Belum Ditetapkan Siapa Yang Bangun Istano Pagarruyung


18-03-2008

PADANG-Istano Basa Pagaruyung di Batusangkar yang terbakar tahun lalu, 
pembangunannya belum juga mulai dilaksanakan. Belum terlaksananya pembangunan 
hal itu dikarenakan masih belum ditetapkan siapa yang akan membangunnya.


"Pembangunan Istano Pagarruyung masih belum bisa dilakukan. Hingga saat ini tim 
pelaksana sedang memberikan laporan kepad tim evaluasi. Nanti setelah itu 
barulah tim evaluasi menentukan siapa yang akan membangunnya," ungkap ketua 
panitia pembangunan Istano Pagarruyung, Marlis Rahman.

Sementara itu, kata Marlis, dana yang sudah terkumpul dari sumbangan masyarakat 
sebanyak Rp 13 miliar diluar sumbangan dari Menteri Kebudayaan dan Pariwisata 
Republik Indonesia sebesar Rp 10 miliar. Pemerintah Propinsi Sumatera Barat 
berharap kepada Menteri Kebudayaan dan Pariwisata supaya menyerahkan dana 
pembangunan itu dalam bentuk hibah supaya lebih memudahkan dalam pelaksanaan 
proses tender.

"Kalau dana itu diserahkan dalam bentuk hibah dan proses tendernya diadakan di 
<?XML:NAMESPACE PREFIX = ST1 />Jakarta, pemenangnya nanti tidak tahu persis 
bagaimana spesifikasinya.  Pada prinsipnya Pak Menteri Kebudayaan dan 
Pariwisata sudah setuju dan saya sudah ketemu dengan Dirjen Destinasi. Tinggal 
menunggu dari Jakarta lagi,"  kata Marlis Rahman.

Gedung yang pertama kali akan dibangun kata Marlis Rahman adalah gedung 
Kerapatan Adat Alam Minangkabau atau LKAAM, baru gedung tambahan lain sesuai 
dengan master plan yang sudah dibuat Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Republik 
Indonesia. (musfah)

© 2007 PADANGMEDIA.COM - TERBETIK TERBERITA 

 

 


        





 


The above message is for the intended recipient only and may contain 
confidential information and/or may be subject to legal privilege. If you are 
not the intended recipient, you are hereby notified that any dissemination, 
distribution, or copying of this message, or any attachment, is strictly 
prohibited. If it has reached you in error please inform us immediately by 
reply e-mail or telephone, reversing the charge if necessary. Please delete the 
message and the reply (if it contains the original message) thereafter. Thank 
you.


--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
===============================================================
UNTUK DIPERHATIKAN:
- Wajib mematuhi Peraturan Palanta RantauNet, mohon dibaca & dipahami! Lihat di 
http://groups.google.com/group/RantauNet/web/peraturan-rantaunet.
- Tuliskan Nama, Umur & Lokasi anda pada setiap posting.
- Hapus footer & bagian yg tidak perlu, jika melakukan reply.
- Email attachment, DILARANG! Tawarkan kepada yg berminat & kirim melalui jalur 
pribadi.
- Posting email besar dari >200KB akan dibanned, sampai yg bersangkutan minta 
maaf & menyampaikan komitmen mengikuti peraturan yang berlaku.
===============================================================
Berhenti, kirim email kosong ke: [EMAIL PROTECTED]

Daftarkan email anda pada Google Account di: 
https://www.google.com/accounts/NewAccount?hl=id
Agar dapat melakukan konfigurasi keanggotaan di:
http://groups.google.com/group/RantauNet/subscribe
===============================================================
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Kirim email ke