Itu hasil kerjaan IT di kantor Ibu Fiona. Mereka menginstal software filter bernama Blue Coat Web Filter. Program filter biasanya memblok situs yang masuk kategori Public Proxy karena situs-situs tersebut menjadikan program filter tidak berguna.

IT yang pintar tidak pernah memblok situs. Mereka mencekik alokasi bandwidth sehingga akses ke situs-situs tersebut (misalnya YouTube) menjadi megap-megap dan tidak akan pernah berhasil.

fiona wrote:
Erik dan smua yang dah ngasih trik2 ngakalin pemblokiran.. hiks.. saya tetap
tidak bisa buka dari kantor:

  Access Denied (policy_denied)

 Your system policy has denied access to the requested URL.
For assistance, contact your network support team.

Your request was categorized by Blue Coat Web Filter as 'Proxy Avoidance'.
If you wish to question or dispute this result, please click
here<http://sitereview.bluecoat.com/sitereview.jsp?referrer=136&url=http://www.spysurfing.com/>.


Ntar coba dari rumah deh... welleh.. MP-ku gimana nasibnya dong yah..?
(gak  pake speedy sih, pake fastnet.. cuma belom coba lagi nih)..


fiona



--------------------------------------------------------------
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]
menghubungi admin, email ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke