Pak Judha,
 
Turut prihatin atas kondisi anak saudara-nya Pak Judha..
Dulu pernah saya posting kondisi anak yg ususnya diluar utk minta bantuan dari 
dompet BA.
Alhamdulillah anak tsb sekarang sudah sehat dan sembuh, ditangani oleh Dr. di 
RS.Islam pondok Kopi.
Setahu saya operasinya berlangsung 2x. (saya cari nama Dr.nya dulu ya,...)
 
Terima kasih
Dini

________________________________

From: Judha Pramukanta, Dijan (djuda) [mailto:[EMAIL PROTECTED]
Sent: Sen 24/10/2005 11:09
To: balita-anda@balita-anda.com
Subject: [balita-anda] TOP URGENT : Baby ususnya diluar, dll





> Dear moms n dads,
>
> Mohon pencerahannya, saudara jumat kemaren melahirkan di Bogor.
> Keadaan bayinya ususnya diluar, langit2 mulutnya terbuka dan jenis
> kelamin masih belum diketahui, sptnya laki-laki tapi buah zakarnya
> belum turun.
> Jadi sekarang pipisnya lewat kateter. Sekarang bayinya di rawat di
> Hermina Jatinegara. Persalinan lewat sesar karena posisi bay sungsang.
>
Status pagi ini bayi menggunakan oksigen bantuan, karena badan agak
biru.

> Mohon pencerahan :
> 1. kalau di Mitra Jatinegara, siapa dokter terbaik dan tepat utk
> menanganinya.
> 2. atau kalau ada dokter yg tepat di rumah sakit lain, mohon infonya
> ??
> 3. sepertinya minumnya pakai susu formula karena ibunya di Bogor,
>     apakah bisa pakai ASI peras dan disendokkan berhubung langit2
> mulutnya terbuka ???
4. siapa saja yg menangani, dokter anak, dokter pulmonology atau ......


Kata dokternya (... maaf tidak tahu namanya) kalau di RS harapan Kita,
tidak ada dokter yg tepat walau peralatannya lengkap.
Di RS Hermina dokternya ada tapi tidak peralatan selengkap di RS harkit.




> Regards,
> Judha.
>
>
>



================
Kirim bunga, http://www.indokado.com
Info balita: http://www.balita-anda.com
Stop berlangganan/unsubscribe dari milis ini, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]
Peraturan milis, email ke: [EMAIL PROTECTED]

Kirim email ke