Christian juga minggu depan mestinya diimunisasi campak, pas 8 bulan 25
hari, tapi karena batuk-pilek, kemaren saya bawa ke dsanya, dan sekalian
tanya, kalo kondisi kayak gini bisa imunisasi campak gak? dan saya bilang
minggu depan juga khan dia belum 9 bulan, klo lewat gimana?

dokternya bilang klo lagi gak fit sebaiknya jangan imunisasi dulu, dan klo
ragu dikasih sebelum 9 bulan, lewat dari 9 bulan juga gak masalah, dengan
catatan, lingkungannya gak rentan terhadap campak.

setahu saya, pernah dapat sharing dari milis sebelah, anak dibawah usia 9
bulan masih imun terhadap campak karena dapat imun dari ibunya, dan
sebaiknya dikasih pada saat usia 9 bulan, trus waktu kemaren baca di tabel
yang ditempel dekat ruang tunggu RS, jadwal imunisasi campak itu diberikan
pada usia 6-9 bulan...

smoga membantu yah mbak,

Salam,
Susy
maminya Christian

> Mom and dad..
> Azwa saat ini 8 bln 14 hr, kemarin aku imunisasi
> campak, pdhal imunisasi campak itu  harusnya khan
> 9bln-an gitu yaa....wah ada efeknya ngga ya buat Azwa
> ...?
> mohon sarannya duong kl ada yg tau...
>
> thanks bfore
> Mama Azwa
>

---------------------------------------------------------------------

DUKUNG situs Balita-Anda.Com sebagai Situs Terbaik Wanita & Anak 2004-2005 
versi Majalah Komputer Aktif, dengan ketik: POLL ST WAN 2
ke nomor 8811, selama 16 Okt sd. 30 Nov. 2004.
Raih sebuah ponsel SonyEricsson K500i, dua buah ponsel Nokia 3100 dan 10 paket 
merchandise komputerakt!f bagi para peserta polling yang beruntung. Satu nomor 
ponsel hanya berhak memberikan satu suara dukungan untuk tiap kategorinya. 
Polling ini berlaku untuk pelanggan Telkomsel, Indosat maupun Excelcom dengan 
tarif Rp 1.500. 

---------------------------------------------------------------------
>> Kirim bunga, buket balon atau cake, klik,http://www.indokado.com/
>> Info balita, http://www.balita-anda.com
>> Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke