Assalamualaikum warahmatullah wabarakatuh...

Alahamdulillah rekan2 masih punya hasrat tuk bertanya dan menjawab dalam forum 
assunah kita ini,sedikit menjelaskan tentang wahabiah yang pernah saya kaji 
singkat, syaikh Muhammad bin Abdul Wahab adalah seorang ulama besar yang 
dikenal dikalangan orang arab pada abad ke-12 hijriyah lalu beliau termasuk 
ulama besar yang mmpunyai pengikut yang banyak dan terisar juga dalam mengisi 
ilmu agama islam dan mempunyai visi tuk mengembalikan ajaran Islam yang suci 
dan murni.

Beliau juga temasuk sebagaimana ungkapan rasulullah : " ada dua hal yang ku 
wasiatkan kepada kamu,, jika kedua nya baik maka akan baiklah kehidupan manusia 
itu, dan jika sebaliknya maka kehancuran lah yang akan kamju terima dan kamu 
hadapi,,dua hal ini yaitu seorang ulama dan seorang 'umara' yang adil dan 
soleh".

Syaikh Muhammad bin Abdul Wahab termasuk seorang ulama yang insya allah sesuai 
dengan ungkapan Nabi kita diatas dimana ibn wahab ini adalah ulama yang dikenal 
ditengah2 masyarakat Islam dan para pemimping bangsa arab sewaktu dia hidup dan 
sampai sekarang.

Singkatnya...,dulu saya juga punya perasaan kurang setuju tentang apa yang 
dilandaskan oleh orang2 yang menganggap diri mereka wahabiah, banyak diantara 
pengikut2 beliau yang masyhur di tengah kalangan ummat Islam. diantaranya : 
ibunu taymiyah, ibnu baz, ibnu 'utsaimin, syekh muqbil dan lain2.

Dari sekian kajian yang saya ikutin, permasalahn yang paling urgen di bahas 
oleh ibnu wahab dan pengikut nya ini ialah pemurunian ketauhidan yang saat 
sekarang ini banyak bercampur baur dengan adat istiadat atau perluasan agama 
yang makin menyeleleweng dari hakikatnya.

Maka oleh karena itu tuduhan terhadap Ibnu wahab tidak boleh kita terima secara 
muthlak jika kita sendiri belum mengetahui beliau dan kitab2 yang dikarang 
beliau sendiri.

Saya menjumpai sebuah kitab di Mesir yang menyanggah besar2an tentang 
permasalahan2 hukum yang di sampaikan oleh beliau dan para pengikut nya, 
diantaranya : zikir jemaah, berdoa dengan menanggahkan tangan, tawasshul, dan 
banyak lagi permasalahan yang beliau tuduh untuk menjelekkan ibnu wahab dan 
para tabi'in nya, banyak para maktabah2 islam disni yang menjual tentang 
karangan2 beliau dan itu sangat mudah tuk didapatkan.

Ibnu wahab sendiri adalah seorang ulama yang pakar tentang ilmu agama seperti 
hadist dan tafsir alquran, banyak orang mengatakan bahwa, ibnu wahab ini adalah 
seorng ulama yang keras dan terlalu cepat untuk mengatakan seseorang kafir atau 
dengan ungkapan lain nya, membid'ah kan pekerjaan orang laen.

Sebenarnya, dalam kitab Fitnat at Takfir yang dikarang oleh syekh albani 
menyebutkan kejelasan dan kriteria serta dalil disaat ungkapan itu telah sesuai 
tuk di ungkapkan dan mempunyai bukti jelasannya, nah, disini saya ingin 
menjelaskan,jangan semudah itu kita ikut menuduh dan menghina seorang ulama 
besar ini dan mari kita mulai mengkaji dan membuktikan apakah tuduhan terhadap 
beliau itu ada dasar jelas nya dan dari mana sumber nya?

Mudah2an kita termasuk ummat manusia yang sering mengkaji ilmu agama yang luas 
ini dan tidak saling menyalahkan, seperti ungkpan yang sering beliau jelaskan 
dalam kitab2 nya: "mari kita kembali kepada ajaran Ahlu as Sunnah wal Jama'ah 
yang suci dan murni". Dan belum pernah saya ketemuin yang beliau sendiri 
mengatakan dirinya "saya ahlus sunnah waljamaah seperti dalam ungkapan hadist 
yang sering kita dengar dan kita ketahui".

Barang siapa yang berhujat dalam kejahilian maka bertambah2lah kebodohan yang 
akan ia terima dan barang siapa yang berhujat dalam kebaikan dan ilmu agama 
untuk saling bertanya dan memberi kan pernjalsan,,maka keberuntungan lah yang 
akan ia terima di dunia dan akhirat,aminnn.

id ana [EMAIL PROTECTED]
Mahasiswa Azhar Cairo

Wassalam

----- Original Message -----
Posted by: "anNajiyah.notLong.com" 
Sun Apr 8, 2007 8:07 pm (PST)
Assalaamu'alaikum wa rahmatullah wa barakaatuh

Ikhwan/akhwat semuanya, ada yang mempunyai koleksi artikel tentang Wahabi?
Maksud saya, koleksi artikel BANTAHAN atas TUDUHAN wahabi yang dialamatkan 
kepada salafiyyin. Akhir2 ini saya banyak menemui syubhat seputar kata wahabi 
ini, dan saya merasa perlu meng-counternya, namun kurang memiliki ilmu.

Kalau ada yang punya, harap di-share di milis (supaya yang lain mendapat juga), 
atau dikirimkan via japri (kalau artikelnya terlalu besar). Kalau ada yang 
memiliki link kepada asatidz (ustadz-ustadz), mungkin bisa diminta menuliskan 
bantahan atas syubhat wahabi ini. [tentu kalau tidak memberatkan]

Jazakumullahu khairan katsiran
Wassalaamu'alaikum wa rahmatullah wa barakaatuh
Haryo


Website anda: http://www.assunnah.or.id & http://www.almanhaj.or.id
Website audio: http://assunnah.mine.nu
Berhenti berlangganan: [EMAIL PROTECTED]
Ketentuan posting : http://www.assunnah.or.id/ragam/aturanmilis.php 
Yahoo! Groups Links

<*> To visit your group on the web, go to:
    http://groups.yahoo.com/group/assunnah/

<*> Your email settings:
    Individual Email | Traditional

<*> To change settings online go to:
    http://groups.yahoo.com/group/assunnah/join
    (Yahoo! ID required)

<*> To change settings via email:
    mailto:[EMAIL PROTECTED] 
    mailto:[EMAIL PROTECTED]

<*> To unsubscribe from this group, send an email to:
    [EMAIL PROTECTED]

<*> Your use of Yahoo! Groups is subject to:
    http://docs.yahoo.com/info/terms/
 

Kirim email ke