On 02/15/2012 11:24 AM, Rusmanto wrote:
Linux Foundation mengumumkan hasil survey bahwa 8 dari 10 perusahaan
akan merekrut SDM Linux sebagai prioritas pada 2012.
Tapi profesional Linux sulit didapatkan. Jadi?

Rangkuman (copy-paste):
- Eight in ten recruiters say hiring Linux talent is a priority in 2012.
- Managers report they’re hiring more Linux professionals relative to
other skill areas in the next six months.
- Linux professionals are hard to find, garnering higher salaries and
better bonuses.

Sumber:
http://www.linuxfoundation.org/news-media/announcements/2012/02/2012-linux-job-forecast-demand-rise

Rus


Mohon masukkan dan sharingnya dari rekan - rekan.
1. Apakah hasil surveynya juga masih relevan dengan kondisi di tanah air?
2. Apakah Linux Talent, baru akan dianggap sebagai Linux Professional jika 
sudah bersertifikat?
3. Dimanakah batasan antara yang profesional dan tidak profesional?

Terima kasih.

--
Berhenti langganan: linux-aktivis-unsubscr...@linux.or.id
Arsip dan info: http://linux.or.id/milis

Kirim email ke