Bunda Afif..

Asalkan bayinya sehat nggak papa koq bu'....saya juga waktu si kecil 9bln ke
samarinda (naik pesawat 2 jam trus lanjut mobil 2jam juga)
Asalkan jangan lupa membawa persediaan obat2an untuk flu,batuk,panas (tanya
ke dsa nya untuk persiapan), mainan (untuk teman di perjalanan /kalau bosan
pasti teriak2 /nangis deh),
Baju hangat juga jangan lupa, baju ganti yg mudah diambil (takutnya pas masuk
angin terus muntah..jadi harus ganti baju),pampers,minyak telon, selama dalam
perjalanan kalau bisa perut si kecil dalam keadaan kenyang
Karena afif masih ASI lebih mudah deh bu..nggak repot kayak saya kemarin...
Semoga membantu...

Mama falhan

-----Original Message-----
From: bunda afif [mailto:[EMAIL PROTECTED] 
Sent: Wednesday, January 14, 2004 1:53 PM
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: [balita-anda] bawa bayi bepergian


Sudah pernah dibahas atau belum tentang membawa bayi bepergian. Saya
rencananya ada dinas luar dalam waktu dekat selama 1 minggu. Apakah aman
kalau membawa AFIF (umur 8 bulan) untuk ikut mengingat saya perginya naik
pesawat dan disambung naik kereta. (Trainingnya di Bandung). Sekarang ini
Afif masih saya beri ASI dan saya takut kalau saya tinggal, ASInya stop atau
AFIFnya nggak doyan ASI lagi. Banyak yang bilang seperti itu. Mohon
sharingnya....
 
Bunda AFIF


---------------------------------
Do you Yahoo!?
Yahoo! Hotjobs: Enter the "Signing Bonus" Sweepstakes

---------------------------------------------------------------------
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke