Dear Bp/Ibu Peedhi, sekalian juga buat yg belum tahu.
Di milis ini sering ada istilah "japri" dan "jalum".
Japri adalah kependekan jalur pribadi, maksudnya kalau perlu membicarakan
sesuatu, langsung ke orangnya (pengirim email), tanpa perlu didengar oleh
orang umum (anggota milis yang lain). Mis. permintaan file yg tdk bisa
di-attach ke milis.
Jalum adalah jalur umum, maksudnya kalau ada yg minta diomongkan rame2,
mis. minta pendapat, saran, sharing, dll. Nah ini dikirim ke alamat milis
([EMAIL PROTECTED]). Jadi rekan2 yg lain bisa ikut nimbrung,
memberi bantuan, ide, dll.

Biasanya, penulis (pengirim) email, jika ingin meminta pendapat yg
dianggap tdk ada hubungannya dengan balita, akan menuliskan : mohon via
japri. Nah, kalau kita mau membalas, ya balas langsung ke email pengirim
tsb.

Begitu saja, semoga berguna buat yg lain2 juga.

banyak salam,
Quinike

--- peedhi <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> buat papa michael.. saya baru bergabung di milist ini.. nggak tau apaan
> sih
> japri.. orang atau apa ? tolong jelasin..thanks..
> 
> -----Original Message----- 

__________________________________________________
Do You Yahoo!?
Get email at your own domain with Yahoo! Mail. 
http://personal.mail.yahoo.com/?.refer=text

>> kirim bunga, pesan cake & balon ulangtahun? klik, http://www.indokado.com  
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]




















Kirim email ke