Iya tuh ..
Semoga ada yang merasa disindir oleh bro Dick !

On 7/12/07, dicky. dewa <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
>
> hehehe... buat yg ngerasa aja deh.
>
> On 7/12/07, Adriyantomo (Otik) <[EMAIL PROTECTED]> wrote:
> >
> >  kalo yang ini nyindir (ngelirik) siapa Dick ?
> >
> >
> >  -----Original Message-----
> > *From:* forbas@googlegroups.com [mailto:[EMAIL PROTECTED] *On
> > Behalf Of *dicky.dewa
> > *Sent:* Thursday, July 12, 2007 12:05 PM
> > *To:* ForBas
> > *Subject:* [ForBas] Mencintai Itu Keputusan
> >
> >    *Mencintai Itu Keputusan
> > *Karya : Anis Matta
> >
> >
> > Sebab cinta adalah kata lain dari memberi.
> > sebab memberi adalah pekerjaan..
> > sebab pekerjaan cinta dalam siklus memperhatikan,
> > menumbuhkan, merawat dan melindungi itu berat.
> > sebab pekerjaan berat itu harus ditunaikan dalam waktu lama.
> > sebab pekerjaan berat dalam waktu lama begitu hanya
> > mungkin dilakukan oleh mereka yang memiliki
> > kepribadian kuat dan tangguh.
> >
> > maka setiap orang hendaklah berhati-hati saat ia
> > mengatakan, "Aku mencintaimu" .
> > Kepada siapapun!
> > Sebab itu adalah keputusan besar.
> > Ada taruhan kepribadian disitu.
> >
> > Aku mencintaimu, adalah ungkapan lain dari Aku ingin memberimu sesuatu.
> > Yang terakhir ini juga adalah ungkapan lain dari,
> > "Aku akan memperhatikan dirimudan semua situasimu
> > untuk mengetahui apa yang kamu
> > butuhkan untuk tumbuh menjadi lebih baik dan bahagia..."
> > "aku akan bekerja keras untuk memfasilitasi dirimu
> > agar bisa tumbuh semaksimal mungkin..."
> > "aku akan merawat dengan segenap kasih sayangku
> > proses pertumbuhan dirimu melalui kebajikan harian
> > yang akan kulakukan padamu ..."
> > "aku juga akan melindungi dirimu dari segala sesuatu
> > yang dapat merusak dirimu...."
> >
> > Dan proses pertumbuhan itu taruhannya adalah
> > kepercayaan orang yang kita cintai terhadap integritas kepribadian kita.
> >
> > Sekali kamu mengatakan kepada seseorang, "Aku mencintaimu" ,
> > kamu harus membuktikan ucapan itu.
> > Itu deklarasi jiwa bukan saja tentang rasa suka dan ketertarikan, tapi
> > terutama tentang kesiapan dan kemampuan memberi,
> > kesiapan dan kemampuan berkorban, kesiapan dan
> > kemampuan pekerjaan-pekerjaan cinta : memperhatikan,
> > menumbuhkan, merawat dan melindungi.
> >
> > Sekali deklarasi cinta tidak terbukti, kepercayaan hilang lenyap.
> > Tidak ada cinta tanpa kepercayaan.
> > Begitulah bersama waktu suami atau istri kehilangan
> > kepercayaan kepada pasangannya.
> > Atau anak kehilangan kepercayaan kepada orang tuanya.
> > Atau sahabat kehilangan kepercayaan kepada kawannya.
> > Atau rakyat kehilangan kepercayaan kepada pemimpinnya.
> >
> > Semua dalam satu situasi : cinta yang tidak terbukti.
> > Ini yang menjelaskan mengapa cinta yang
> > terasa begitu panas membara diawal hubungan lantas
> > jadi redup dan padam pada tahun kedua, ketiga, keempat dan seterusnya.
> > Dan tiba-tiba saja perkawinan bubar, persahabatan berakhir, keluarga
> > berantakan, atau pemimpin jatuh karena tidak dipercaya rakyatnya.
> >
> > Jalan hidup kita biasanya tidak linear.
> > Tidak juga seterusnya pendakian atau penurunan.
> > Karena itu, konteks di mana pekerjaan-pekerjaan cinta dilakukan
> > tidak selalu kondusif secara emosional.
> > Tapi disitulah tantangannya : membuktikan ketulusan di
> > tengah situasi-situasi yang sulit.
> >
> > Di situ konsistensi teruji.
> > Di situ juga integritas terbukti.
> > Sebab mereka yang bisa mengejawantahkan
> > cinta di tengah situasi yang sulit, jauh lebih bisa
> > membuktikannya dalam waktu yang longgar.
> > Mereka yang dicintai dengan cara begitu, biasanya mengatakan
> > bahwa hati dan jiwanya penuh seluruh.
> > Bahagia sebahagia-bahagianya.
> > Puas sepuas-puasnya.
> > Sampai tak ada tempat bagi yang lain.
> >
> >
> >  .
> >
> > __,_._,___
> > --
> > "A Civilized, Professional, Modern Biker"
> >
> > TRiC - 077
> > HTML - 853
> > HORNET - 151
> > INSERT - 006
> > FSRJ 'ers
> > ----------------------------------------
> > http://dickydewa.multiply.com
> >
> >
> > --
> > "A Civilized, Professional, Modern Biker"
> >
> > TRiC - 077
> > HTML - 853
> > HORNET - 151
> > INSERT - 006
> > FSRJ 'ers
> > ----------------------------------------
> > http://dickydewa.multiply.com
> >
> >
> >
>
>
> --
> "A Civilized, Professional, Modern Biker"
>
> TRiC - 077
> HTML - 853
> HORNET - 151
> INSERT - 006
> FSRJ 'ers
> ----------------------------------------
> http://dickydewa.multiply.com
> >
>


-- 
<NF125 City Cruiser>
B 6537 KCL <> KHCC 011
http://lampuhijau.wordpress.com/

--~--~---------~--~----~------------~-------~--~----~
--- We moderators work for free only for your convenience in our milis.
Help us and obey the rules or be gone!  ---
.
To post to this group, send email to forbas@googlegroups.com
To unsubscribe from this group, send email to [EMAIL PROTECTED]
For more options, visit this group at http://groups.google.com/group/forbas
-~----------~----~----~----~------~----~------~--~---

Kirim email ke