Dear netters,

Kalo saya baca posting artikel kiat menidukan bayi ko' kayaknya gampang
banget ya? Padahal anak saya aduuh...susah sekali tidurnya, maunya digendong
terus.
Kalo digendong, tidur siangnya bisa agak lama, ampe satu jam lebih, tapi
kalo ditidurkan di tempat tidur biasanya langsung bangun trus nangis atau
tidur tapi cuma 10 menit-an.
Kalo tidur malem biasanya mau ditaruh, tapi sering juga maunya tidur sambil
digendong, ampe pinggang saya sakit banget krn tidur sambil duduk dan
nggendong.

Trus kalo siang juga maunya digendong terus,  shg saya hampir tidak bisa
melakukan aktivitas di rumah. Biasanya saya taruh dia di kereta dorong
sambil menemani saya masak dll, tapi belakangan ini dia nggak mau begitu
lagi.
Pernah saya biarkan dia nangis terus, tapi nggak tega juga krn ujung2nya
pasti muntah kalo abis nangis kejer.
Mohon sharing pengalaman rekan semua, krn pembantu saya bentar lagi mau
pulang :(
Maaf klu kepanjangan

nb:
Ini saya nulis imel pun sambil nggendong kayra yg lagi bobo :p

salam,
mamanya Kayra


----------------------------------------------------------------------------
 Ikuti polling TELKOM Memo 166 di www.plasa.com dan menangkan hadiah masing-masing Rp 
250.000 tunai
 ----------------------------------------------------------------------------

---------------------------------------------------------------------
>> Parade Parcel Indokado 2002-2003 - Buy 10, Get One Free! ----> 
>http://www.indokado.com/parcel2002.html
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke