halo mbak reni, saya hari sabtu kemaren ikut pengajian di sekolahan anak saya 
dan membahas tentang puasa syawal. Puasa syawal boleh dilakukan dahulu sebelum 
kita bayar hutang. Hal ini dilakukan karena takut kehabisan bulan syawalnya. 
Akan tetapi setelah puasa syawalya selesai hendakya puasa bayar hutangnya sgera 
dilakukan jangan ditunda-tunda. Semoga membantu.
   
  Bunda Afiq dan Alya

PT - Reni <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
  
Dear parents,

Maaf udah OOT, aku ada pertanyaan titipan dari teman tapi di luar topic
balita please yach...mohon bantuannya...
Begini ceritanya : 

Aku sama temenku saat ini sedang menjalani puasa sunnah di bulan Syawal
, tetapi kata temenku yang lain sebelum hutang puasa kita di bulan
ramadhan itu di bayar kita gak boleh puasa Syawal.bener gak
sich...mungkin ada parents yang bisa kasih advise sekaligus bukti
pendukungnya... maksudnya dalil atau hadist....JAPRI aja takut ngganggu
yang lain...maaf bagi yang gak berkenan....

Thank's buannyak yach atas informnya.....

Reni Kurnianingtyas
PT. MEGA KEMIRAYA
Email : [EMAIL PROTECTED]
http://alfarrel-nadhif.blogspot.com


  


                
---------------------------------
 Yahoo! FareChase - Search multiple travel sites in one click.  

Kirim email ke