> 1. Gimana caranya supaya saya bisa "mount" HD windows saya, karena saya
gak
> bisa buka HD Windows (NTFS & Fat32) di Linux.

aku coba jawab ya, cmiiw :-)
edit di /etc/fstab, ini aku contohkan yang di ubuntu ku :

o ya sebaiknya di copy dulu ya fstab nya pake :

cp /etc/fstab /etc/fstab.asli (pake root)

trus isi fstab nya :

/dev/hda6    /media/Data    vfat    defaults,utf8,umask=007,gid=46    0    1

ket:
/dev/hda6 merupakan letak partisi windows
/media/Data adalah mount point, jadi di linux, di directory mana isi hda6
akan ditampilkan
vfat merupakan type partisinya, jika ntfs, ganti aja dengan ntfs
defaults.... adalah tab options...
0 dan 1 : tab dump dan pass..

semua nya dipisahkan dengan tab, trus kalo mau jelas lagi
baca man fstab...disitu parameter nya macem2 aku ga ingat ^_^
semoga berguna

newbie yg lagi belajar;
popo ^_^








This e-mail message may contain legally privileged and/or confidential 
information. If you are not the intended recipient(s), or the employee or agent 
responsible for delivery of this message to the intended recipient(s), you are 
hereby notified that any dissemination, distribution or copying of this e-mail 
message is strictly prohibited. If you have received this message in error, 
please immediately notify the sender and delete this e-mail message from your 
computer.



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke