Bunda Fajar,
Puasa Ramadhan adalah salah satu kewajiban umat Islam yg harus dijalani
pada waktu khusus (sebulan penuh pada bulan dimaksud), seandainya punya
hutang, maka harus diganti sebelum datang bulan Ramadhan lagi, apabila lupa
atau tidak mampu, maka harus membayar fidyah/ganti rugi dengan memberi
makan fakir miskin, ( ada kisah seorang sahabat Rasulullah SAW, pd suatu
hari telah meninggalkan puasa krn tlh kumpul dg istrinya, maka sahabat itu
oleh Rasulullah SAW diwajibkan puasa selama 40 hari berturut2x,jangankan 40
hari, 30 hari aja nggak kuat, akhirnya diwajibkan untuk memberi makan fakir
miskin selama 40 hari, krn nggak mampu maka oleh Rasulullah SAW dibawakan
sekeranjang kurma u/ dibagikan kpd orang yg paling miskin di lingkungannya,
krn sahabat itu yg paling miskin, maka oleh Rasulullah SAW disuruh bagikan
kekeluarganya saja, masyaAllah)
Untuk itu puasa bukanlah suatu beban, malah itu baik buat kesehatan ibu dan
anaknya, apalagi sekarang kan udah 6 bln....Ibu bisa puasa dengan
selang-seling dan makan minum yg cukup dengan menu yg seimbang, InsyaAllah
ibu akan bisa menjalaninya.
Ma'af kepanjangan...
Rgds,
H-421-N
you wrote :
Hallo Rekan Netters,
Saya lagi hamil 6 bulan, mau bayar puasa saya yang belum lengkap tahun
lalu  selama 5 hari.Kira-kira bahaya nggak buat si calon bayi .
Terima kasih sebelumnya untuk saran-saran.
Bunda Fajar

>> Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik,
http://www.indokado.com/international/
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]






>> Kirim bunga dukacita, ucapan selamat dll ke mancanegara? Klik, 
>http://www.indokado.com/international/
>> Info balita, http://www.balita-anda.indoglobal.com
Etika berinternet, email ke: [EMAIL PROTECTED]
Stop berlangganan, e-mail ke: [EMAIL PROTECTED]







Kirim email ke