KARYA SENI TRADISIONAL SEBAGAI KOMODITI PARIWISATA Pedalaman Papua merupakan salah satu kawasan di Indonesia yang dianggap baru saja meninggalkan masa neolitikum, atau zaman batu muda. Bagi Indonesia yang masih mengandalkan budaya asli dan keindahan alam sebagai daya tarik dalam pariwisata, hal ini sangat menguntungkan karena dapat difungsikan sebagai monumen hidup yang masih tersisia. Apalagi terdapat kecenderungan model pariwisata baru dimana wisatawan tidak lagi tertarik melakukan kegiatan pariwisata masal dengan beragam fasilitas yang disediakan, melainkan kegiatan pariwisata yang dilakukan berdasarkan minat, khususnya untuk menikmati budaya asli suatu masyarakat. Tulisan lengkap dapat dilihat di http://www.terranet.or.id/masukandetil.php?id=1244 TerraNet Gapura Lingkungan Hidup dan Pembangunan Berkelanjutan http://www.terranet.or.id --------------------------------------------------------------------- Mulai langganan: kirim e-mail ke [EMAIL PROTECTED] Stop langganan: kirim e-mail ke [EMAIL PROTECTED] Archive ada di http://www.mail-archive.com/envorum@ypb.or.id