Untuk mencegah pusar bodong, setahu saya [ini juga saran dari mami ku]
setelah puput pusar [bayi sekitar umur 10 hari] pd saat mengganti gurita
diselipkan uang logam seukuran coin Rp. 50,- tapi kalo bisa yg lebih
berat yg sudah dicuci bersih dan dibungkus kain kasa, diletakkan di
tengah pusar baru ditahan dengan tali gurita yg diikatkan ke perut bayi.

Tapi kalo menurut suster di RSB pusar bodong itu biasanya turunan???
Nggak tau benar tidaknya ya...
 
Maaf klo kurang membantu. 
Mama Sam
 
-----Original Message-----
From: Security Sumbawa Operator [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: 20 Juli 2003 11:02
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] Bodong
 
Bapak/Ibu,
Anak saya pusarnya nonjol alias bodong, katanya bisa dimasukin, apa
benar ? bagaimana caranya?. Usianya sekarang 14 bulan apa masih bisa ?.
Kalau ada yang punya pengalaman boleh donk sharing disini. 
Terimakasih sebelumnya.
salam,
Ibunya Icut

Kirim email ke