Seiring dengan kemajuan ilmu pengetahuan pada bidang teknologi informasi
(TI), vendor yang bergerak pada bisnis TI pun ikut mengecap manisnya
kemajuan itu. Produk-produk mereka makin berkembang dan beragam mulai
dari perangkat keras sampai peranti lunak untuk menghadirkan dan
memenuhi kebutuhan solusi-solusi bagi perusahaan dan individu.

Namun, konsekuensinya para vendor memerlukan banyak tenaga ahli untuk
mengembangkan produknya. Demikian juga tenaga ahli untuk membantu
pengimplementasian solusi yang akan diberikan bagi para pelanggan.

Tak pelak pemenuhan akan tenaga ahli TI pun menjadi semakin penting.
Jika kita merujuk pada kondisi di Indonesia, kendala yang ditemui belum
banyak lembaga pendidikan yang didirikan untuk memasok tenaga TI.
Beberapa perusahaan IT di Indonesia menyiapkan berbagai program untuk
merekrut tenaga IT, diantaranya :
PT SAP Indonesia, meluncurkan SAP e-Academy di Indonesia yakni sebuah
program pelatihan enterprise resource planning (ERP) bersertifikat
melalui pembelajaran online.
PT Oracle Indonesia, dengan program Oracle Academy.
Kemudian IBM baru-baru ini juga melakukan kerja sama dengan Universitas
Bina Nusantara dalam pengadopsian Service Science Management, Service
Oriented Architecture, dan software DB2.

Dikutip dari www.bisnis.com
baca selengkapnya di http://web.bisnis.com/artikel/2id1492.html




------------------------------------

-- 
www.itcenter.or.id - Komunitas Teknologi Informasi Indonesia 
Gabung, Keluar, Mode Kirim : [EMAIL PROTECTED] 

Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/ITCENTER/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/

Kirim email ke