di supermarket seperti carefour angkak ada kok mbak biasanya di bungkus kecil 
kecil, posisinya biasanya di dekat bumbu giling , satu meja sama kerupuk curah, 
gula batu, dll bumbu dapur yang juga dipaket kecil kecil.

--- On Wed, 2/11/09, Noni MT <n...@gramediabooks.com> wrote:

From: Noni MT <n...@gramediabooks.com>
Subject: RE: [balita-anda] angkak
To: balita-anda@balita-anda.com
Date: Wednesday, February 11, 2009, 10:32 PM

Mbak,
Carinya di toko obat cina, banyak kok
Bentuknya kayak beras, warna merah

Kalo buat anak 6 tahun, mbak larutin aja pake air hangat (airnya paling
2 sendok teh), kira2 6 butir, trus diminum spt biasa.

Air kelapa ijo juga bisa naikin trombosit, mbak.

Kemarin, anakku jg baru demam naik turun (antara 37 - 40)selama 6
hari... setelah cek lab macem2, kesimpulannya bukan tipus maupun DBD.
Tapi kena virus aja, Cuma rada bandel virusnya.
Skarang sih udah gak demam, Cuma masih pemulihan shg msh lemes. Buat
naikin tromobosit, aku Cuma kasih angkak dan air kelapa ijo.
Hope it helps ya mbak

 

-----Original Message-----
From: fithri Purwanti Devi [mailto:fithr...@lemigas.esdm.go.id] 
Sent: Thursday, February 12, 2009 9:55 AM
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: [balita-anda] angkak
Importance: High

dear all,

Tanya ya .., apakah benar angkak,cmiiw, itu dapat menaikkan trombosit ?
angkak itu terbuat dari apa? cara buatnya bgmana? utk usia 6th k atas
apa dapat diberikan?ktnya angkak terlalu keras?

utk pocari,cmiiw dan jus jambu bgmana? sebab suster menyarankan jgn
minum pocari dan jus jambu krm teralu asam khawatir perutnya sakit.

anakku trombositnya turun terus :-( dah hari ke 7

 

thanks,

 




--------------------------------------------------------------
Info tanaman hias: http://www.toekangkeboen.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Peraturan milis, email ke: peraturan_mi...@balita-anda.com
menghubungi admin, email ke: balita-anda-ow...@balita-anda.com




      

Kirim email ke