Dear Mbak Astrid

Aku mau sharing aja, saat Zhafiku kira2 umur 2.5 bl juga bisulan, waktu itu 
bisulannya di kepala belakang mana ada 3 lagi, jadi di nggak bisa tidur 
terlentang, trus kata dsanya infeksi bakteri
Cuma aku curiga kalo dia alergi sesuatu apalagi dia kan masih asi walaupun 
nggak full karena saya udah kerja, waktu itu aku habis masak opor telur, 
sepertinya dia alergi ama telur
Trus minum obatnya dia sembuh
Trus beberapa minggu berikutnya aku makan telur makaroni, eh besoknya dia 
bisulan lagi di kepala
Sejak saat itu aku udah nggak pernah lagi makan telur 
Dan Zhafifku alhamdulillah udah nggak pernah bisulan lagi, sekarang dia udah 5bl

Mungkin bisa ditelusur mbak, bayi ibu mungkin alergi sesuatu dari makanan yg 
ibu makan.

Semoga membantu



-----Original Message-----
From:   astrid [SMTP:[EMAIL PROTECTED]
Sent:   Thursday, April 07, 2005 9:45 AM
To:     balita-anda@balita-anda.com
Subject:        [balita-anda] Penyakit Bisul

Dear Mom's & Dad's

Mohon info mengenai penyakit bisul pada bayi di usia 4 bulan  karena anakku 
beberapa kali bisulan, sembuh yang satu, timbul lagi ditempat lain.
Thanks.
Astrid


Kirim email ke