Saya ada titipan pertanyaan nih dari teman, .

Anaknya (perempuan, 4 tahun) sejak kecil sering sekali mimisan.  Kalau kecapean 
sedikit, langsung keluar darah dari hidungnya lumayan banyak, atau kalau sakit 
seperti batuk or pilek, mimisan juga.  Dia sudah tanya ke dokter, kata 
dokternya ngga apa2.  Anak itu sering mimisan karena selaput di hidungnya 
tipis.  Tapi teman saya ini dengar juga (ga tau info dari mana) kalau mimisan 
ini bisa jadi tanda2 kanker darah.  Sebenarnya yang bener gimana sih?  mohon 
infonya. 

Thanks in advance.

Rini Rusli

Kirim email ke