----- Forwarded Message ----

From: dian indraswari <[EMAIL PROTECTED]>
To: [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]; 
[EMAIL PROTECTED]; [EMAIL PROTECTED]; Deedee Achriani <[EMAIL PROTECTED]>; 
Adyani <[EMAIL PROTECTED]>
Sent: Thursday, September 4, 2008 5:27:49 AM
Subject: [nmcp8] Workshop Manajemen Keuangan NGO


Workshop Manajemen Keuangan NGO
  
Tanggal : Selasa, 9 September 2008 Jam 10.00 – 16.00 WIB
Tempat : FISIP UI Depok
Kontribusi : 
Rp 275.000,00  pendaftaran dan pembayaran sampai dengan Senin, 8 September 2008 
(12.00 WIB)
Rp 375.000,00 pendaftaran dan pembayaran setelah Senin, 8 September 2008 (12.00 
WIB)
(sudah termasuk fasilitas : training kit, snack, makan siang dan sertifikat)
 
Deskripsi :
NGO merupakan sebuah organisasi yang dinamis dimana orang-orang yang bergabung 
biasanya kritis, memiliki komitmen dan idealisme tinggi, namun kurang menyukai 
hal-hal yang bersifat administratif dan manajerial. Hal ini dapat mengakibatkan 
konflik antara staf program dan bagian supporting internal seperti Divisi 
Keuangan. Konflik yang seringkali terjadi yaitu bagian program merasa bahwa 
Divisi Keuangan tidak mengerti dan memahami logika program, sedangkan bagian 
keuangan mempersepsikan bahwa orang-orang program sama sekali tidak 
mempedulikan pentingnya administrasi dan manajemen keuangan organisasi. Untuk 
itulah PACIVIS merancang pelatihan yang menjembatani perbedaan pemahaman antara 
bagian manajemen keuangan dan staf program. Dalam workshop ini akan 
diperkenalkan prinsip-prinsip dalam pengelolaan keuangan dan analisa budget 
sehingga diharapkan dapat mempertajam analisa anggaran program, menambah 
kemampuan pemeriksaan dan pengawasan keuangan serta memahami
 bagaimana alur keuangan di NGO.
 
Setelah pelatihan dilakukan, peserta diharapkan dapat:
a)      Memahami prinsip-prinsip dalam pengelolaan keuangan
b)      Memahami budget analisis
c)      Mempertajam analisa anggaran program 
d)      Mempertajam kemampuan pemeriksaan dan pengawasan keuangan
e)      Memahami alur keuangan secara umum
 
Peserta Pelatihan
Maksimal 20 orang penggiat NGO baik staf program maupun keuangan. 
 
Metode : Tutorial-Interaktif , Games, Diskusi Kelompok dan Studi Kasus
 
Narasumber :  Rudy Sukanto
Berlatar belakang pendidikan akuntasi, beliau telah berpengalaman baik sebagai 
staf Keuangan di PACT Indonesia maupun sebagai staf program di Plan 
International dan Yayasan PAKTA. Saat ini bekerja di Terre des Hommes 
NetherlandsSoutheast AsiaRegional Office for Indonesia(TDH). Beliau pernah 
menjadi konsultan untuk Yayasan Kehati, fasilitator Manajemen Keuangan diNGO 
Management Certificate Program (NMCP) PACIVIS-UI dan Fasilitator Manajemen 
Keuangan pada Pelatihan Manajemen NGO untuk staf Local Governance and 
Infrastructure for the Communities in Aceh (Logica) di Banda Aceh.
 
 
Jadwal Workshop :
 
Waktu Materi/Acara Metode 
10.00 – 10.15 Pembukaan & Perkenalan Games 
10.15 – 11.15 Perencanaan Anggaran Brainstorming, Tutorial, Diskusi & Studi 
Kasus 
11.15 – 12.15 Merencanakan dan Implementasi Anggaran Program Brainstorming, 
Tutorial, Diskusi & Studi Kasus 
12.15 – 13.00  Istirahat   
13.00 – 14.00 Analisa Anggaran, Efektifitas dan Efisiensi Anggaran 
Brainstorming, Tutorial, Diskusi & Studi Kasus 
14.00 – 15.00 Akuntabilitas Keuangan Brainstorming, Tutorial, Diskusi & Studi 
Kasus 
15.00 – 15.45 Summary: Berbagai permasalahan dalam Keuangan NGO Diskusi 
15.45 - 16.00 Penutupan dan penyerahan sertifikat   
 
  
Informasi lebih lanjut, silakan menghubungi :
Dian/Ayu (PACIVIS FISIP UI)
Gedung C Lantai 2 FISIP UI Depok
Telp/Fax 021-78849041, HP08158903010
Email : [EMAIL PROTECTED] or.id, [EMAIL PROTECTED] com
www.fisip.ui. ac.id/pacivisui
 
Kontribusi melalui transfer ke rekening Pacivis UI :
PACIVIS
LIPPOBANK Cab. UI Depok 
No Rek. 305-30-10020- 8
 
Bukti mohon difax ke 021-78849041- 78892791
 
 __.._,_.___ 
Messages in this topic  (1)  Reply  (via web post)  | Start a new topic  
Messages | Files | Photos | Links | Database | Polls | Members | Calendar 
 
Change settings via the Web (Yahoo! ID required) 
Change settings via email: Switch delivery to Daily Digest | Switch format to 
Traditional 
Visit Your Group  | Yahoo! Groups Terms of Use  | Unsubscribe  
Recent Activity
        *  1
New MembersVisit Your Group  
Yahoo! Finance
It's Now Personal
Guides, news,
advice & more.
Everyday Wellness
on Yahoo! Groups
Find groups that will
help you stay fit.
Featured Y! Groups
and category pages.
There is something
for everyone.
. 
    


      

Reply via email to