Untuk TORCH, kalau hasil IGG yang tinggi gak papa gak usah diobati (saya IGG
tokso tinggi banget duluu). Kalo IGM yang tinggi, wah ini perlu peran pak
dokternya.

On 2/28/07, Sylvia Radjawane <[EMAIL PROTECTED]> wrote:

Hi pak Paulus,

Untuk ibu hamil, biasanya sih item yang perlu diperiksa dalam lab. test
tergantung dari hasil konsultasi dengan DSOG-nya.

Yang standar: test urine dan darah. Test urine untuk tahu kadar gula dan
protein dalam darah (supaya bisa dikenali lebih dini adanya resiko
diabetes
atau gangguan ginjal).  Test darah untuk tahu secara general kondisi Hb
(walau umum agak rendah dari normal untuk ibu hamil), Hepatitis B, TORCH
(toksoplasmosis, rubella, CMV, Herpes) sampai resiko AIDS, ACA, Lupus,
dll.). Juga sangat penting juga untuk memastikan golongan darah dan rhesus
sang ibu hamil :)

Item lainnya bisa ditambahkan/dikurangi/dimodifikasi, tergantung dari
hasil
pemeriksaan DSOG, khususnya dari summary beliau setelah dengar penjelasan
sang ibu hamil, mis: riwayat kesehatan sang ibu, riwayat kesehatan
keluarga
ibu/suaminya, riwayat kehamilan sebelumnya (kalau kehamilan ini bukan yang
pertama).

cheers,
Sylvia - mum to Jovan & Rena


On 2/28/07, paulus <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
> Dear smart parents,
>
> Please sharingnya dong....
> Item pemeriksaan test laboratorium apa saja yang perlu dilakukan pada
ibu
> hamil dan apa fungsinya?


<deleted>

Kirim email ke