Dikutip dari:
http://thegadgetnet.com/2009/05/19/10-posting-mengenai-tips-menulis/

Tidak sedikit blogger pemula yang mengaku kesulitan dalam memulai aktifitas
menulis; mulai dari kesulitan mencari inspirasi, ide atau topik yang akan
ditulis hingga keinginan untuk mendapatkan kualitas tertentu.

Mengingat blog adalah media baru yang unik, topik yang bisa ditulis pun
sangat beragam. Jadi tinggal kreativitas kita dalam memilih entri yang akan
ditulis tersebut.

Kebetulan saya sudah pernah menulis beberapa posting mengenai hal ini,
berikut saya pilihkan beberapa arsip posting yang relevan. Mudah-mudahan
bisa merangsang munculnya ide untuk menulis. Selamat menulis dan ngeblog.

   - *Tips Mulai Ngeblog: Jangan Muluk-muluk
Dulu<http://thegadgetnet.com/2009/05/19/2008/10/26/tips-mulai-ngeblog-jangan-muluk-muluk-dulu/>
   * Pertanyaan yang sering dilontarkan para blogger pemula adalah bagaimana
   caranya agar momentum ngeblog tetap terjaga mengingat susahnya untuk tetap
   posting?
   - *10 Jurus Ampuh Bikin Posting
Terbaik<http://thegadgetnet.com/2009/05/19/2008/05/14/10-jurus-ampuh-bikin-posting-terbaik/>
   * Pernahkah Anda tiba-tiba mentok saat menyiapkan posting untuk blog
   Anda? Tentu pernah, kita semua pasti pernah mengalaminya.
   - *Bagaimanakah Metode Penulisan
Blog?<http://thegadgetnet.com/2009/05/19/2008/05/13/bagaimana-metode-penulisan-dalam-ngeblog/>
   * Apakah itu metode ngeblog? Adakah sesuatu yang disebut metode ngeblog?
   Adakah bedanya dengan metode penulisan cerpen, novel ataupun artikel untuk
   media massa?
   - *Tips Ngeblog Praktis: Mengapa Menulis
Review?<http://thegadgetnet.com/2009/05/19/2008/05/12/tips-ngeblog-praktis-mengapa-menulis-review/>
   * Menulis *review* merupakan salah satu kiat yang efektif dalam merancang
   posting-posting baru di blog. Ya, semacam jurus jitu mengatasi kekeringan
   ide atau inspirasi yang sering muncul.
   - *Tips Menulis Posting Linkbait (Pemancing
Link)<http://thegadgetnet.com/2009/05/19/2008/04/29/tips-bikin-posting-linkbait-pemancing-link/>
   * *Linkbait *atau* linkbaiting* adalah teknis menulis posting yang
   diniatkan untuk jadi populer sehingga mampu memancing pembaca maupun blogger
   lain untuk me-*link* ke blognya masing-masing.
   - *Tips Menyulap Ide Jadi
Posting<http://thegadgetnet.com/2009/05/19/2008/04/07/tips-menyulap-ide-jadi-posting/>
   * Saya kira setiap orang pasti punya kiat tersendiri dalam menulis
   artikel, esai atau kolom. Dengan kata lain, setiap orang punya proses
   kreatif sendiri dan belum tentu cocok jika ditiru atau dijalankan oleh orang
   lain.
   - *Lima Langkah Efektif Menulis
Posting<http://thegadgetnet.com/2009/05/19/2008/03/25/lima-langkah-efektif-menulis-posting/>
   * Mengingat Anda tidak selalu punya waktu khusus untuk ngeblog, penerapan
   langkah-langkah efektif dan efisien saat menulis posting tentu sangat
   dibutuhkan. Apalagi jika Anda berencana menulis beberapa posting sekaligus,
   maka langkah-langkah yang tepat menjadi suatu keharusan.
   - *Tips Cari Ide Bikin
Posting<http://thegadgetnet.com/2009/05/19/2008/03/22/tips-cari-ide-bikin-posting/>
   * Harus diakui, terkadang kita kehilangan ide saat berencana menulis
   posting baru. Padahal sebenarnya waktu dan energi kita sedang bagus-bagusnya
   untuk ngeblog, tetapi yang namanya ide malah menghilang entah ke mana…
   - *Tips Mengasah Kemampuan Menulis
Posting<http://thegadgetnet.com/2009/05/19/2007/08/13/tips-mengasah-kemampuan-menulis-posting/>
   * Pada akhirnya, ngeblog itu adalah perkara menulis. Jika Anda
   terus-menerus mengasah kemampuan menulis, bisa dipastikan blog Anda akan
   terus berkibar dan sebagai blogger Anda tentu akan semakin diperhitungkan.
   - *Petuah Penulis Top buat Para
Blogger<http://thegadgetnet.com/2009/05/19/2008/02/24/petuah-penulis-top-buat-para-blogger/>
   * Tak ada salahnya menyimak petuah penulis-penulis top untuk memompa
   motivasi dalam ngeblog. Bagaimanapun, pada tingkat tertentu, ngeblog adalah
   perkara menulis.


Semoga bermanfaat

AMRIL TG

-- 
www.daengbattala.com
update :
"Biter Hamen dan Ketangguhan Menghadapi Persoalan"
www.daenggammara.com

Kirim email ke