Bagi Anda 
pengguna internet, tentunya  kecepatan koneksi internet sangat 
menentukan kinerja Anda. Secara  default OS windows 
sudah membatasi bandwidth untuk koneksi internet  sebanyak 20% dari 
total bandwidth yang seharusnya bisa maksimal. Jika Anda ingin menambah  
bandwidth internet supaya koneksinya terasa lebih cepat, Anda bisa  
melakukannya dengan cara mengurangi atau mengosongkan batasan bandwidth 
 tersebut. Hal ini dilakukan agar bandwith yang ada dapat digunakan  
dengan maksimal. Caranya 
seperti dibawah ini :Klik StartKlik
 RunKetik
 gpedit.mscKemudian
 pilih OKKlik
 Administrative TemplatesKlik
 NetworkSetelah
 terbuka klik QoS Packet schedulerKemudian
 klik Limit Reservable BandwidthSetelah
 terbuka ubah setting menjadi EnableKemudian
 ubah Bandwidth Limitnya menjadi 0Klik
 ApplyKemudian
 pilih OKTerakhir
 keluar dari menu dan restart komputer.     
Sumber : 
http://website-bizweb.blogspot.com/2010/07/tips-mempercepat-koneksi-internet.html


Kirim email ke