saya mau mengoreksi formula mbak haps untuk kasus ini pada formula point 2

=IF(F13=MAX(F13:I13),F$11,"")&IF(G13=MAX(F13:I13),"-"&G$11,"")& IF(H13=MAX(F13:I13),"-"&H$11,"")&IF(I13=MAX(F13:I13),"-"&I$11,"")

formula ini ketika data isian awal bernilai maksimal berada di kolom pertama 
(kolom F) dari deret kolom (F:I) tidak ada masalah
tetapi ketika data awal bernilai maksimal dimulai dari kolom berikutnya dst 
hasilnya akan jadi lain
karena formula di atas hanya mengasumsikan data awal maksimal selalu dimulai 
dari kolom pertama sehingga hanya pada kolom awal tidak ditambahkan tanda "-" 
.tetapi ketika data awal maksimal dimulai dari kolom 2 dst selalu diawali 
dengan tanda "-" maka yang muncul misalnya:  -B  dst.

untuk koreksi formula di atas saya menggunakan formula 
=MID(IF(F23=MAX(F23:I23);" - "&F$11;"")&IF(G23=MAX(F23:I23);" - 
"&G$11;"")&IF(H23=MAX(F23:I23);" - "&H$11;"")&IF(I23=MAX(F23:I23);" - 
"&I$11;"");3;10)

seluruh string yang dihasilkan awalnya berawalan dengan tanda " - " (3 
karakter) termasuk string A (kolom pertama)
dengan fungsi MID tanda " - " di awal karakter bisa dihilangkan.
komparasinya bisa dilihat di attachment.

wassalam

Ghozi Alkatiri





________________________________
 Dari: Haps <hapsari.stlizb...@gmail.com>
Kepada: belajar-excel@yahoogroups.com 
Dikirim: Rabu, 7 Desember 2011 11:04
Judul: Re: [belajar-excel] Fwd: Formula untuk Kesimpulan
 

  
Kalau inginhasil dlm satu cell, dengan formula abal-abal IF-IF-an, formula 
bukan Array Formula

1
=IF(B13=MAX(B$13:D$13),B$11,"")&IF(C13=MAX(B$13:D$13),C$11,"")&
 IF(D13=MAX(B$13:D$13),D$11,"")

2
=IF(F13=MAX(F13:I13),F$11,"")&IF(G13=MAX(F13:I13),"-"&G$11,"")&
 IF(H13=MAX(F13:I13),"-"&H$11,"")&IF(I13=MAX(F13:I13),"-"&I$11,"")


Belum lama ini sudah ada kasus yg mirip, hanya berbeda cara evaluasi 
/pembandingannya (bukan = MAX)




2011/12/7 STDEV(i) <setiyowati.d...@gmail.com>
>Salah kirim ke meja moderators;  saya teruskan ke milis
>>Untuk selanjutnya email posting ke milis ditujukan ke alamat:
>>belajar-excel@yahoogroups.com
>>seperti yg telah tertulis di setiap footer email daria milis BeExcel
>>Terima kasih pak PRODEV SIMPE telah bergabung dengan milis kami
>>==mods==
>>
>>
>>---------- Forwarded message ----------
>>From: Prodev SIMPLE PB <prodev_sim...@yahoo.com>
>>Date: 2011/12/7
>>Subject: Formula untuk Kesimpulan
>>To: Belajar-Excel Moderator <belajar-excel-ow...@yahoogroups.com>
>>
>>Assalamu'alaykum Wr. Wb.
>>
>>Para punggawa Excel yang terhormat :)
>>Mohon bantuannya atas saya punya case :)
>>Yaitu membuat rumus untuk kolom Kesimpulan dengan kriteria tertentu.
>>Untuk lebih jelasnya saya lampirkan file contohnya.
>>Terima kasih banyak sebelumnya.
>>Wassalam.
>>- hadhi -
>

 

Attachment: ghozi 07122011 koreksi Rumus Kesimpulan (iHaps - Formula AbalABal).xlsx
Description: application/vnd.openxmlformats-officedocument.spreadsheetml.sheet

Kirim email ke