Selama hampir seminggu ini saya mempromosikan web RSS yang saya buat untuk 
anda, banyak sekali email yang masuk ke yahoo saya di 
[EMAIL PROTECTED]

Rata-rata mereka menanyakan tentang cara membaca RSS tsb, sebab yang mereka 
lihat cuma judulnya saja.

Begini cara membaca berita lengkap RSS di web saya:

Pertama klik :

http://huangwelly.110mb.com/rss/index.html

kemudian setelah terbuka web saya lihat di sebelah kanan, sementara ini ada 
pilihan :

Yahoo
Reuters
CNN
Antara
Style Dash
Forbes
New York Times
VOA

pilihlah (klik) berita yang ingin anda baca. Katakanlah anda memilih Forbes.

Setelah anda mengklik Forbes tsb akan terbuka window baru yang berisi kategori 
apa yang hendak anda baca. Untuk pilihan Forbes maka pada bagian 
paling kiri telah tersedia kategori :

Forbes : Most Popular
Forbes : Latest Headlines
Forbes : Global Headlines
Forbes : Faces in the news
Forbes : Market News
Forbes : Business
Forbes : Personal Finance
Forbes : Entrepreneurs
Forbes : Work/Jobs
Forbes : Technology
Forbes : Investment Newsletters
Forbes : Lifestyle


klik kategori yang anda ingin baca. Katakanlah Forbes : Global Headlines. Maka 
anda klik saja teks Forbes : Global Headlines tsb.

Akan terbuka kembali New Window. Tunggu beberapa saat maka layar anda akan 
terbagi dua secara horizontal.

Bagian atas adalah judul-judul dari artikel-artikel terbaru dan di bagian bawah 
adalah ringkasan dari judul-yang anda pilih.

Pilih salah satu judul yang hendak anda baca secara lengkap beritanya dengan 
cara mengklik gambar icon kertas yang ada di paling kiri dari judul yang
hendak anda pilih. Cukup sekali klik ga perlu double click.

Kembali akan terbuka window baru yang menayangkan berita selengkapnya dari 
judul yang anda pilih.

Beres......kalau sudah anda baca close kembali dan anda boleh mencari judul 
lainnya yang hendak anda baca.

Atau mungkin saja anda ingin mencari kategori lain dari Forbes itu.

Atau kalau sudah bosan di Forbes pilih saja sumber penyedia berita lainnya, 
seperti Yahoo, Reuters, CNN dst.

Khusus untuk Style Dash lebih cocok untuk cewek sebab menyangkut mode, fashion, 
style dsb.

Demikianlah cara baca web RSS :

http://huangwelly.110mb.com/rss/index.html

Masih banyak sumber berita lainnya yang antri karena sedang dalam proses 
pembuatan oleh saya.

Dan tak lama lagi penyedia berita lokalpun akan masukkan RSS-nya. Kompas, Media 
Indonesia dst.

Tunggu tanggal mainnya.

Semoga bermanfaat. Bila ada yang masih belum jelas boleh hubungi saya di [EMAIL 
PROTECTED] Saya akan menjawab pertanyaan yang relevan.

Selamat membaca. Setiap hari selalu di-update.

http://huangwelly.110mb.com/rss/index.html

Kirim email ke