halo moms,

kalo bayi saya, sekarang umur 3 bulan, sejak pulang dari rumah sakit sudah
tidur di boxnya sendiri.
kadang-kadang saya tidur di kamar yang sama, kadang-kadang di kamar yang
laen..
kadang-kadang tidur di kamarnya sampai jam 1 malam, lalu pindah ke kamar
yang lain.. lalu balik tidur di kamarnya lagi jam 3...

jadi sebetulnya praktis dia tidur sendiri. tetapi kalau dia sedang sakit,
pasti akan tidur seranjang dengan saya/suami.

sejauh ini sih gak ada masalah. tapi walaupun dia tidur sendiri, pasti saya
akan tengok dia beberapa kali utk memastikan kalau dia baik-baik saja.

mungkin kami orangtua yang jahat ya...

maaf kalau ada yang tidak setuju

ria




-----Original Message-----
From: Rita Samsikin (Feed-Jkt) [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: 02 Desember 2004 16:28
To: [EMAIL PROTECTED]
Subject: RE: [balita-anda]Balita Bobo Sendiri


Iya nih, takutnya dia punya presepsi mama & papanya ndak sayang lagi.
Apalagi kalau mau berangkat kerja hrs diumpetin ke dapur dulu biar ndak
jerit2 ditinggal mamanya...
Pulang malem terus. Mainnya juga lebih sering sama BS-nya....
Ada ndak sih yg sdh biasain anaknya tidur dikamarnya sendiri sejak balita?
Salam
rita

> -----Original Message-----
> From: [EMAIL PROTECTED] [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
> Sent: Thursday, December 02, 2004 4:01 PM
> To:   [EMAIL PROTECTED]
> Subject:      RE: [balita-anda]Balita Bobo Sendiri
>
> Saya termasuk yang ga tega pisah tidur sama anak2, alhasil anak2ku yang ke
> 1
> : 7th, yang ke2 : 4th masih tidur dikamar mama papanya.  Rasanya gimana
> gitu
> kalo tengah malem melek langsung lihat anak2 yang lagi pulas tidur,
> kayaknya
> ingin terus meluk, trus kalo mereka sedikit terusik aku suka ingin
> langsung
> aku sendiri yang betulin bajunya yang kesingkap, ato ada nyamuk nempel,
> ato
> suka juga anakku ngelindur, nangis tapi merem, aku langsung tepuk2
> pantatnya
> ato aku malah bangunin kenapa, mimpi apa, kalo dia oke ya aku suruh tidur
> lagi.
>
> Pokoknya dikamarku kalo malem kayak dendeng penuh dengan kasur, aku dan
> anakku yang ke 2 diatas, anakku yang pertama sama papanya pake tempat
> tidur
> dibawah.
>
> Aduh aku sendiri bingung bagaimana caranya agar Saya rela melepas mereka
> dan
> merekapun mau lepas tidur di kamarnya masing2, hehehe
>
> Kayaknya kalo masih 1 tahun sih biarin aja tidur dulu sama mama papanya,
> kebayang ga tega denger senggukannya Ivan.
>
> Aduh maaf ya Mba, aku malah ga Bantu kasih solusi hehehe
>
> -----Original Message-----
> From: Rita Samsikin (Feed-Jkt) [mailto:[EMAIL PROTECTED]
> Sent: Thursday, December 02, 2004 3:40 PM
> To: [EMAIL PROTECTED]
> Subject: [balita-anda]Balita Bobo Sendiri
>
> Dear all,
> mau sharing dan curhat nih....
> Barusan BSku saya telpon dr kantor, nanya ivan (1 th) lagi ngapain.
> Bobonya
> berapajam, dll.
> Bs-ku jawab dr pagi rewel terus tidur juga satu jam aja.
> Iya sih, Ivan sdh seminggu ini sejak disuruh tidur sendiri dikamarnya
> sendiri (ditemeni Bs lho dibawah gelar kasur) dia bawaannya jadi rewel dan
> tambah manja aja. Maunya dipeluk terus sama mama & papanya ini.
> BS-nya baru seminggu tapi ada 2 biar ndak kesepian.
> Kalau pulang kantor kadang saya masih becanda dulu olok2an sama suami
> sambil
> nonton TV kalau sampai terdengar ivan, dia langsung nangis teriak2, sama
> BSnya juga ndak mempan harus mamanya peluk dia dulu trus bilang "Ivan kan
> sdh gede, jadi mulai sekarang tidur dikamarnya sendiri.... " habis itu sih
> ndak jerit jerit tapi nangisnya sesengukan kayak orang gede kalau sedih
> banget tapi ndak mau ketahuan gitu, sampai tertidur baru saya letakin
> dikamarnya. Kadang dia begitu saya keluar kamar, dia bangun trus nangis
> sesengukan gitu (bukan nangis kenceng).
> Sebetulnya usia berap sih anak tidur sendiri (kalau jumat malam sd minggu
> malam bobonya boleh sama mama & papanya)???
> Sedih kalau denger dr kamar ivan nangisnya seperti itu.
> Salam.
> rita
>
>
>
> ---------------------------------------------------------------------
>
> DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita & Anak 2004-2005
> versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
> ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
> Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10
> paket merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung.
> Satu nomor ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap
> kategorinya. Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun
> Excelcom dengan tarif Rp 1.500.
>
> ---------------------------------------------------------------------
> >> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
> >> Info balita, http://www.balita-anda.com
> >> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

---------------------------------------------------------------------

DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita & Anak 2004-2005
versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10
paket merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung.
Satu nomor ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap
kategorinya. Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun
Excelcom dengan tarif Rp 1.500.

---------------------------------------------------------------------
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]


---------------------------------------------------------------------

DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita & Anak 2004-2005 
versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10 paket 
merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung. Satu nomor 
ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap kategorinya. 
Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun Excelcom dengan 
tarif Rp 1.500. 

---------------------------------------------------------------------
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke