...
thks atas responsnya pak....
sepertinya tdk bentrok devicenya...
saya juga rada bingung...bila jumper di HD saya set sbg master dan di BIOS
terdeteksi sbg secondary master, akan keluar spt itu...tetapi bila jumper
saya cabut dan tdk terdeteksi di BIOS, maka centos berjalan lancar dan HD
dikenali linux sbg /dev/hdc...
/dev/hdc itu jadi secondary slave kah?
mungkin urutan kabel, kadang saya coba-coba kalau ngehang berarti ada
yang bentrok atau kurang pas

saya rencananya /dev/hdc ini untuk backup /dev/hda (  /dev/hda1-3 ) dg
"rsync"....
oiya sekalian tanya, field pertama pd fstab bisakah LABEL diganti dg device
( /dev/hda1-3 ) untuk di centos ?
AFAIK bisa, saya malah jarang pake label. gak mudheng soalnya:D
rgds,

Ternyata di PC lain yg terinstall Centos 5, penambahan HD berjalan lancar.
kondisinya sama :
1. Primary Master isi Centos 5
2. Secondary Master, HD yg mau ditambahkan.
tidak ada HD dan CDROM...
Mungkin benar device-nya conflict, saya belum tahu log-nya yg mana ya ? atau mungkin BIOS-nya yg bermasalah... Tp gpp deh saya cuma penasaran aja, HD tambahan itu skr udah bisa booting kalo dijadikan Primary Master.
Langkah yg saya jalankan begini :
1. HD itu dijadikan Secondary Master, jumper diset CS, entah knapa ga' tampil di BIOS, tp di Centos bisa dikenal /dev/hdc
2. bikin partisi, format , label, mount /dev/hdc1-2ke /mnt/hdc1-2
3. Copy isi /mnt/hda1-2 ke /mnt/hdc1-2 dg rsync.
4.  pindahin HD ke Primary Master, set jumper ke master,
5. Masukan CD 1 Centos, masuk linux rescue, install GRUB di MBR,aktifkan swap
6. Reboot

kalo field pertama di fstab saya ganti dg nama device. Memang dapat berjalan
lancar, tp pas loading GRUB sepertinya tetep manggil SWAP-hda3,
ngilangin-nya dimana saya lom tahu, dimana ya ?

thks

Legowo



---------------------------------------------------------------------------------------------
+++++++++++++++++++  Scanned by our internal antivirus  +++++++++++++++++++
---------------------------------------------------------------------------------------------



--
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke [EMAIL PROTECTED]
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke