So far Cacha gak ada demam dan batuk, mudah2an emang cuma pilek aja.
Kayaknya mungkin bisa pake AC kali ya, abis kalo bobok bareng bokapnya,
bokapnya complaint kepanasan :-) . Anyway thx sharingnya. Jangan bosen
ya mbak.
Rgds
-Yandie-
Kristianti Dewi Joris wrote:
Mama Cacha,
saya nggak tau seberapa besar ukuran kamar mbak tapi klo masih 4 x 4 or 5 x 4
masih bisa kok pake ukuran teko biasa. Saat penguapan jangan pake AC, AC mati dan
kamar tertutup rapat. Trus klo bobok pake AC nggak papa juga tapi biar ruangan
nggak kering dan tetep moist dibawah AC bisa taruh ember kecil isi air. Klo anak
lagi pilek paling nyaman memang berada di ruangan yang moist. Mengenai suhu AC
bisa dinaikkan dikit jadi 29 derajat kemudian fan AC dimatikan saja? pake baju
lengan panjang dan celana panjang klo bobok juga nggak papa tapi yang penting
tetep suhu usahakan moist dalam kamar nanti kan Cacha boboknya lebih nyenyak.
Tapi klo pake demam dipakein baju yang tipis aja yach dan klo gitu berarti AC
harus mati aja dulu sementara. Sebetulnya klo tanpa AC juga anak nggak pa pa kok
mbak malah aku perhatikan klo Ruth lagi pilek trus bobok tanpa AC dia lebih pules
boboknya :-)
Dulu saya pernah tanya ke DSA Ruth kenapa ruangan harus moist, alasan nya adalah
kalau anak pilek batuk dan hidung mampet berada dalam ruangan yang moist itu akan
membantu sistem pernafasan dan juga pengenceran lendir makanya kita akan merasa
nyaman. Klo mampet trus ingus bisa meler keluar kan lebih enak buat anak kita
yach.
Salam,
Dewi
yandie wrote:
Kristianti Dewi Joris wrote:
Pak,
tiap pagi hari antara jam 7-9 bayinya dijemur, klo bisa nggak usah pake baju
pake popok aja trus kalau lagi terlentang matanya ditutup pake sapu tangan
atau kain supaya nggak langsung kena sinar matahari. Di kamar yang tertutup
taruh teko listrik yang berisi air mendidih tetesin dengan beberapa tetes
minyak kayu putih kemudian colok kan teko ke sambungan listrik. Biarkan uap
memenuhi ruangan kamar selama 5-10 menit, lakukan penguapan sehari maks 2
kali saja.
Tanya: mamanya Ruth...., kalo kamarnya gede, butuh teko yg agak gede
donk. Posisi kamarnya tertutup, boleh pake AC gak ?
Cacha lagi pilek. mau aku uapin aja di kamar sambil dia main2, kira bisa
m'bantu gak ya? Kalo tidur pake AC aku stel 28 msh dingin banget, apa
perlu aku pakein baju lengan panjang + kaos kaki. Selama ini aku
gosokin transpulmin, sesekali ku tetesin breathy.
Supaya nyaman dadanya digosok transpulmis bb tipis-tipis kalau
sore. Klo anak demam berikan penurun panas bila demamnya sudah lebih dari
38.3 derajat sambil dikompres kalau demamnya nggak turun-turun selama 72
jam, segera bawa ke dokter.
Thx.
Yandie
Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
---------------------------------------------------------------------
Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
---------------------------------------------------------------------
DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita & Anak 2004-2005 versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10 paket merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung. Satu nomor ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap kategorinya. Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun Excelcom dengan tarif Rp 1.500.
---------------------------------------------------------------------
Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
Info balita, http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]