----- Original Message -----
From: "tukang ketik" <doeniam...@gmail.com>
To: tanya-jawab@linux.or.id
Sent: Wednesday, May 6, 2009 5:50:43 PM GMT +07:00 Bangkok, Hanoi, Jakarta
Subject: [tanya-jawab] jendela pada gelap setelah main2 compizconfig nya ubuntu

dh compizconfiger,

fyi: ubuntu
saya lagi nyobain dan clack-click2 di compizconfig manager,
salah satu effect membuat layar window yg aktif jadi hitam, jadi misalnya
saya click application muncul sub menu, nah sub menunya itu hitam
semua dst untuk jendela2 yang baru kebuka.
Bagaimana cara mengembalikan compizconfig ke settingan awal,
saya sudah coba waktu login select sessionnya saya ganti2 ke
Failsafe GNOME, kmd Run Xclient script, gak hilang2 tuh warna hitamnya.

Thanks

Bisa lebih jelas, gelapnya karena efek yg mana ? trus vga card anda apa ? merk, 
type, buatan mana, beli dimana, kontan apa utang, :=)) dengan klu dan 
pertanyaan yang baik, akan lebih mudah mendapatkan jawaban yang baik.

salam

-- 
FAQ milis di http://wiki.linux.or.id/FAQ_milis_tanya-jawab
Unsubscribe: kirim email ke tanya-jawab-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info milis selengkapnya di http://linux.or.id/milis

Kirim email ke