Dear Linuxers,

Saya tertarik ingin menggunakan LDAP sebagai media penyimpanan address book.
Yang jadi pertanyaan, bagaimana mengatur hak akses (read/write) suatu OU untuk seseorang.
sehingga seseorang berhak mengatur isi OU nya sendiri.


sudah mencoba mengcopy dari slapd.access.conf namun belum sukses.
ada yang sudah pernah coba hal spt ini ?

salam,
tonist

--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke