Ibu Aulia,

Saya pernah membaca sebuah artikel dari majalah ayahbunda (saya lupa no)
bahwa ketika si ibu hamil dan masih menyusui, si ibu masih boleh memberikan
ASI buat si kakak hanya saja si ibu perlu ekstra tambahan nutrisi setiap
harinya krn ada 3 tubuh yang perlu nutrisi tsb memang yang terbesar
memerlukan nutrisi adalah si jabang bayi, si kakak masih dapat nutrisi
pengganti dari Makanan pendamping lainnya.

Kalo payudara ibu bengkak krn menyapih yang tiba2 dan ibu tidak ingin
memerahnya maka saya hanya dapat memberikan info bahwa payudara kita akan
terus berproduksi aktif jika kita memberikan ASI secara langsung tapi jika
kita memerah tanpa diberikan ASI langsung maka produksi ASI lambat laun akan
habis hanya saja ibu akan merasa tersiksa selama beberapa lama disebabkan
karena penyapihan yang mendadak.

Maaf jika kurang berkenan

Mama Andra
----- Original Message -----
From: "Nurwida Anas" <[EMAIL PROTECTED]>
To: <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Friday, October 24, 2003 9:49 AM
Subject: [balita-anda] Payudara bengkak karena menyapih


> Bismillaahir Rahmaanir Rahiim
>
> Assalamu'alaikum, Wr. Wb.
>
> Selamat pagi Ibu2 & Bapak2,
>
> Mau tanya donk....semalam saya mecoba menyapih anak saya 1,5 th (krn
> saya hamil 7 mingg). Pagi ini payudara saya bengkak sekali. Tolong
> sharenya donk jika diantara ibu2 disini ada yang punya pengalaman spt
> saya. Harus saya apakan payudara yg bengkak ini karena makin lama
> rasanya semakin sakit,  karena kalo saya perah berarti akan produksi
> terus donk.
>
> Terimakasih ya sebelumnya,
>
> Wassalamu'alaikum Wr Wb
>
> Ibu Aulia
>
>
>
>
>
>
>
>



---------------------------------------------------------------------
>> Mau kirim bunga hari ini ? Klik, http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke