampai pulo harinyo (2 minggu total jo pajalanan) mako
tapaso pulo lah wak bakameh pulang. Kok karajo iyo subana banyak, mulai
dari korban sampai ka infrastruktur. Tapi awak kan iyo urusan
tulang-tulang urang nan patah se  nyo mak. Walaupun Wenxian tuh jauh
dari palosok namun mbo caliak kampong ko alah maju walaupun mereka
disiko masih tacirik baupuih jo daun karisik..

Lumayan banyak korban nan kami tangani dan Alhamdulillah lai pulo dapek
respon hangek dari masyarakat dan government.

 

Kini ko ambo sadang di Lanzhou sambia manunggu flight ka Guangzhou (jam
19.00) kami ditarimo di government Gansu, (sarupo biaso acara
protokoler). 

Kok lai sempat bialah mbo silau pulo Makau tu.. sasuai patunjuk mamak.
Ambo adoh di no +628558885671

 

Salam 

rahyussalim

 

-Original Message-
From: RantauNet@googlegroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] On
Behalf Of hambociek
Sent: 07 Juni 2008 8:25
To: RantauNet@googlegroups.com
Subject: [EMAIL PROTECTED] Met B'day Uda DOTO Rahyu Salim di  Guanzhou

 

 

Eh, kok sabanta sajo lah taguluik pulang? Indak banyak nan ka 

dikakok lai sinan?

 


 
http://rahyussalim.multiply.com/ 



Bergabunglah dengan orang-orang yang berwawasan, di bidang Anda di
Yahoo! Answers
 



--~--~-~--~~~---~--~~
===
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
===
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED]
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Re: [EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- sejarah ...

2008-06-08 Terurut Topik Masoed Abidin
Asslamu'alaikum Warahmatullahi wa barakatuh'
   
  Pak Abraham dan dunsanak kasadonyo,
   
  PRRI suatu pergolakan di daerah Sumatera Tengah (meliputi Sumbar, Riau dan 
Jambi), kemudian diikuti beberapa daerah lainnya di Nusantara, sehingga menjadi 
perjuangan semesta.
   
  Pergolakan itu bukan ciptaan asing, apalagi CIA sebagai diungkapkan oleh 
beberapa penulis sejarah yang kurang memahami sejarahnya dari sisi idealis. 
Nancy Tunner dan Kahin amat bijak bercerita ini.
   
  Hebatnya, rakyat di kampung-kampung dan pelosok nagari menerimanya, dengan 
resiko memberikan bantuan makan, pakaian, sandang, dan tempat diam, di atas 
segalanya itu perlindungan.
   
  Mereka telah berikan apa yang dapat mereka sumbangkan, dan resikonya tidak 
kecil, bahkan rumah mereka banyak yang dibumi hanguskan, dibarakar dengan bom 
napalm dari pesawat, yang ketika itu tidak dipunyai oleh orang PRRI. Alasannya 
penumpasan pemberontakan.
   
  Secara ideal pergolakan itu berjalan terus, akhirnya pemerintah RI setelah 3 
tahun (sama lamanya dengan masa Jepang berkuasa di Indonesia), mengakui sendiri 
dengan mengeluarkan abolisi dan amnesti, artinya pemulihan kembali hak-hak 
mereka yang di rampas, dengan istilah Bung Karno dan Jenderal Nasution ketika 
itu "tidak ada yanag kalah dan tidak ada yang menang, yang menang hanya ibu 
pertiwi". Satu kalimat yang lebih kepada titik berat pengakuaan idealis.
   
  Pelakunya sekarang sudah banyak yang tiada.
  Karena satu kepentingan, sejarah banyak dibelokan.
  Perlu ditulis kembali, ditanya kembali, cerita dari bawah, dari rakyat biasa, 
bagaimana perasaan mereka, bagaimana isi lubuk hati mereka, bagaimana 
penderitaan mereka, dan bagaimana-bagaimana yang lainnya..., sehingga 
hal-hal akan terungkap banyak dan bahkan lebih banyak, yang secara sosial 
budaya terjadi pemesraan antara pusat dan daerah, berkembangnya sumando 
manyumando antara daerah ini dengan tanah seberang.
   
  Adakah pergolakan itu semata menampilkan kerusuhan dan kerugian saja?? Tidak 
sama sekali. Membaca sejarah tidak hanya yang tertulis dengan tanggal dan bukti 
autentik, tulisan atau akta, tetapi sejarah juga apa yang belum diungkap karena 
masih terbenam di dalam sanubari.
   
  Sebuah karya besar bila dapat mengungkap hati nurani orang banyak, untuk 
menata dan meraih "back to future".
   
  Terimakasih,
  Wassalam, 
  HMA

Abraham Ilyas <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Ass. w.w. Kkd. Sjamsir Sjarif dan Angku Jamaludin Mohyiddin nan ambo 
hormati,
  Ambo setuju sekali untuk metode penulisan sejarah ataupun peristiwa oleh 
mereka-mereka yang merasakan langsung kejadiannya. Contoh peristiwa PRRI 
tersebut, yang paling banyak terlibat, ialah penduduk nagari-nagari. Tapi 
disinilah letak masalahnya masyarakat nagari belum memiliki tradisi mencatat 
apalagi menulis hal-hal semacam itu.
  Ambo telah menyediakan fasilitas untuk menulis tentang nagari-nagari, dan 
sangat disayangkan sampai saat ini belum dimanfaatkan oleh anak nagari.
  Wassalam
  Abraham Ilyas
  
hambociek <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Tendensi, ciri-ciri, dan cara-cara penulisan sejarah seperti di zaman 
"dahulu kala" itu, masih kita lihat sampai dewasa ini. Tidak perlu jauh-jauh, 
lihat dan telitilah misalnya salah satu tulisan Mestika Zed, et. al, 430 pp., 
Sumatera Barat di Panggung Sejarah 1945-1995, terbitan Bidang Penerbitan Khusus 
Panitia Peringatan 50 tahun RI Sumatera Barat, Dicetak oleh PD Grafika 
Ssumatera Barat, Cetakan Pertama 1995. 
  Buku Sejarah  yang diterbitkan pada  tahun 1995 ini, masih tetap berbau dan 
punya ciri, cara, dan tendensi penulisan seperti cerita zaman dahulu kala itu. 
Bedanya bukan lagi menceritakan hikayat raja-raja lagi seperti dahulu kala itu, 
tetapi punya tendensi menceritakan para "pelakon-pelakon"  utama yang terbayang 
muncul di atas "panggung" sejarah itu...
  Salam,
  MakNgah
  -- Sjamsir Sjarif
  
--- In [EMAIL PROTECTED], jamaludin mohyiddin <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
> Angku angku yang hambo hormati,
> 
> Pendekatan multi-disciplinary atau multi-dimensional adalah satu cara yang 
> bagus dalam menceritakan PRRI. Salah satu nya apa yang di usulkan oleh 
> MakNgah. Tuliskan pengelaman pengelaman, kesah kesah peribadi yang 
> berunsurkan pendukungan, pelanggaran atau penyalahgunaan HAM rakyat biasa. Di 
> zaman dahulu kala, sejarah di Alam Melayu lazimmya menceritakan kesah istana 
> atau disebut bangsawan. Sejarah ini umumnya sejarah bangsawan. Penulisan 
> sejarah dikala ini tidak berghairah menceritakan hal atau gulongan rakyat 
> biasa. Peristiwa PRRI bukannya cerita atau sejarah orang atasan, juga 
> berbicara sejarah rakyat biasa. Ianya cerita rakyat. PRRI bukan hanya
> sejarah ide atau penafsiran
> kepada sesuatu. 
> 
> Untuk berlaku adil terhadap peristiwa PRRI dan meletakkan historical 
> perspective yang benara benar berimbang dan adil dalam penulisan dan 
> pensejarahan PRRI dan dalam usaha mencari i'tibar dan pendidikan kepada 
> generasi mendatang, pendekatan multi-disciplinary ini akan

[EMAIL PROTECTED] Alang Bangkeh Juara Festival Silat Tradisi

2008-06-08 Terurut Topik Fitr Tanjuang
AslmWrWb

Berita dari kampuang tentang pelestarian tradisi...

Wassalam
fitr tanjuang
lk/33/Albany NY

--
http://www.posmetropadang.com/content/view/2856/124/
 http://www.padangekspres.co.id/content/view/8533/113/

 *Dasman Boy Wartawan Peduli Pencak Silat*
Padang, Padek—Sasaran Pencak Silat (PPS) Alang Bangkeh Pauh Padang keluar
sebagai juara umum dalam Festival Pencak Silat Tradisi dan Randai se-Sumbar
yang dihelat Perguruan Seni Tradisi (PST) Singo Barantai.  Tropi juara umum
itu diserahkan Sekum IPSI Sumbar Azwar Siri dan sekaligus menyerahkan
piagam penghargaan wartawan peduli pencaksilat tradisi Minangkabau kepada
Dasman Boy (wartawan Posmetro Padang).

Penyerahan tropi dan pengharagaan itu setelah festival silat ditutup secara
resmi Ketua Harian IPSI Sumbar Rahmat Wartira,di Ruang Serba Guna IAIN Imam
Bonjol, Sabtu (7/12).  Sedangkan juara umum II disabet tuan rumah Singo
Barantai dan posisi ke III digondol Birung Sakti. Sementara, group randai
terbaik I Rindang Saiyo, terbaik II Batu Badoro dan terbaik III Bujang
Sepakat.

Kemudian juga memberikan piagam penghargaan kepada pendiri PST Singo
Barantai (Alm) Ajis Rj Bungsu yang diterima ahli warisnya Sudirman Ujang.
"Keputusan ini berdasarkan dewan juri festival pencak silat tradisi dan
randai se-Sumbar yang dihelat 31 Mei-7 Juni 2008," ujar Ketua Panitia Fachri
Jama Rj Bungsu kepada koran ini. Fachri mengharapkan, bagi yang mendapatkan
peringkat juara jangan berbangga diri, tapi bagaimana meningkatkan
sasarannya untuk membudayakan kembali tradisi Minangkabau.

Dan yang mendapartkan prestasi jangan berputus asa, hanya saja belum
mendapatkan kesempatan.  Ketua Harian IPSI Sumbar Rahmat Wartira SH
menyangkal gamang, selama ini karena bela diri tradisi ini akan ditelan masa
tak terbuktikan. Karena tampaknya para tuo silat masih menurunkan ilmunya
kepada anak kemenakannya. Ditambahkan Rahmat, jika para silat tuo dan ninik
mamak tak mau menurunkan ilmunya kepada generasi yang notabenenya anak
kemenakannya sendiri, makan tak menutup kemungkinan para generasi muda akan
menimba ilmu bela diri ini ke negeri orang.

*Penghargaan Wartawan*

Sementara itu, Ketua PST Singo Barantai Zulhendri Ismet Rj Bungsu ST
menyebutkan, penghargaan kepada Dasman Boy Dasman Boy (wartawan Posmetro
Padang) tak terlepas dari kepeduliannya mengangkat silat tradisi ke publik,
selama ini. Selain itu, juga diucapkan terimakasih kepada Harian Posmetro
Padang yang komit mempublikasikan keberadaan beladiri tradisi yang nyaris
hilang di Ranah Minang ini. "Selain itu penghargaan juga merangsang media
lainnya komit kembali melestarikan beladiri tradisi yang diwariskan nenek
moyang kita ini," ungkap Zulhendri. Sedangkan Ninik mamak Kanagarian Pauh IX
Kuranji Irwan Basyir Dt Rj Alam SH MM mengharapkan kemenakan dan anak nagari
di Ranah Minang kembali mencintai budaya Minangkabau. (rz)

--~--~-~--~~~---~--~~
===
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
===
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED]
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Re: Ran-perda ttg. nagari di Kab. Tanah Datar

2008-06-08 Terurut Topik Muhammad Gifari
Nagari tajua:
 
PERATURAN DAERAH PROPINSI SUMATERA BARAT
NOMOR 2 TAHUN 2007:
 
Anak Nagari adalah warga masyarakat yang ada di nagari dan di rantau.
 
PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANAH DATAR th 2008:
 
1.  Rakyat Nagari adalah setiap orang, baik Warga 
Negara Republik Indonesia maupun orang asing yang bertempat tinggal tetap di 
dalam wilayah Nagari
 
2.  Anak Nagari adalah setiap orang yang mempunyai 
hubungan adat dan ikatan kekeluargaan serta hubungan emosional dengan Nagari 
yang bersangkutan baik yang ada di nagari maupun dirantau.
 
Adanya peraturan daerah kabupaten semacam ini membuka kesempatan serta tanggung 
jawab yang lebih besar kepada anak nagari untuk membangun/menjaga 
 nagarinya masing-masing. 
Hal ini karena, anak adalah penerima waris yang berhak dari orangtua, sedangkan 
rakyat (kamus Desy Anwar: adalah orang kebanyakan, anak buah, bawahan 
dst.)  
Seperti di tempat lainnya di dunia ini, rakyat/kawula suatu negara bisa berasal 
dari bermacam-macam suku bangsa dan bermacam kepentingan.
 
Pertanyaan: Bagaimana bila seandainya orang kebanyakan, anak buah, bawahan 
tersebut ternyata lebih cadiak dan pandai dibandingkan anak ketika 
membangun/berusaha di nagari . apo dayo awak ???
 
MGS
 
Tokyo

--- On Sun, 6/1/08, Abraham Ilyas <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

From: Abraham Ilyas <[EMAIL PROTECTED]>
Subject: [EMAIL PROTECTED] Minta masukan untuk Ran-perda ttg. nagari di Kab. 
Tanah Datar
To: rantaunet@googlegroups.com
Date: Sunday, June 1, 2008, 1:04 PM



Ass. ww.
Dunsanak anggota milis yth.
Pemda kabupaten Tanah Datar saat ini sedang menyusun Peraturan Daerah ttg. 
nagari.
Untuk hal tsb pemda meminta saran-saran maupun usul.
Ada beberapa istilah yang menarik dalam Ranperda ini, yang mungkin sangat 
berguna bagi kita urang rantau khususnya yang yang berasal dari Luhak nan Tuo.
 
Untuk lebih jelasnya silahkan download dari :http://tanahdatar.go.id/
 
Wassalam
 
Abraham Ilyas, 63 th.
www.nagari.or.id
www.nagari.org





  
--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Re: [EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- sejarah ...

2008-06-08 Terurut Topik Abraham Ilyas
Ass. w.w. Kkd. Sjamsir Sjarif dan Angku Jamaludin Mohyiddin nan ambo hormati,
  Ambo setuju sekali untuk metode penulisan sejarah ataupun peristiwa oleh 
mereka-mereka yang merasakan langsung kejadiannya. Contoh peristiwa PRRI 
tersebut, yang paling banyak terlibat, ialah penduduk nagari-nagari. Tapi 
disinilah letak masalahnya masyarakat nagari belum memiliki tradisi mencatat 
apalagi menulis hal-hal semacam itu.
  Ambo telah menyediakan fasilitas untuk menulis tentang nagari-nagari, dan 
sangat disayangkan sampai saat ini belum dimanfaatkan oleh anak nagari.
  Wassalam
  Abraham Ilyas
  
hambociek <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
Tendensi, ciri-ciri, dan cara-cara penulisan sejarah seperti di zaman 
"dahulu kala" itu, masih kita lihat sampai dewasa ini. Tidak perlu jauh-jauh, 
lihat dan telitilah misalnya salah satu tulisan Mestika Zed, et. al, 430 pp., 
Sumatera Barat di Panggung Sejarah 1945-1995, terbitan Bidang Penerbitan Khusus 
Panitia Peringatan 50 tahun RI Sumatera Barat, Dicetak oleh PD Grafika 
Ssumatera Barat, Cetakan Pertama 1995. 
  Buku Sejarah  yang diterbitkan pada  tahun 1995 ini, masih tetap berbau dan 
punya ciri, cara, dan tendensi penulisan seperti cerita zaman dahulu kala itu. 
Bedanya bukan lagi menceritakan hikayat raja-raja lagi seperti dahulu kala itu, 
tetapi punya tendensi menceritakan para "pelakon-pelakon"  utama yang terbayang 
muncul di atas "panggung" sejarah itu...
  Salam,
  MakNgah
  -- Sjamsir Sjarif
  
--- In [EMAIL PROTECTED], jamaludin mohyiddin <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
> Angku angku yang hambo hormati,
> 
> Pendekatan multi-disciplinary atau multi-dimensional adalah satu cara yang 
> bagus dalam menceritakan PRRI. Salah satu nya apa yang di usulkan oleh 
> MakNgah. Tuliskan pengelaman pengelaman, kesah kesah peribadi yang 
> berunsurkan pendukungan, pelanggaran atau penyalahgunaan HAM rakyat biasa. Di 
> zaman dahulu kala, sejarah di Alam Melayu lazimmya menceritakan kesah istana 
> atau disebut bangsawan. Sejarah ini umumnya sejarah bangsawan. Penulisan 
> sejarah dikala ini tidak berghairah menceritakan hal atau gulongan rakyat 
> biasa. Peristiwa PRRI bukannya cerita atau sejarah orang atasan, juga 
> berbicara sejarah rakyat biasa. Ianya cerita rakyat. PRRI bukan hanya
> sejarah ide atau penafsiran
> kepada sesuatu. 
> 
> Untuk berlaku adil terhadap peristiwa PRRI dan meletakkan historical 
> perspective yang benara benar berimbang dan adil dalam penulisan dan 
> pensejarahan PRRI dan dalam usaha mencari i'tibar dan pendidikan kepada 
> generasi mendatang, pendekatan multi-disciplinary ini akan banyak membantuan. 
> Penulisan atau pensejarahan PRRI memerlukan sumber keshahihan 
> penceritaan.  Oleh kerana para cerdik pandai Minang sudah terbiasa 
> dengan disiplin ilmu periwayatan hadiths dimana keshahihan meriwayatkan 
> sebuah hadiths di jadikan inti menshahihkan sebuah hadiths dan meletakkan 
> tapak ilmiyyah sebuah hadiths, maka kita tidak ragu ragu keilmiyyahan dan 
> keshahihan pensejarahan PRRI. Mudah mudahan projek penulisan sejarah PRRI ini 
> berjalan lancar. Ianya akan menjadi bahan rujukan dan i'tibar yang amat 
> berguna sekali bagi generasi sekarang dan mendatang. 
> 
> --- On Sun, 6/8/08, hambociek <[EMAIL PROTECTED]>
> wrote:
> From: hambociek <[EMAIL PROTECTED]>
> Subject: [EMAIL PROTECTED] Ulasan- sejarah PRRI
> To: RantauNet@googlegroups.com
> Date: Sunday, June 8, 2008, 1:16 AM
> 
> Angku Abraham Ilyas,
> 
> Yang penting lagi dikumpulkan bukan cerita-cerita dari apa yang 
> dinamakan "pelaku" itu tetapi cerita-cerita pengalaman penduduk 
> kampuang biasa mengenai apa yang mereka alami waktu perang saudara 
> itu. Data seperti itu penting dalam penggalian sejarah di masa depan.
> 
> Contoh satu cerita misalnya di Lapau ini dengan Posting "Lentera" 
> dari Angku Lembang, salah satu contoh. Ratusan kalau tidak ribuan 
> cerita-cerita pribadi mungkin dapat dikumpulkan. Antara lain-lain 
> misalnya bagaimana pengalaman ibu-ibu di kampuang yang 
> dikonsentrasikan di kamp-kamp atau "boks" setiap malam di luar 
> kemauan
> 
> mereka.
> 
> Salam,
> --MakNgah
>  
> --- In [EMAIL PROTECTED], Datuk Endang  
> wrote:
> >
> > Pak Abraham yang ambo hormati.
> > Apa yang bapak sampaikan mudah-mudahan sebenarnya banyak 
> memberikan retrospeksi terhadap makna perjuangan ...
> > Wassalam,
> > -datuk endang
> > 
> > --- On Mon, 5/19/08, Abraham Ilyas abrahamilyas@ wrote:
> > 
> > > 
> > > Untuk kisah lain yang sifatnya catatan pribadi, sebaiknya
> > > ditulis sendiri oleh pelaku dalam bentuk file biasa
> > > menggunakan word. Anak-anak dari para pelaku agar mendorong
> > > ayah mereka untuk bercerita dan mencatatnya. Selanjutnya
> > > catatan ini dikumpulkan oleh seseorang. 
> > > Salam, 
> > > Abraham Ilyas





   
--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http

[EMAIL PROTECTED] Re: [EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- tokoh sejarah PRRI

2008-06-08 Terurut Topik Abraham Ilyas
Pandangan Ayip Rosidi terhadap tokoh-tokoh sejarah (sebagian berperan saat PRRI)
  (Luhak bapangulu, rantau barajo)
  Dikutip dari sk. Jakarta tg. 2 Juni 2008-06-03 (resensi buku: Yang Datang 
Telanjang)
  Selain  Syafruddin, tokoh yang memesona Ajip adalah Natsir, M Roem, dan Ali 
Sadikin. Semen­tara Soekarno, Nasution, dan Soeharto hanya pantas dicerca, 
dikutuk, dan malahan dirajam (dikubur setengah badan lalu dilempar sehingga 
tersiksa sampai mati, di barat dengan hukuman penggal kepala/guilontine). 
  Dalam suratnya kepada Arifin C Noer, 17 Februari 1984, Ajip mengatakan, 
walaupun memba­ca gagasan-gagasan tentang de­mokrasi, Soekarno tetaplah 
se­orang Jawa yang menyerap ni­lai-nilai masyarakat Jawa tentang raja 
dan negara sehingga ketika kemudian dia menjadi presiden dan memegang 
keku­asaan, maka sadar atau tidak sa­dar dia ingin menghayati kehidupan 
seorang Raja Jawa.
  "Kau akan tertawa terping­kal-pingkal atau menangis de­ngan sedih 
kalau mendengar bahwa pada tahun 1963, ketika Ratna Sari Dewi pulang ke 
Je­pang karena marah (purik), Soe­karno mengirimkan 
menteri-­menteri, bahkan perdana men­teri, untuk membujuknya agar 
kembali ke Indonesia! Dapat kau bayangkan hal itu terjadi di za­man modern 
ini, kalau presiden­nya tidak merasa dirinya sebagai Raja Majapahit atau 
Mataram?" tulisnya menyindir.
  Adapun sikapnya (Ayip Rosidi) mengenai Nasution terbaca dalam Surat kepada AQ 
Djaelani, 19 Desem­ber 1998. 
   
  Dia menuduh ABRI adalah "biang keladi segala ma­lapetaka yang terjadi di 
Indo­nesia, yaitu setelah diberi lan­dasan 'dwifungsi' oleh AH 
Na­sution yang sebelumnya telah mendesak pemerintahan Djuan­da (1958) 
agar mengusulkan ke­pada Konstituante, yang sedang bersidang, supaya 
menyetujui gagasannya 'kembali ke UUD 1945'." 
  Walau usul itu ditolak, menurut Ajip, Nasution lah yang mendesak Soekarno 
untuk "kembali ke UUD 1945" melalui Dekrit Presiden dan membubar­kan 
Konstituante dengan alasan gagal menyusun undang­undang.
   
  Syafruddin Prawiranegara, Gu­bernur Bank Indonesia ini, yang meninggalkan 
kedudukannya yang terhormat dan memilih membelot terhadap pernerintah sah untuk 
memimpin Pemerin­tah Revolusioner Republik In­donesia tahun 1958, di 
mata Ajip merupakan manusia paripurna yang selayaknya memimpin bangsa ini. 
   
 
  Karakter tokoh pujaan Ajip itu hanya muncul sekilas dalam suratnya tertanggal 
24 Februari 986, yang ditujukan kepada pe­yair terkemuka Lekra, Agam Wispi, 
yang hidup terasing di Belanda. 
  Membaca tulisan-tuli­an dan mengikuti sepak terjang Syafruddin di bidang 
politik, tokoh idolanya itu menyadarkan Ayip tentang "pentingnya cita-ci­ta 
dalam hidup". 
   
  Ajip sempat punya angan-angan platonis me­genai pujaannya itu. Katanya 
kepada Wispi: "Kalau saja Syafruddin tidak terlibat dalam kegiatan politik 
praktis, dia se­benarnya mempunyai potensi yang besar untuk menjadi seorang 
pemikir yang mendalam dan tajam."
   
  Untuk pandangan yang serupa silakan klik palanta di: 
   
  http://www.nagari.or.id/?moda=palanta&no=73 atau 
http://www.nagari.org/palanta.php?no=73
   
  Abraham Ilyas 63 th. Lk.
  webmaster: nagari.org & nagari.or.id



jamaludin mohyiddin <[EMAIL PROTECTED]> wrote:  Angku angku yang 
hambo hormati,

Pendekatan multi-disciplinary atau multi-dimensional adalah satu cara yang 
bagus dalam menceritakan PRRI. Salah satu nya apa yang di usulkan oleh MakNgah. 
Tuliskan pengelaman pengelaman, kesah kesah peribadi yang berunsurkan 
pendukungan, pelanggaran atau penyalahgunaan HAM rakyat biasa. Di zaman dahulu 
kala, sejarah di Alam Melayu lazimmya menceritakan kesah istana atau disebut 
bangsawan. Sejarah ini umumnya sejarah bangsawan. Penulisan sejarah dikala ini 
tidak berghairah menceritakan hal atau gulongan rakyat biasa. Peristiwa PRRI 
bukannya cerita atau sejarah orang atasan, juga berbicara sejarah rakyat biasa. 
Ianya cerita rakyat. PRRI bukan hanya sejarah ide atau penafsiran kepada 
sesuatu. 

Untuk berlaku adil terhadap peristiwa PRRI dan meletakkan historical 
perspective yang benara benar berimbang dan adil dalam penulisan dan 
pensejarahan PRRI dan dalam usaha mencari i'tibar dan pendidikan kepada 
generasi mendatang, pendekatan multi-disciplinary ini akan banyak membantuan. 
Penulisan atau pensejarahan PRRI memerlukan sumber keshahihan penceritaan.  
Oleh kerana para cerdik pandai Minang sudah terbiasa dengan disiplin ilmu 
periwayatan hadiths dimana keshahihan meriwayatkan sebuah hadiths di jadikan 
inti menshahihkan sebuah hadiths dan meletakkan tapak ilmiyyah sebuah hadiths, 
maka kita tidak ragu ragu keilmiyyahan dan keshahihan pensejarahan PRRI. Mudah 
mudahan projek penulisan sejarah PRRI ini berjalan lancar. Ianya akan menjadi 
bahan rujukan dan i'tibar yang amat berguna sekali bagi generasi sekarang dan 
mendatang. 

--- On Sun, 6/8/08, hambociek <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
  From: hambociek <[EMAIL PROTECTED]>
Subject: [EMAIL PROTECTED] Ulasan- sejarah PRRI
To: RantauNet@googlegroups.com
Date: Sunday, J

[EMAIL PROTECTED] [EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- sejarah ...

2008-06-08 Terurut Topik hambociek

Tendensi, ciri-ciri, dan cara-cara penulisan sejarah seperti di zaman
"dahulu kala" itu, masih kita lihat sampai dewasa ini. Tidak perlu
jauh-jauh, lihat dan telitilah misalnya salah satu tulisan Mestika Zed,
et. al, 430 pp., Sumatera Barat di Panggung Sejarah 1945-1995, terbitan
Bidang Penerbitan Khusus Panitia Peringatan 50 tahun RI Sumatera Barat,
Dicetak oleh PD Grafika Ssumatera Barat, Cetakan Pertama 1995.

Buku Sejarah  yang diterbitkan pada  tahun 1995 ini, masih tetap berbau
dan punya ciri, cara, dan tendensi penulisan seperti cerita zaman dahulu
kala itu. Bedanya bukan lagi menceritakan hikayat raja-raja lagi seperti
dahulu kala itu, tetapi punya tendensi menceritakan para
"pelakon-pelakon"  utama yang terbayang muncul di atas "panggung"
sejarah itu...

Salam,

MakNgah

-- Sjamsir Sjarif


--- In [EMAIL PROTECTED], jamaludin mohyiddin <[EMAIL PROTECTED]>
wrote:
>
> Angku angku yang hambo hormati,
>
> Pendekatan multi-disciplinary atau multi-dimensional adalah satu cara
yang bagus dalam menceritakan PRRI. Salah satu nya apa yang di usulkan
oleh MakNgah. Tuliskan pengelaman pengelaman, kesah kesah peribadi yang
berunsurkan pendukungan, pelanggaran atau penyalahgunaan HAM rakyat
biasa. Di zaman dahulu kala, sejarah di Alam Melayu lazimmya
menceritakan kesah istana atau disebut bangsawan. Sejarah ini umumnya
sejarah bangsawan. Penulisan sejarah dikala ini tidak berghairah
menceritakan hal atau gulongan rakyat biasa. Peristiwa PRRI bukannya
cerita atau sejarah orang atasan, juga berbicara sejarah rakyat biasa.
Ianya cerita rakyat. PRRI bukan hanya
> sejarah ide atau penafsiran
> kepada sesuatu.
>
> Untuk berlaku adil terhadap peristiwa PRRI dan meletakkan historical
perspective yang benara benar berimbang dan adil dalam penulisan dan
pensejarahan PRRI dan dalam usaha mencari i'tibar dan pendidikan kepada
generasi mendatang, pendekatan multi-disciplinary ini akan banyak
membantuan. Penulisan atau pensejarahan PRRI memerlukan sumber
keshahihan penceritaan.  Oleh kerana para cerdik pandai Minang
sudah terbiasa dengan disiplin ilmu periwayatan hadiths dimana
keshahihan meriwayatkan sebuah hadiths di jadikan inti menshahihkan
sebuah hadiths dan meletakkan tapak ilmiyyah sebuah hadiths, maka kita
tidak ragu ragu keilmiyyahan dan keshahihan pensejarahan PRRI. Mudah
mudahan projek penulisan sejarah PRRI ini berjalan lancar. Ianya akan
menjadi bahan rujukan dan i'tibar yang amat berguna sekali bagi generasi
sekarang dan mendatang.
>
> --- On Sun, 6/8/08, hambociek <[EMAIL PROTECTED]>
> wrote:
> From: hambociek <[EMAIL PROTECTED]>
> Subject: [EMAIL PROTECTED] Ulasan- sejarah PRRI
> To: RantauNet@googlegroups.com
> Date: Sunday, June 8, 2008, 1:16 AM
>
> Angku Abraham Ilyas,
>
> Yang penting lagi dikumpulkan bukan cerita-cerita dari apa yang
> dinamakan "pelaku" itu tetapi cerita-cerita pengalaman penduduk
> kampuang biasa mengenai apa yang mereka alami waktu perang saudara
> itu. Data seperti itu penting dalam penggalian sejarah di masa depan.
>
> Contoh satu cerita misalnya di Lapau ini dengan Posting "Lentera"
> dari Angku Lembang, salah satu contoh. Ratusan kalau tidak ribuan
> cerita-cerita pribadi mungkin dapat dikumpulkan. Antara lain-lain
> misalnya bagaimana pengalaman ibu-ibu di kampuang yang
> dikonsentrasikan di kamp-kamp atau "boks" setiap malam di luar
> kemauan
>
> mereka.
>
> Salam,
> --MakNgah
>
> --- In [EMAIL PROTECTED], Datuk Endang 
> wrote:
> >
> > Pak Abraham yang ambo hormati.
> > Apa yang bapak sampaikan mudah-mudahan sebenarnya banyak
> memberikan retrospeksi terhadap makna perjuangan ...
> > Wassalam,
> > -datuk endang
> >
> > --- On Mon, 5/19/08, Abraham Ilyas abrahamilyas@ wrote:
> >
> > >
> > > Untuk kisah lain yang sifatnya catatan pribadi, sebaiknya
> > > ditulis sendiri oleh pelaku dalam bentuk file biasa
> > > menggunakan word. Anak-anak dari para pelaku agar mendorong
> > > ayah mereka untuk bercerita dan mencatatnya. Selanjutnya
> > > catatan ini dikumpulkan oleh seseorang.
> > > Salam,
> > > Abraham Ilyas



--~--~-~--~~~---~--~~
===
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
===
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED]
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===

[EMAIL PROTECTED] Re:[EMAIL PROTECTED] diatas ulasan- sejarah PRRI

2008-06-08 Terurut Topik jamaludin mohyiddin
Angku angku yang hambo hormati,

Pendekatan multi-disciplinary atau multi-dimensional adalah satu cara yang 
bagus dalam menceritakan PRRI. Salah satu nya apa yang di usulkan oleh MakNgah. 
Tuliskan  pengelaman pengelaman, kesah kesah peribadi yang berunsurkan 
pendukungan, pelanggaran atau penyalahgunaan HAM rakyat biasa. Di zaman dahulu 
kala, sejarah di Alam Melayu lazimmya menceritakan kesah istana atau disebut 
bangsawan. Sejarah ini umumnya sejarah bangsawan. Penulisan sejarah dikala ini 
tidak berghairah menceritakan hal atau gulongan rakyat biasa. Peristiwa PRRI 
bukannya cerita atau sejarah orang atasan, juga berbicara sejarah rakyat biasa. 
Ianya cerita rakyat. PRRI bukan hanya
 sejarah ide atau penafsiran
 kepada sesuatu. 

Untuk berlaku adil terhadap peristiwa PRRI dan meletakkan historical 
perspective yang benara benar berimbang dan adil dalam penulisan dan 
pensejarahan PRRI dan dalam usaha mencari i'tibar dan pendidikan kepada 
generasi mendatang, pendekatan multi-disciplinary ini akan banyak membantuan. 
Penulisan atau pensejarahan PRRI memerlukan sumber keshahihan 
penceritaan.  Oleh kerana para cerdik pandai Minang sudah terbiasa dengan 
disiplin ilmu periwayatan hadiths dimana keshahihan meriwayatkan sebuah hadiths 
di jadikan inti menshahihkan sebuah hadiths dan meletakkan tapak ilmiyyah 
sebuah hadiths, maka kita tidak ragu ragu keilmiyyahan dan keshahihan 
pensejarahan PRRI. Mudah mudahan projek penulisan sejarah PRRI ini berjalan 
lancar. Ianya akan menjadi bahan rujukan dan i'tibar yang amat berguna sekali 
bagi generasi sekarang dan mendatang. 

--- On Sun, 6/8/08, hambociek <[EMAIL PROTECTED]>
 wrote:
From: hambociek <[EMAIL PROTECTED]>
Subject: [EMAIL PROTECTED] Ulasan- sejarah PRRI
To: RantauNet@googlegroups.com
Date: Sunday, June 8, 2008, 1:16 AM

Angku Abraham Ilyas,

Yang penting lagi dikumpulkan bukan cerita-cerita dari apa yang 
dinamakan "pelaku" itu tetapi cerita-cerita pengalaman penduduk 
kampuang biasa mengenai apa yang mereka alami waktu perang saudara 
itu. Data seperti itu penting dalam penggalian sejarah di masa depan.

Contoh satu cerita misalnya di Lapau ini dengan Posting "Lentera" 
dari Angku Lembang, salah satu contoh.  Ratusan kalau tidak ribuan 
cerita-cerita pribadi mungkin dapat dikumpulkan. Antara lain-lain 
misalnya bagaimana pengalaman ibu-ibu di kampuang yang 
dikonsentrasikan di kamp-kamp atau "boks" setiap malam di luar 
kemauan

 mereka.

Salam,
--MakNgah


--- In [EMAIL PROTECTED], Datuk Endang <[EMAIL PROTECTED]> 
wrote:
>
> Pak Abraham yang ambo hormati.
> Apa yang bapak sampaikan mudah-mudahan sebenarnya banyak 
memberikan retrospeksi terhadap makna perjuangan ...
> Wassalam,
> -datuk endang
> 
> 
> --- On Mon, 5/19/08, Abraham Ilyas [EMAIL PROTECTED] wrote:
> 
> > 
> > Untuk kisah lain yang sifatnya catatan pribadi, sebaiknya
> > ditulis sendiri oleh pelaku dalam bentuk file biasa
> > menggunakan word. Anak-anak dari para pelaku agar mendorong
> > ayah mereka untuk bercerita dan mencatatnya. Selanjutnya
> > catatan ini dikumpulkan oleh seseorang. 
> > Salam, 
> > Abraham Ilyas


  
--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---



[EMAIL PROTECTED] Cinta sejati

2008-06-08 Terurut Topik suheimi ksuheimi

Cinta sejati
    Seorang 
hamba sahaya yang bernama sauber amat menyayangi dan merindui nabi Muhammad 
SAW, sehari saja tidak berjumpa dia merasakan seperti berpisah dalam jangka 
waktu bertahun-tahun, kalau diberikan kesempatan dan kalau boleh dia memilih 
bisa justru ia berharap bisa bersama dengan Muhammad SAW  setiap waktu dan 
sepanjang masa, jika tidak bertemu dengan rasul dia amat sedih dan murung dan 
sering kali menangis, Rasulullah juga demikian terhadap Saubat, Rasulullah 
mengatahui betapa hebatnya kasih sayang sobat terhadap dirinya. Suatu hari 
sauber berjumpa rasul, ia rasul saya sebenarnya tidak sakit tapi saya sangat 
sedih jika berpisah dengan mu dan sangat sedih tidak bertemu dengan mu  
walau sekajap saja, jika bertemu barulah hati saya menjadi tenang hati saya 
menjadi tenang, tapi apabila memikir akhirat kelak, hati saya kembali merasa 
cemas, saya takut tidak bisa kembali bertemu lagi
 dengan mu kedudukan mu sudah tentu di surga yang tinggi, sedangkan saya surga 
paling bawah pun belum tentu bahkan boleh jadi saya termasuk penghuni neraka. 
Ya Rasulullah pada saat itu tentu saja saya tidak akan bertemu lagi dengan mu, 
mendengar kata-kata sauber baginda rasulullah merasa sangat terharu, pun beliau 
tidak dapat berbuat apa-apa karena itu merupakan urusan Allah  . Setelah 
peristiwa tersebut turunlah wahyu kepada rasul bahwa barang siapa yang taat 
kepada Allah   dan rasulnya maka mereka akan diberikan nikmat oleh 
Allah   untuk ikut bersama para nabi, suhada, dan orang-orang yang 
sholeh dan mereka yang sebaik-baik teman, mendegarkan jamin Allah   
itu sauber menjadi gembira. Muram dan ihtibar yang bisa kita ambil bahwa cinta 
kepada rasul adalah cinta sejati yang dilandaskan oleh keimanan, mencintai 
rasul berarti mencintai Allah  , kita pasti akan bersama siapa pun yang 
kita sayingi jika didunia mencintai
 dan menyanyi nabi, maka insyaAllah   kita akan bersama nabi 
diakhirat kelak. Pasangan sahabat yang berjumpa dan berpisah karena 
Allah   semata-mata akan medapatkan naungan arsy dari akhirat kelak. 
Rasulullah memberi safaat kepada siapapun diantara umatnya yang mengasihi 
dirinya. Dan sebaik-baik sahabat serta pasangan adalah mereka yang bersahabat 
atas landasan agama dan semata-mata karena Allah  . 
 
 
,Tulisan ini dapat dilihat di Website WWW.ksuheimi.blogspot.com 


  
--~--~-~--~~~---~--~~
=== 
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet
- Tulis Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting
- Dilarang mengirim email attachment! Tawarkan kepada yg berminat & kirim 
melalui jalur pribadi
- Dilarang posting email besar dari >200KB. Jika melanggar akan dimoderasi atau 
dibanned
- Hapus footer & bagian tdk perlu dalam melakukan reply
- Jangan menggunakan reply utk topik/subjek baru
=== 
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED] 
Daftarkan email anda yg terdaftar pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Untuk dpt melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===
-~--~~~~--~~--~--~---